Wandyo pun keluar dari kamarnya dan melihat ibunya duduk diruang Tamu dan menagis terseduh-seduh. Wandyo sangat sedih melihat ibunya menagis . dia memeluk ibunya dan mengatakan kepada ibunya “ mama… jangan menangis lagi wandyo minta maaf … wandyo tidak mengulanginya lagi..(sambil menghapus air mata ibunya)” ibu wandyo tersenyum dan memeluknya erat-erat. Untuk menghibur ibunya , dia mengatakan “mah , tadi di sekolah saya bernyanyi loh… “ jawab ibu wandyo “ oh yah.. lagu apa anaku .. “
“ dengarkan yah mah. Lagunya kasih ibu
Kasih ibu,kepada beta tak terhingga sepanjang masa
( ibunya tersenyum dan tepuk tangan )
Hanya memberi,tak harap kembali,Bagai sang surya, menyinari dunia.
gimana mah, bagus gak? Ibunya wandyo tersenyum dan memeluknya erat-erat. Wandyo pun sangat gembira.Malam begitu indah , penuh dengan bintang , ibunya tetap bekerja bertenun untuk menyekolah anaknya tersayang . dan seperti biasa wandyo selalu belajar untuk menuntut ilmu . setelah mereka menyelesaikan pekerjaan mereka. Biasanya ibu wandyo menyanyikan sebuah lagu untuk putranya. Rumah itu sangat sempit dan kecil, mereka tidak mempunyai dapur, dan mempunyai 1 kamar tidur . mereka tidur bersama sama anaknya. Ibu wandyo mengelus rambut anaknya dan bernyanyi “kasih ibu “
Kasih ibu,kepada beta tak terhingga sepanjang masa
Hanya memberi,tak harap kembali,Bagai sang surya, menyinari dunia
Setelah selesai bernyanyi , wandyo pun tertidur lelap, ibunya menatap anaknya dengan penuh kasih dia mencium kening nya dan tidur bersama.
Pagi hari begitu sangat ceria, matahari tersenyum menyinari samudra, burung-burung bernyanyi dengan merdu dan seorang keluarga sederhana pun melakukan pekerjaannya. Wandyo pergi kesekolah dan tidak lupa menyalam ibunya tercinta. Disamping itu ibu wandyo menjual beberapa kue ringan untuk menyekolahkan anaknya sebab menurut orang batak bahwa anak itu adalah “Anak kon ki hamoraon di au” setelah ibu wandyo berjualan kue, dia langsung keladang di samping rumahnya menanam sayur-sayuran . setelah siang , dia tidak lupa memasak untuk anaknya tercinta.
KAMU SEDANG MEMBACA
mother love
General Fictionseorang ibu sangat menyayangi anaknya , dia rela mengorbankan nyawanya untuk anak nya tersebut . baginya, anak itu segalnya. akan tetapi masalah pun timbul... seorang nenek tersebut memisahkan Anak dan ibu dan akhirnya ibunya menjadi gila .&nbsp...