Gue benci hidup gue!
~Amora Octavia Flion
《《《》》》
"Benci,benci,benci!"Ucap amora sambil terus menyalip mobil yang menghalangi jalannya
"Gue benci hidup gue"teriaknya dengan penuh emosi, tanpa dia sadari jika didepannya ada pedagang yang melintas
Bruuukkkk
"Oh no,shit!"kesalnya sambil turun dari mobil
"Pyiuuhhh,untung nggak parah"ucanya dengan penuh kelegaan seteleh melihat sang korban"Aduhhh eneng,kalau naik mobil tuh lihat lihat dong,jadi hancurkan dagangan saya"ucap sang korban sambil memungut dagangannya yang berserakan
"Yaa maaf pak,saya kan nggak sengaja"balasnya setelah sampai didepan pedagang tadi
"Jadi gimana nih neng,dagangan saya sudah hancur gini?"
"Gini deh pak,saya ganti rugi aja biar cepet kelar,jadi berapa?"ucap amora sambil mencari uang didalam tasnya
"Terserah eneng aja"jawab sang bapak
"1 juta cukup kan?"
"Aduhh,ini teh terlalu banyal neng"
"Ambil aja pak,nggak papa"ujar amora sambil menyodorkan uang tersebut
"Makasih atuh neng,lain kali hati hati kalau berkendara"kata sang bapak dengan menasehati
"Iya pak sama sama,kalau gitu saya duluan ya pak soalnya mau kesekolah"balas amora lalu berbalik menuju mobilnya
Setelah sampai di atas mobilnya tiba tiba
"Drrrrt drrt"handphonenya bergetar menandakan ada sebuah telephone yang masuk
"Siapa sih,orang lagi buru buru juga"kesalnya sambil mengambil handphone yang sejak tadi dia kantongi
"Ohhh dia"ucap amora setelah melihat nama yang tertera di hpnya kemudian menjawab panggilan tersebut
"Posisi?" ujar seseorang diseberang sana
"Apa sih,basa basi dulu napa"balas amora dengan malas
"Cepet jawab!"
"Santai dong,nggak usah ngegas juga kali"
"Hmm,lo dimana sekarang?" Tanyanya kembali
"Nggak tau,pokoknya gue masih di jalan"
"gue tunggu di pertigaan"
"I...Tutt tutt"balas amora dengan menggantung karena seseorang disana telah mematikan teelponnya terlebih dahulu
"Ishhh nyebelin bangettt!"teriak amora sambil melemparkan hp yang berlogo apel gigit itu kesamping,kemudian kembali melajukan mobilnya.
♧♧♧
Sedangkan dilain tempat,tepatnya di pertigaan yang disebutkan si penelepon tadi
sudah terdapat 2 mobil yang berjejer rapi di pinggir jalan"Akhirnya datang juga tuh bocah"ujar seorang cowok yang berada didalam mobilnya setelah melihat mobil amora melaju ke arah mereka
"Turun sini"lanjutnya sambil memukul depan mobil amora
"Berani lo nyentuh mobil gue!"balas amora setelah sampai di hadapan cowok tersebut
"Hihihihi peace"ucapnya dengan menyengir sambil mundur sedikit,takut ditamplok mungkin
"Hmm mamam tuh"ujar temannya yang lain
Lalu menoyor kepala cowok tadi"Isshh, gue tuh kesel banget sama lo ra lumutan gue nih nungguin loh"
"Emang gue nyuruh lo pada nungguin gue,nggak kan?"tanya amora dengan sewot
"Tuhh yang nyuruh"tunjuk mereka berdua kepada seseorang yang hanya tinggal diam sedari tadi,lalu amora hanya mendelik ke arah orang tersebut kemudian masuk kembali kemobilnya
"Lah mau kemana lagi tuh si amor?"tanya cowok tadi kepada temannya
"Ke sekolah lah ogeb"
"Inikan udah telat"
"Lo lupa amor itu siapa?
"Yaa juga sih,lah si tembok mana?"
"Tuhhh"tunjuk temannya kearah mobil yang sudah ada didepan sana
"Bener bener yaa tuh curut"ujarnya lalu menyusul mereka《《《》》》
Assalamu'alaikum 🌻
Hai halo readers
Tetap stay and enjoy
Jangan lupa vote dan komennya jugaSalam sayang ❤

KAMU SEDANG MEMBACA
Amora
Teen Fiction"Cih sok banget jadi cewek"bisik seseorang kepada temannya yang melintas di belakang amora "Yang ada dibelakang gue,BERHENTI nggak lo"teriak amora,membuat suasana kantin yang tadinya ramai seperti pasar sekarang berubah seperti kuburan "Termasuk l...