terkadang kita sering insecure sama diri sendiri karena kita engga seperti mereka, padahal Allah telah memberikan kelebihan masing - masing kepada makhluknya, jadi jangan suka ngerendahin diri, karena semua orang berbeda - beda dan intinya kamu harus selalu bersyukur apa yang kamu punya tanpa harus merubahnya.