Adhwa firdausin, cewek Sholehah yang sering dipanggil Adhwa. Bagaimana jika adhwa bertemu dengan seorang penyanyi terkenal yang beragama Kristen? Lalu bagaimana jika mereka saling jatuh cinta. Akankah mereka bisa bersama???
Adwa? Yang berarti cahaya...
Bandara Internasional Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Indonesia | 10:00 AM
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Pria dengan wajah blasteran indo Korea berjalan dengan kacamata hitam dan topi hitam nya.Masih pukul 10 pagi tapi matahari seperti menyambut kedatangannya di Jakarta.
"Mr. Varrel bagaimana dengan konser anda?"
Varrel menatap penuh tanya pada pria berambut hitam yang berdiri didepannya.
"Who are you?"
"Dika pramaja, Aya manajer baru anda Mr. Varrel"
Varrel mengangguk.
"Okay,nice to meet you" ucap Varrel, lalu melewati Dika yang sedang menunduk.
"Maaf, Mr anda belum menjawab pertanyaan saya"
Langkah Varrel terhenti di depan mobil yang sudah dibukukan oleh bodyguard nya.
"Pertanyaan yang mana Dika?"
"Mmmm yang tentang konser anda Mr"
"Ah yang itu, seperti biasa selalu lancar tanpa ada masalah sedikit pun"
Varrel pun berbalik dan masuk kedalam mobil lalu diikuti oleh Dika. Setelah Dika masuk pintu ditutup oleh bodyguard Varrel.