Biarkan dedaunan itu berguguran di musim semi
Tergantikan oleh pucuk yang hendak tumbuhBiarkan air sungai itu mengalir ke muara
Tergantikan oleh air segar yang hendak timbulBiarkan juga, lara menyambangi dirimu
Tergantikan oleh kebahagiaan yang hendak datang

KAMU SEDANG MEMBACA
Merebak Rasa
PuisiMenyatakan rasa lewat rangkaian kata Meluas hingga bermakna ganda Menyebar hingga terasa nyata Merebak hingga rasa itu tiada #22 di puisicinta (20 Agustus 2020) #31 di kumpulanpuisi (18 Agustus 2020)