Kini Naruto sedang berjalan menuju Akademi ninja. Jalanan masih sepi. Ah....tenang dan tentram ini yang Naruto suka tanpa bisik-bisik warga.
Udara segar dan bunga yang berjatuhan hmm...sungguh indah. Naruto jadi tidak sabar memakan bento sehabis pelajaran nanti. Tunggu Bento? Ya,Naruto membuat nya sendiri.Tap....tap...tap...
Keasikan mengkhayal membuat Naruto tidak sadar sudah berada di Akademi. Naruto memutuskan ke ruang guru terlebih dahulu.
*Brak*
Naruto menabrak seseorang. Naruto tidak menyadarinya.
"A..ah...Gomennasai"Ucap Naruto segera berdiri dan membungkuk
"Ah...tidak papa"Jawab nya
"Kau Naruto kan?"Tanya nya
"Iya! Lalu anda siapa?"Tanya Naruto balik
"Aku akan menjadi wali kelas mu panggil aku Iruka-sensei"Ucap nya
"Maaf Iruka-sensei saya tidak sopan"Ucap Naruto
"Tidak papa mari kita ke kelas"Jawab Iruka
Naruto memasuki kelas bersama Iruka. Naruto bingung kenapa semua menatap nya dengan pandangan aneh? Bukan kah dulu di pandang benci?
Naruto segera duduk di bangku nya. Iruka sudah memperkenal dirinya waktunya para murid memperkenalkan diri.
Skip beberapa menit kemudian~~~
"Uchiha sasuke"Ucap Iruka
"Namaku Uchiha Sasuke! Kesukaan ku tomat,masakan ibu dan berlatih dengan kakak,ketidaksukaanku orang payah,pengkhianat! Cita-cita? Emm...melebihi kakak ku"Ucap Sasuke memperkenalkan diri
"KYAAA....SASUKE-KUN"Teriak para gadis
"KYA....TAMPAN NYA"Teriak para gadis
Mata merek seketika berubah menjadi love. Ya...kecuali Hinata dia hanya blushing.
"Hinata Hyuga?"Ucap Iruka untuk menghentikan kehebohan
"Emm....perkenalkan nama ku Hinata Hyuga! Kesukaan ku sup,berlatih dengan hanabi dan mengobrol dengan Sakura-chan,ketidak sukaanku orang jahil. Cita-cita ku melebihi ayahku"Ucap Hinata agak gugup
"Sakura Haruno?"Ucap Iruka untuk mencegah kehebohan lagi
"Nama ku Sakura Haruno! Kesukaan ku Sasuke-kun Katsudon dan bunga Sakura ketidaksukaan ku adalah di tinggal teman dan melihat bunga Sakura layu. Cita-cita ku menjadi ninja hebat"Ucap Sakura
"Ok...Yamanaka Ino?"Ok sama saja ini untuk mencegah keributan
"Namaku Yamanaka Ino! Kesukaan ku semua jenis bunga,sushi dan Sasuke-kun ketidaksukaan ku melihat bunga layu dan ditinggal sahabat! Cita-cita ku menjadi ninja komunikasi yang hebat"Ucap Ino
"Naruto Uzumaki?"Ucap Iruka
"Emm...perkenalkan nama ku Uzumaki Naruto. Kesukaan ku adalah ramen,bermain dengan Ayame-nee,dan bermain di taman sambil mendengar ocehan para warga. Ketidaksukaan ku pengkhianat,
pembohong,dan orang yang melihat dari sampulnya! Cita-cita ku menjadi orang terkuat melebihi kage"Ucap Naruto mantapSemua tertegun sesaat. Bahkan ada yang menutup hidung.
"Eh...kalian kenapa?"Tanya Naruto memiringkan kepalanya membuat nya lebih imut
*Disini Naruto saya buat lebih muda dan imut. Umur Naruto kini masih 5 tahun yang lain sudah 6 tahun.*
"Kya.... kawai ne"Teriak para gadis
KAMU SEDANG MEMBACA
Naruto Time Travel [🌱]
ActionDunia telah damai!!! Kaguya sudah disegel oleh Naruto dan Sasuke! Tapi saat penyegelan juubi memasuki tubuh Naruto! mau tau? baca aja ceritanya :') Perlu kalian tau Author gak pinter buat deskripsi mending langsung baca aja :')