acara makan di kantin pun usai.mereka semua akhirnya beranjak dari tempat duduk mereka dan tak lupa membayar pesanan mereka.pengeras suara pun kembali berbunyi menandakan semua siswa siswi harus berkumpul kembali dia area aula dikarenakan jam istirahat sudah usai 5 menit yang.semua siswa siswi pun segera berkumpul kembali bersama kelompoknya kali ini OSIS memberikan tugas tambahan dan acara MPLS hari pertama pun usai tepat jam 2 siang.
"Oke adek adek cukup sekian pertemuan kita di hari pertama MPLS ini. Dan jangan lupa tugas yang sudah Kaka berikannya ya,Kaka akhiri acara nya sampai disini" ucap OSIS diakhir acara.
Para siswa pun berhamburan meninggalkan tempat aula ada yang ke toilet,kantin,dan sebagian besar menuju arah parkir untuk segera pulang.Kevin POV
Akhirnya selesai juga acaranya.kalian mau lanjut pulang nih? Tanyaku kepada teman teman ku "iya aku mau pulang bareng ana nih"ucap Riska "aku kayaknya mau ke toko peralatan sekolah dulu deh soalnya barang ku masih belum lengkap"ucap aldi. Yaudah deh aku duluan mau pulang kalian hati hati ya
Akhirnya kami pun berpisah aku pun memutuskan untuk pulang dan menunggu ka Alvin menjemput ku. Aku pun segera menelpon nya
Halo ka aku udh selesai nih Kaka bisa jemput aku ga? "HM gimana ya dek. Kaka masih ada urusan di kampus jadi Kaka gabisa jemput kamu. Kamu pulang sendiri aja ya dek kamu kan udah SMA juga kan Berarti udah gede hehe" yaudah deh ka aku pulang sendiri aja semangat ya ngampusnya "iya adek ku sayang kamu hati hati ya"Iya ka
Kevin pun memutuskan untuk naik bis. dia pun segera menuju halte bis yang tidak jauh dari gerbang sekolah saat sedang menunggu kedatangan bisa ada sebuah motor sport merah sedang menuju arah Kevin. Kevin pun tidak menghiraukan nya dan duduk menunggu kedatangan bis. Pemilik motor sport itu pun membunyikan klaksonnya sontak membuat Kevin terkejut. "Kamu belum pulang?" Ucap pengendara motor tersebut
Kevin pun tidak mengenali pengendara tersebut dikarenakan pengendara tersebut memakai jaket dan tertutupi oleh helm full face. "siapa ya?" Ucap KevinKevin POV
Setelah menutup telpon dari Kaka ku aku pun segera menuju halte bisa dan akan pulang menaiki bis. Saat sedang duduk menunggu tiba tiba ada pengendara motor sport menuju kearah ku aku pun tidak peduli dan melanjutkan menunggu bis kembali. Sampai pengendara motor itu pun berhenti didepan ku dan membunyikan klakson nya sambil mengatakan"kamu belum pulang?" Siapa ya ucap ku heran karena aku tidak mengenalinya "ouh iya lupa" dia pun membuka helmnya dan ternyata itu adalah gino. Ouh Gino kirain aku siapa hehe, belum nih kakaku masih ada pekerjaan deh di kampus jadinya aku naik bis deh "ouh gitu mending kamu pulang bareng gimana" eh gausah aku bisa pulang sendiri ko. tolak ku karena merasa tidak enak "eh naik bis bahaya Lo banyak copet kemarin aja ada ibu ibu yang kecopetan di bis. Mending pulang bareng aku lebih aman pokoknya aku anterin kamu sampai rumah dengan selamat" bujuknya terdengar seperti membujuk anak kecil saja. Aku pun tertawa dibuatnya
Yaudeh aku bareng pulang kamu. Aku akhirnya pulang bareng bersamanya dan mulai menaiki motornya gino pun memberikan helm satunya lagi untuk aku kenakan "udah siap?" Tanya nya sambil menengok kebelakang. Sudah ucap ku motor pun akhirnya mulai melaju diperjalanan Gino pun bertanya kepada ku "rumah kamu dimana Vin?" Rumah ku di kompleks mutiara indah blok c balasku. "Wah kebetulan sekali rumah ku juga disana tapi aku di blok a" bisa kebetulan gitu ya haha ucap ku tertawa kami pun melewati perjalanan dengan berbagai percakapan yang biasa ditanyakan ketika baru berkenalanGino POV
Hm ternyata anak ini namanya Kevin toh Manis juga anaknya batinku. Kakakmu kuliah di mana vin? "Kaka ku kuliah di universitas Padjadjaran" ouh udah semester berapa emangnya? "Semester 2" balasnya. kami pun bercerita bagaimana kehidupan kami sebelum masuk SMA sampai Sampai tidak terasa perjalanan pun sudah hampir tiba di tujuan. "Rumah ku yang didepannya ada pohon mangga ya nomor 33 cat warna merah itu rumah ku" aku pun segera menuju rumah yang kevin sebutkan.dan akhirnya kami pun tiba di depan rumah KevinAkhirnya mereka sampai ditujuan.kevin pun turun dari motor dan melepaskan helm "makasih yah udah nganterin aku pulang" ucap Kevin "iya sama sama Vin😄" balas Gino dengan senyuman indahnya.
gino pun mengambil helm yang dipegang Kevin dan menaruhnya "eh vin aku boleh ga minta no wa kamu?" Ucap Gino "bolehko" balas kevin. Gino pun mengeluarkan ponselnya dan menyerahkan kepada kevin. Kevin pun mengetik nomor wa nya dan menyimpannya di ponsel Gino. "Nih udah no sekalian aku save juga" ucap Kevin sambil menyerahkan ponsel ke Gino. Gino pun mengambilnya "yaudah kalo gitu aku duluan ya Vin aku mau pulang aku pergi dulu Vin bye" ucap Gino berpamitan dan mulai melajukan motonya "iya no hati hati " balas Kevin sambil melambaikan tangan ke Gino yang sudah melaju menjauh dari diri nya. Tanpa sepengetahuan Kevin ibunya yang sedang menyiram tanaman di halaman rumah nya melihat anaknya yang diantar oleh seseorang
"Assalamu'alaikum, aku pulang"ucap Kevin kemudian ia segera menyalami ibunya. "Waalaikum salam,ka Alvin g jemput kamu Vin?"tanya ibu kevin heran karena tumben sekali anaknya pulang sendiri "Enggak Bu soalnya kata ka Alvin. Dia lagi sibuk di kampusnya jadi ga bisa jemput aku pulang deh" balas Kevin "terus tadi siapa dek yang nganterin kamu?" Ucap ibu kevin heran "ouh itu temen ku Bu.tadi pas mau pulang aku ditawarin buat pulang bareng"ucap Kevin "ouh gitu,yaudah sekarang kamu masuk kedalem dan ganti baju kamu.ya" ucap ibu kevin
"Iya bu" balas kevin
Kevin pun masuk kedalam rumahnya dan naik kekamarnya di lantai 2. Kevin menaruh tasnya dimeja dan segera berganti pakaian saat setelah usai berganti pakaian Kevin menghempaskan tubuhnya ke kasur empuknya karena hari ini cukup melelahkan baginya ia pun memejamkan mata. kemudian hp Kevin berbunyi dan Kevin pun segera mengeceknya dan mendapati ada pesan WhatsApp masuk dari nomor yang tidak dikenal.<- 👨085889xxxxxx 🎥 📞 :
Online
_________________________________________Hai Vin,ini aku Gino save ya😄
02:56Oke siap no
02:37✓✓Bagaimana kelanjutan cerita Kevin dan Gino tunggu di chapter selanjutnya nya ya. see you😁🤗

KAMU SEDANG MEMBACA
Cinta BxB di sekolah SMA
Novela Juvenilperhatian! homophobic [Follow dulu yuk dan bantu support ceritaku supaya aku lebih semangat dalam menulis cerita ini😁] menceritakan awal mulanya ke 2 siswa yg bertemu tanpa kesengajaan. dan lama kelamaan menjadi sebuah cinta yang menyatukan mereka