Bahasa Thai mempunyai 5 nada baca, yaitu:
• Mid tone เสียงสามัญ
sǐang sǎaman (a, i, u)• Low tone เสียงเอก
sǐang eèk (à, ì, ù)• Falling tone เสียงโท
sǐang thoo (â, î, û)• High tone เสียงตรี
sǐang trii (á, í, ú)• Rising tone เสียงจัตวา
sǐang jàtàwaa (ǎ, ǐ, ǔ)● Live atau Opened syllable itu adalah suku kata yang bisa diucapkan sepanjang apa pun, biasanya ketika suku kata berakhiran konsonan yang diucapkan"n, ng, m" jika menjadi konsonan akhiran atau bisa juga, vokal panjang tanpa konsonan akhiran, seperti "-า, โ-, -อ, dll"
●Dead atau Closed syllable adalah suku kata yang tidak bisa diucapkan panjang. Biasanya berakhiran konsonan yang jika menjadi konsonan akhir akan dibaca "k, t, p" atau boleh juga suku kata yang diakhiri vokal pendek seperti "-ะ, โ-ะ, dll"