Kurang lebih 15 menit Aisyah dan Ari telah sampai di rumah Aisyah,sebelumnya mereka singgah dulu ke supermarket karena Aisyah yang terus memaksa sampe memukul bahu Ari untuk singgah ke supermarket dekat rumahnya
Ari memilih untuk menunggu aisyah di luar saja,karena malas menemani Aisyah untuk memilih-milih cemilan yang ingin dibelinya
.
.
Setelah itu mereka langsung menuju ke ruang tengah rumah Aisyah untuk mereka latihan"Minum dong Syah, yang dingin haus nih gue"ujar Ari
"Nih"ujar Aisyah
Ia melempar botol Aqua ke arah Ari dan langsung ditangkap dengan sigap oleh ari.ari pun langsung meneguk air tersebut sampai tersisa setengah
"Alhamdulillah"ujar Ari
"Haus banget lu sampe habis setengah botol gitu?"tanya Aisyah
"Iya nihh efek nungguin lu lama belanjaa"ujar Ari
Aisyah hanya memutar bola matanya malas mendengar ucapan ari
"Yaudah kita langsung bagi part-nya aja,bagian pertama itu gue, terus bagian kedua itu gue,nah pas dibagian reff itu kita berdua"ujar Aisyah
"Boleh,lu punya gitar nggak,
Sekalian kita coba nyanyiin"ujar Ari"Yah gue nggak punya"ucar aisyah
"Yaudah kita belajar teksnya aja dulu ,buat gitarnya besok kita coba gue bakalan bawa gitar gue"ujar Ari
"Yaudah gue mulai duluan ya"ujar Aisyah
Mereka pun mulai latihan untuk ujian praktek seni budaya yang akan dilaksanakan beberapa hari lagi
We were both young when I first saw you
I close my eyes and the flashback starts
I'm standin' there
On a balcony in summer air(Aisyah)
.
.
See the lights, see the party, the ball gowns
See you make your way through the crowd
And say, "Hello"(Ari)
.
.
Romeo, take me somewhere we can be alone
I'lbe waiting, all there's left to do is run
you'll be the prince and I'll be the princess its a love story, baby, just say, "Yes
.
.
.
"Latihan vokal kita udah bagus,nanti tinggal kita latihan pakai gitar aja"ujar Ari"Sip,dah besok latihannya di sekolah aja"ujar Aisyah
"Okay,Besok gue bawa gitar gue,lu harus ingat, jangan makan gorengan,entar suara lu jadi jelek,kalau suara lu jelek kan susah di gue buat latih ulang vokal lu"ujar Ari pede
"Lu makin hari,makin ngeselin ya,pulang deh sana lu "usir Aisyah
"Idih ngusir"ujar Ari
"Emang kenapa kalau gue ngusir lu,ini kan rumah gue,mau apa lu hah"ujar Aisyah singing
"Hellow... Ini tuh rumah orang tua lu,bukan rumah lu"ujar Ari
"BODO AMAT, PULANG LU SANAH"Ujar Aisyah sambil mengangkat bantal sofa
"Iya,santai jangan ngenggas muka lu tambah tua nanti "ujar Ari sambil terkekeh Lalu ia menuju ke depan rumah Aisyah untuk mengambil motornya yang berada didepan rumah Aisyah
.
.
.
Keesokan harinya seluruh siswa SMA Tunas bangsa masih mengikuti ulangan semester,mereka akan ulangan mata pelajaran bahasa InggrisKali ini guru yang akan mengawas dikelas X IPA 5 adalah Bu memei,beliau adalah guru bahasa Inggris di kelas 12,yang mereka ketahui dari kakak kelas mereka,Bu memei ini adalah guru yang cuek apabila sedang mengawas ujian,dia biasanya akan sibuk dengan gadget nya,tapi jika kedapatan olehnya menyontek,maka kertas ulangan mu akan dirobek didepan matamu sendiri. Jadi bisa dibilang guru ini cukup killer
"Good morning students"sapa Bu memei
"Morning mom"ujar siswa kelas X IPA 5
" How are you today?"tanya Bu indah
KAMU SEDANG MEMBACA
My Rival I Love You
RandomApa jadinya jika kamu bertemu dengan rival kamu? pasti ribut dan bertengkarkan? begitupun yang terjadi antara aisyah&ari mereka 2 rival yang setiap kali bertemu pasti ribut bahkan hal-hal sepele pun di ributkan Bagaimana kisah mereka berdua? . . . ...