setelah kepergian fanboy nya itu, haruto masih menatap kotak kecil itu dalam.hingga sebuah tepukan dipundaknya, membuat idol itu menoleh dan melihat bodyguard nya seolah memberi gestur mengambil hadiah dari fans-fans si idol
namun haruto menggelengkan kepala dan meminta bodyguard itu untuk kembali ke tempat semula (tidak berniat menyerahkan hadiah dari fanboynya yang baru saja pergi)
saat next fansnya duduk didepannya, dengan cepat haruto memasukkan hadiah imut itu ke kantong jeans mahal miliknya
"hai, siapa namamu?" ujar haruto memulai fanservice pada salah satu haru-haru's bergender perempuan itu.
"aku shim jinah, aku yang kemarin memberimu i-phone 11 rutoo"
haruto tersenyum tidak enak hati. sering mendapat hadiah mahal tidak menjamin dirinya mengingat fans tersebut. percayalah ini bukan pertama kalinya haruto tidak menotis keberadaan fans-fans yang seperti ini
-
"sorry, tadi gue telat banget datangnya. apa semuanya baik-baik?" tanya doyoung duduk santai di van
haruto yang baru aja mendudukkan pantatnya hanya melirik malas.
kesal karna manajernya ini super telat sekali
bayangkan fans sudah pulang beberapa menit lalu doyoung baru tiba
rasa ingin memecat kim doyoung sangat menggebu-gebu jika saja tidak ingat siapa yang menemani dirinya saat skandal setahun yang lalu
kapan-kapan saja ceritanya
"baik, semuanya baik. udah ayo pulang. badanku sakit semua...."
".... beda dengan kau yang kencan satu harian" sindir haruto pada doyoung
"hei, jangan katakan itu. aku tidak berniat untuk telat" ujar doyoung yang merasa tersindir
haruto hanya membalas dengan deheman, ia sudah lelah. bertemu banyak orang dalam 2 tempat sangatlah melelahkan.
pak supir jung sudah mulai menjalankan mobil, disamping supir jung ada doyoung, dan dijok belakang ada haruto, dengan posisi rebahan plus selimutan
saat detik-detik menutup matanya, tiba-tiba haruto teringat sesuatu.
dengan mata sudah terpejam haruto meraba kantung celananya dan merasakan sebuah kotak kecil
haruto sudah sangat lelah, namun ia penasaran
jadi si idol memilih melanjutkan tidurnya sambil menggenggam kotak kecil itu, berharap saat sadar nanti ia masih ingat pada benda imut itu
....
ditempat lain
"wah, tadi kau cukup lama berhadapan dengan haruto hyungie, aku iri padamu" ujar cowo imut pada cowo manis dengan rambut coklat itu
"hah? ku pikir tadi interaksi antara aku dan dia terlalu cepat" balas si cowo manis
jungwon, cowo imut berlesung pipi itu menunjukkan video temannya itu saat berhadapan dengan haruto si idola
"kau lihat menitnya? kau dan dia hampir 30 menit bersama, padahal aku saat ke fanmeetnya dulu-dulu, paling lama 8 menit" keluh jungwon
"apa itu aneh?"
jungwon menatap temannya malas, mau marah tapi tidak jadi. karna temannya ini masih awam dalam dunia perfanboy/fangirl ini
"sangat aneh, bahkan beberapa fans lucky tidak se-lucky dirimu park jeongwoo" ujar jungwon menunjuk-nunjuk bahu jeongwoo
"mungkin itu hanya kebetulan ju" balas cowo manis bernama jeongwoo itu
"shut, kau adalah fans jalur karma, jadi mending diam saja" ujar jungwon menutup percakapan mereka dengan satu kata keramat
jeongwoo menatap jungwon kesal
"ish, jika kau tidak sedang sakit karna kecelakaan aku sudah menghajar mu" ujar jeongwoo dengan muka merah padam
fyi, park jeongwoo bisa dibilang dia adalah manusia julid dari yang terjulid
cowo manis itu terbiasa meledek teman-temannya yang menurut dia lain
contoh yang jungwon ini.
cowo imut yang seumuran dengannya itu adalah seorang fanboy.
jeongwoo pernah bilang jika sahabatnya itu menjadi fanboy untuk girlgrup itu akan biasa saja, namun saat tau jungwon menyukai seorang idol laki-laki, jiwa julid park jeongwoo menggebu-gebu.
semua hal yang dilakukan jungwon akan menjadi bahan julitan dirinya
bahkan mereka sempat bentrok dan tidak saling berbicara beberapa minggu hanya karna hinaan jeongwoo pada idolanya jungwon yang tidak batas wajar lagi
dan jeongwoo yang akhirnya sadar jika ia sudah keterlaluan pun memilih menyelesaikan semuanya.
dan tiba beberapa bulan, karma datang menghampiri seorang park jeongwoo
saat melihat idola jungwon memamerkan aktingnya di sebuah drama paling sukses di tahun ini, meski haruto bukan pemain utama di drama itu
dan bagai menjilat ludah sendiri, kini jeongwoo terjun pada dunia per-fanboy-an
dan fanmeet yang ia datangi tadi adalah acara fanmeet yang pertama kali ia datangi.
sejujurnya, jeongwoo belum terlalu siap untuk menjadi fans yang selalu mendukung idolanya dengan ikut ke fanmeet, konser, membeli pernak-pernik berbau idola.
namun karna jungwon mengalami kecelakaan ringan beberapa waktu lalu, jadi jungwon memberikan tiket fanmeetnya pada jeongwoo. sedangkan jungwon hanya memantau dari luar area.
jeongwoo hanya terlalu beruntung karna tidak terlalu terlihat idiot or malu-maluin saat datang ke fanmeet idol untuk pertama kalinya berkat jungwon.
"eh, ngomong-ngomong, hadiah apa yang kau berikan pada haruto?" tanya jungwon saat membuat jeongwoo tidak kesal lagi
wajah jeongwoo terlihat sumringah
entah itu nyengir, atau sedang senang
"hmm... rahasia"
mendengar jawaban jeongwoo, membuat jungwon mencubit pipi jeongwoo gemas sekaligus kesal
"katakan"
"hm, hanya sesuatu yang unik, tidak semahal milikmu, ck lupakan saja. lagian dia tidak akan ingat hadiah milikku" kata jeongwoo ogah-ogahan dengan wajah meme khas dirinya
.....
TBC
Makasih udah mampir ya, ku kira tadi bakal gak ada yang baca 😭
Makasih banget lho ya 🙏🏻
KAMU SEDANG MEMBACA
fanboy (hajeongwoo/rujeongwoo)
Фанфикdisaat fans lain ngasih hadiah mahal ke idolanya, cuma Park Jeongwoo yang ngasih hadiah modal permen kopiko mana hadiahnya dinotice sama sang idola sendiri lagi, Watanabe Haruto HaJeongwoo Haruto X Jeongwoo Of Treasure Jay X Jungwon Sunghoon X Sun...