HCB 2

24 2 0
                                    

Assalamualaikum

Happy enjoy






















Pagi yang cerah untuk jakarta yang tak pernah lengah. Mentari yang sepertinya sedang bahagia terlihat jelas dari sinarnya yang terang. Awan medung sepertinya telah terkalahkan oleh mentari. Namun tidak dengan komplotan satu ini. Komplotan yang tak terkalahkan.

Suara deruman motor terdengar nyaring bak suara guntur dilangit. Keras dan memekikkan membuat siapa saja yang mendengarnya akan menutup telinga saking kerasnya.

Segerombol remaja mengendarai motor ninja memenuhi jalanan ibu kota. Bukan untuk berpatroli apalagi cari sensasi, tapi inilah kebiasaan geng legendaris bernama "Gerion".

Kata orang mereka pembuat onar dan berandalan, tapi menurut anggota gerion mereka adalah keluarga. Disinilah temat mereka kembali saat tak ada lagi tempat yang bisa disinggahi. Dan saling berbagi dalam sedih. Bukan hanya ikut senang tapi juga ikut sedih.

SOLIDARITAS TANPA BATAS HARGA DIRI SAMPAI MATI SATU DARI KAMI MATI SERIBU DARI KALIAN KAMI HABISI, begitulah bunyi motto geng legendaris jakarta.

Semboyan itu bukan hanya terucap melalui lisan. Tapi segala tindakan yang dilakukan merupakan wujud dari keseriusan mereka. Wujud dari motto yang menjadi kalimat sakral bagi mereka.

Mereka tak pandang bulu. Berkulit putih, berkulit hijam, muslim, non muslim, konglomerat ataupun orang melarat semuanya bisa menjadi bagian dari gerion asalkan mereka mampu menjalankan motto tersebut dan setia. Karena, jika ada yang berhianat maka jangan harap ada ampunan.

Anggota geng gerion mulai memasuki halaman SMA BINA BANGSA salah satu sma favourite di ibu kota jakarta. Prestasi yang diukir para murid tak dapat diragukan lagi hingga ke jenjang internasional. Apalagi ditambah dengan adanya geng gerion menjadikan nama sma bina bangsa semakin dikenal oleh masyarakat hingga ke kota lain seperti bandung.

Jeritan murid sma bina bangsa menandakan bahwa anggota geng legendaris itu sudah memasuki sekolah. Ketua mereka Carel berada di barisan terdepan diikuti lima anggota inti gerion lainnya. Mereka memiliki parkiran khusus yang dipenuhi oleh anggota gerion.

Aaaaaaa calon imam gue

Carel tambah ganteng aja

Melihatmu membuat ususku menghangat

Bunuh aku bang gak kuat aku melihat ketampananmu

Jeritan murid perempuan saat carel, ketua geng gerion melepas helm full face nya. Carel pria dengan wajah yang tambap bak dewa yunani sampai semutpun mengakui ketampanannya. Alis yang tebal. Hidung mancung. Mata hazel. Bibir merah. Rahang yang kokoh serta postur tubuh yang waw menjadikan dirinya sebagai pria yang sangat digilai kaum hawa. Bukan yang seumuran saja tetapi tante-tante dan nenek-nenek juga banyak yang tergila-gila padanya.

Tak kalah tampan juga kelima inti gerion
1. Ferino raharja= feri, tapi gerion memanggilnya ino. Wakil ketua gerion. Dia itu slengekan tapi gak kebangetan.
2. Josua glora= josua. Sering dipanggil nyong. Sekretaris 1 yang berasak dari ambon
3.regan mohander xeluo= mohan sekretaris 2. Anak konglomerat bermarga xeluo. Dia irit bicara tapi sangat peka pada keadaan sekitar.
4. Mikendra tiyano= mike. 1. Orang yang paling absurd diantara yang absurd. Paling jail, slengekan, pokoknya yang jelek-jelek deh, tapi wajahnya cakep kok.
5. Agam bentara= bendahara 2 keturunan aceh asli.

Kelimanya berjalan beriringan disepanjang koridor. Carel berjalan tegap dan penuh wibawa. Tak heran jika dia yang menjadi ketua gerion. Selain jago bela diri dia juga memiliki kharisma kepemimpinan yang kuat.

"bro gue ada tebak-tebakan. Gajah gajah apa yang baik hati?"tanya mike ditengah perjalanan.

"gajah duduk"jawab ino

"gajah baik"sahut agam

"gajah-gajahan kaka"tambah nyong lengkap dengan logat ambonnya.

"gajah-gajahan mah mainan adek gue nyong"sentil mike pada jidat nyong

"terus apa tiya?"tanya agam

"anjirrr lo kira gue cewek."umpat mike "jawabannya "GAJAH AT"mike lari dengan tawa menggelegar sebelum mendapat jitakan maut dari para sahabatnya.

"anjayyyyy gue ditipu sama korek kuping"umpat ino tak

"gue kira bermutu tuh tebak-tebakan"sahut nyong

"awas aja si tiya gue botakin tau rasa"timpal agam.

Mereka gondok akan kelakuan mike yang absurd itu. Carel dan mohan? Tentunya cuma memasang muka datar tanpa peduli keadaan sekitar. Memang gitu sifat carel dan mohan dingin, irit bicara, tapi jangan salah dia akan peduli pada siapapun yang menurutnya pantas dipedulikan terutama keluarga dan sahabatnya.

Saat sedang asyik mengumpati mike perhatia anggota gerion teralihkan oleh suara seorang cewek.

"permisi kak boleh tanya gak?"tanya cewek itu. Kelihatannya dia murid baru karena seragamnya berbeda. Dia cantik, imut, lucu. Diumurnya yang sudah remaja dia masih memakai bando kelinci berwarna pink. Sungguh langkah.

"ohh boleh kok. Apalagi neng cantik yang tanya"ino menyisir rambutnya kebelakan. Dasar modus

"modus kau kisanak"ucap nyong

"murid baru ya?"tanya agam

"iya kak. Aku paindahan dari sma venus"

"mau tanya apa tadi?"nyong menatap gadis itu

"oh iya lupa. Dimana ya ruang kepsek tadi aku udah keliling tapi gak ketemu"tanya gadis itu

"ohhh bos anterin gih. Kasih nih anak orang cakep lagi"ucap ino membuat carel memalingkan pandangannya dari smartphonenya. Apa dia tak penasaran dengan gadis itu? Tentu itu hal yang paling mustahil bagi seorang carel. Memandang dan tertarik dengan wanita kecuali ibunya.

"ogah"jawabnya singkat, padat, dan jelas.

"ayolah bos kasian lah. Pahala gede bos. Udah lah kita pergi dulu pokoknya lo anterin nih degem"tunjuk ino pada gadis itu lalu menggeret agam, nyong, dan moha pergi alhasil tersisa carel dan murid baru itu.

"ayo"ajaknya diikuti gadis itu disampingnya. Mau tak mau dia harus mengantarnya.























Vote dan comment

Follow penulis @acaciadawiyah

Follow ig @acaciadawiyah

Thanks


Hiro Carel BramasthaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang