Select All
  • OUR LAST SCENE [HAERYU FANFIC] [END]
    27.8K 3.4K 49

    Tentang dua insan manusia yg dipertemukan di penghujung senja di sudut Rumah Sakit kala itu.. "Umur gak ada yg tau Bro.. gue cuma pengen deket aja sama cewek tadi tapi kalo masih ada kesempatan sih pengen jadiin pacar juga hehe"-- Gian "Ma, Rara bisa enggak ya Ma wujudin impian Mama buat gendong Cucu yg Lucu kayak git...

    Completed  
  • THE INTERNS ✔️
    10.2K 998 13

    Banyak orang yang bilang, kalau sampai lo bisa masukin nama Janitra Land di CV, maka kemungkinan lo dapet kerjaan selanjutnya yang lebih kece akan naik berkali-kali lipat. Jadi, inilah yang enam orang itu lakukan. Belajar bekerja di Janitra, sebagai anak magang. Nggak ada yang tahu, kalau selama tiga bulan itu, selai...

    Completed  
  • Cause You're Enemy (Hyunjin x Yeji)
    68.8K 8.7K 43

    (CHAPTER COMPLETE) ______ Saat musim dingin datang membekukan lautan, gadis itu datang dengan kehangatan dalam dekapannya. Saat musim panas datang menggugurkan dedaunan, gadis itu datang membawa kesejukan pada sinar matanya. Tapi anehnya, ia tercipta untuk menjadi lawan. Ia datang untuk memberikan penderitaan. Ia...

    Completed  
  • LILI OF THE VALLEY [Lee Jeno]
    11.9K 1.9K 20

    "Where there is love, there is life" -Mahatma Gandhi. copyright© Desember 2020 cover by me.

  • Akord, Taeyong ✔️
    27K 3.5K 22

    Akord or also known as Chord Kumpulan tiga nada atau lebih yang bila dimainkan secara bersamaan terdengar harmonis. #2 - nctblackpink 10/08/2020

    Completed   Mature
  • Planet Luna
    980K 93.7K 37

    Nawang itu paduan sempurna atas apa yang tidak Luna miliki. Tidak hanya pintar dan baik hati, tetapi juga berprestasi dan punya banyak teman. Sementara Luna tak pernah berhasil meskipun setengah mati ingin bisa bergaul dan punya sahabat. Dia justru dirundung dan dijauhi orang-orang yang dia kira akan menjadi temannya...

    Completed  
  • Shades of Blue
    2.2M 162K 41

    Punya ayah yang super duper sibuk itu enggak enak. Kalian sebagai seorang anak bakalan merasa diabaikan. Terlebih ketika ibu tercinta sudah pergi ke tempat yang jauh di sana. Itulah yang selama ini dirasakan oleh Kara, cewek berumur 15 tahun yang baru memasuki masa SMA-nya. Sebisa mungkin, Kara selalu melakukan berbag...

    Completed  
  • Episode Dayan
    102K 18.1K 31

    Andreas Dayan diterima menjadi salah satu siswa baru di SMP Bomantara. Segera ia memutuskan akan menjaga jarak dari semua orang. Anak-anak di sekolahnya begitu sama dengannya, tetapi ia begitu berbeda dari mereka. Ia tidak mau dirinya dikenal dan menjadi pusat perhatian, tetapi di saat yang sama tidak sanggup menahan...

    Completed  
  • Mari Jangan Saling Jatuh Cinta
    2.8M 265K 65

    (Telah tersedia di Gramedia) Nantikan dalam bentuk series di Vidio.com! Pemenang Wattys 2020 "New Adult" - Ada waktu di mana hati harus menepi hanya oleh sebuah janji. Lihatlah pada kebodohan yang kami perbuat: mengatasnamakan cinta pada sebuah rasa yang tak bisa direka-reka. Akibatnya, sangkakala mengerang, memorak-p...

    Completed  
  • Cinta Sejuta Rasa
    3.1M 191K 42

    Kirana tuh cewek yang gengsinya setinggi langit, tapi hari Valentine tahun ini dia terpaksa ikutan ngirim coklat biar nggak jadi beban sahabat. Masalahnya, Arjuna, ketua kelasnya yang ganteng tapi irit ngomong itu selalu ditempelin si Rasita, ciwi hits angkatan mereka yang hobinya ngelabrak cewek yang berani deketin A...

    Completed  
  • Turnamen Mentari | Seri 1 | END
    685K 147K 68

    Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen...

    Completed  
  • MADA (Complete)
    3.8M 236K 25

    Di mulai dari pertemuan tak sengaja di perpustakaan, Gendhis terikat takdir di masa lalu dengan seorang Sastrawan muda, Armada Biru. Sejauh apapun Gendhis berlari, semesta tetap mengikat jalin tali takdir keduanya. Saat inilah waktu yang tepat bagi semesta untuk mempertemukan dua insan yang telah terpisah ratusan purn...

    Completed  
  • HARMONY [SUDAH TERBIT]
    1.9M 224K 31

    HARMONY by PoppiPertiwi| Selamat Membaca Cerita Flora Aubie Hermawan & Alden Nicholas Grahasa❤️❤️ Alden Nicholas Grahasa. Ketua geng Guestavo. Bertubuh tinggi, besar dan proposional membuatnya menjadi terkenal sekaligus orang paling ditakuti di SMA Airlangga. Dia adalah pemimpin berdarah dingin ketika menghadapi musuh...

  • The Girl From Tomorrow [COMPLETE]
    1.3M 158K 45

    #𝕱𝖆𝖓𝖙𝖆𝖘𝖎 #𝐒𝐢𝐜𝐤𝐥𝐢𝐭 Juno tidak punya banyak pengalaman soal cinta. Tapi begitu dia jatuh cinta dunianya ikut jatuh semua. Si Ganteng kalem yang melankolis ini tak pernah menyangka akan terjebak dalam cinta yang begitu fantasi. Cinta memang tidak bisa memilih di mana dia akan tumbuh dan mengakar. Namun keti...

    Completed  
  • Surat Untuk Raka (SUDAH TERBIT)
    3.2M 137K 27

    [Pemenang Wattys 2019 kategori Young Adult] (Novel sudah bisa dibeli di toko buku) Raka menerima sebuah surat yang berisi kata putus. Tapi masalahnya Raka tidak punya pacar. Dia pun tidak kenal nama pengirim surat tersebut. Bagaimana bisa dia diputusin oleh orang yang tak dikenalnya?

    Completed  
  • 2A3: Perfect Classmates (hiatus)
    10.9M 1.2M 86

    #EpikHighschoolSeries #2A3SeriesTeenfictVersion Jangan tanya kenapa satu kelas kini jadi bobrok semua. Karena seorang sahabat baik tak akan membiarkanmu terlihat bodoh sendirian. ++ ++ #1 in Humor 31/01/2018 [!!!] R15+ MENGANDUNG KATA-KATA KASAR DAN MAKIAN UNTUK HUMOR [ CERITA MERUPAKAN ADAPTASI DARI FANFICTION 2A3SER...

  • Welcome to Class A
    160K 22.7K 70

    [BLURB WELCOME TO CLASS A] Orang bilang Kelas A adalah kelas unggulan yang berisi anak-anak cerdas yang penuh keberuntungan, tetapi pada kenyataannya kelas A hanya berisi anak-anak malang yang penuh dengan kesengsaraan, yang membutuhkan perhatian melebihi kelas lainnya. Mereka adalah anak bermasalah yang membutuhkan b...

  • BIRU SAMUDRA (SELESAI)
    472K 78.9K 35

    Teenfiction/Mistery Jonathan, kakak kembar Joshua itu cukup aneh. Gelagatnya seperti ada maksud lain. Sungguh tidak biasa melihat laki-laki yang kakinya cacat itu berdiri di depan pintu, menyambut Joshua pulang dengan wajah semringah. Beruntung, keanehan tersebut segera Joshua sadari. Ketika ia melihat Jonathan, kak...

    Completed  
  • When You're Lost in Blue Notes
    348K 17.8K 15

    [Sudah terbit] [Pemenang Wattys 2020 kategori New Adult] Keisya hidup dengan sebuah beban lantaran Ibu berpikir dirinya anak bodoh. Ibu akan berusaha mendorongnya agar belajar dan berjuang lebih keras. Namun, dalam prosesnya, hal itu menghalangi Keisya untuk meniti karier sebagai pemain biola. Walaupun hatinya menyimp...

    Completed  
  • Itreula [Open Preorder]
    4.2M 129K 55

    *BEBERAPA PART TELAH DIHAPUS* Dibenci tapi tidak membenci. Dihujat pun ia hanya bisu. Bisu bukan karena ia tidak mau berontak, namun karena ia mengiyakan. Mengiyakan bahwa ia memang sumber kesialan. #1 in teenlit [21-12-2019] #1 in wattpad [1-1-2020] #1 in pastelwattpadseries [4-1-2020] #2 in teenlit [25-12-2019] #3 i...

    Completed  
  • The Feelings
    5.5M 107K 11

    [SUDAH TERBIT!] Denovano Dirta Derova adalah siswa SMA yang banyak kita temui di sekolah-sekolah lain. Badboy? Most-Wanted? Cool? Tampan? Karisma yang tinggi? Fans? Semua ada pada Denovano. Hidup Deno sebelumnya datar dan tidak ada yang menarik. Hal tersebut lantas membuatnya menjadi pribadi yang sedikit dingin juga...

    Completed  
  • Feeling Blue ✔
    85.3K 5.7K 39

    "Aku takut kehilangan. Entah itu pacar, sahabat, keluarga. Ah tidak-tidak, ini lebih buruk. Aku takut kehilangan sesuatu, kehilangan momen, atau sesuatu yang aku punya."--Anais Nathania.

  • A+
    12.4M 1.8M 68

    [TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi le...

    Completed  
  • RATU (TAMAT)
    656K 59K 50

    Ratu Kenarya terkenal karena berhasil membuat sebagian anak cowok meneguk ludah. Bukan oleh wajahnya yang cantik dan bibirnya yang merah alami. Melainkan sikap pongahnya begitu tengah menolak anak-anak cowok yang menembaknya terdengar cukup menyakitkan. Terlahir dengan nama terpandang juga kekayaannya. Membuat Ratu me...

  • [ √ ] AMERTA ¦ Ft Huang Renjun
    2.7M 327K 34

    "....Amerta berarti abadi, sama seperti takdir tuhan untuk Renjun" "Pa? Renjun mau makan malem bareng papa lagi boleh?" Menceritakan kepahitan hidup yang ditakdirkan pada Huang Renjun, putra haram dari sang ayah membuat Renjun harus merasakan pahitnya hidup. Ketika orang-orang di lingkungan sekolahnya iri dengan kemew...

    Completed  
  • ICARUS HAS FALLEN ✓
    2.7M 342K 48

    [ wattys 2020 award winner in historical fiction ] [ 𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞𝐝; telah terbit bersama Marchen ] Memegang label sebagai intelijen Amerika Serikat, Lana yang tengah menjalani misi rahasia dengan memalsukan identitas untuk mengeruk informasi di Jerman tidak pernah menduga bahwa ia akan menarik perhatian seorang...

    Completed  
  • Messy (COMPLETE)
    143K 12.4K 45

    Dari awal pun, hubungan ini dimulai dengan alasan yang tidak jelas. Terlalu berantakan untuk memulai cinta di dalamnya. Ada yang salah dalam hubungan ini, tapi mereka sama-sama tidak peduli, atau lebih tepatnya berpura-pura tidak peduli. Sesuatu yang berantakan harusnya disusun dengan lebih hati-hati, bukan dibiarkan...

    Completed  
  • R: Raja, Ratu, & Rindu
    1.2M 84.2K 24

    Sequel R: Raja, Ratu, & Rahasia "Ratu marah?" tanya Raja, napasnya tidak teratur, gelisah tak berkelanjutan berkecamuk di hatinya. Ratu diam. Bukan seperti Ratu yang Raja kenal. "Rat?" tanya Raja, berusaha menggapai tangan kurus perempuan itu. Ratu menepis. "Ratu mau pulang." "Raja anterin, ya." Ratu menggeleng. Tata...

    Completed  
  • SEMESTA
    1.8M 187K 76

    Bintang, kerlap-kerlip yang menghiasi malam. Bintang dengan cahayanya yang terang dan Bintang yang selalu menghangatkan. Namun Bintang yang satu ini berbeda. Centaury Bintang Techa. Baginya hujan itu mengerikan, ia akan bersembunyi ketika rinai itu datang. Hujan adalah musuh bebuyutan, sinarnya yang membentang akan re...

  • KKN
    7.1M 897K 78

    [NOVEL SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU BUKAN TOKO BANGUNAN] kuliah kerja ngebaper, istilah yang digunakan untuk kegiatan kuliah tapi malah ngajak perasaan. Baca cerita ini jangan di skip, sampe ke foto-fotonya jangan. Ntar pusing sendiri

    Completed