Im sorry for loving You
Waktu tidak akan pernah berhenti. Semua kebahagiaan bisa berubah menjadi tangis begitupun sebaliknya. Sama seperti kisah cinta yang tidak selamanya memberikan kebahagiaan. Terkadang kita juga harus siap menerima sebuah luka saat cinta itu terasa menyakitkan. Sama juga seperti persahabatan. Kadang harus ada gejolak di...