Introduce WALETY (Makna Logo)

50 8 0
                                    

╔═════ஓ๑🌻๑ஓ═════╗
PROFIL SINGKAT WALETY
╚═════ஓ๑🌻๑ஓ═════╝

WATTYPEDIA LENTERA COMMUNITY atau yang tadinya disingkat WLC namun kini telah diganti nama singkatan menjadi WALETY.

Merupakan salah satu komunitas kepenulisan yang berdiri pada tanggal 4 Juli 2020. Dengan berbasis via WhattsApp, adapun motto komunitas kami yaitu, Jangan takut berkarya. Bakat perlu dikembangkan, bukan untuk dipendam.

FILOSOFI LOGO & NAMA WATTYPEDIA LENTERA COMMUNITY

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕Lingkaran

> Menggambarkan sebuah komunitas di dalamnya berisi para penulis pemula yang akan di bimbing dan diarahkan menjadi penulis yang berkualitas. Menyimbolkan kebersamaan yang tiada putus. Saling melingkupi dengan berbagai perbedaan yang ada.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕Warna orange

> Warna ini menggambarkan warna dari wattpad itu sendiri dan menggambarkan dunia Orange yang penuh dengan imajinasi para penulis.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕Pena dan buku

> Menggambarkan pelengkap sebagai seorang penulis. Seorang penulis pasti memerlukan keduanya. Dan tak jauh dari itu pena dan buku adalah hal yang berkaitan penting untuk penulis.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕Matahari

> Menggambarkan sebuah cahaya yang terang, yang akan menyinari komunitas ini termasuk para member dan admin. Admin yang akan menyinari member (memberikan pencerahan dan materi) atau bertanggung jawab dalam mengemban tugas. Matahari menyimbolkan kehidupan untuk terus berkarya.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕 Lentera

> Lentera merupakan  sumber cahaya yang bisa menerangi dalam keadaan  gelap, memberikan penerangan (sumber informasi) dan penunjuk jalan bagi para penulis yang ingin berkembang.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕Community

> Kumpulan dari berbagai individu atau kelompok yang memiliki persamaan karakteristik dalam berorganisasi tulis menulis.

┣𖥨ํ∘̥⃟⸽⃟ 📕  Wattypedia

> Watty adalah nama lain dari dunia orange/jingga (wattpad).

> Pedia sendiri secara etimologi, kata pedia berasal dari bahasa Yunani kuno “paideia” yang berarti.

“pendidikan umum”. Sedangkan secara harfiah diterjemahkan sebagai “instruksi yang lengkap” atau.

“pengetahuan yang lengkap” tentang suatu hal. Hal di sini yaitu mengenai kepenulisan.

❈━━━━━ ✨✨♡✨✨ ━━━━━❈

INTRODUCE WALETY & ADMINTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang