Select All
  • BUKAN CINTA PANDANGAN PERTAMA
    1.8M 36.8K 27

    Menikah? Kontrak? Tapi dapat bayaran saham perusahaan bonafid, posisi Direktur, lalu hanya 2 tahun kok! Tugasnya menjadi sosok seorang ibu bagi putri kecil bernama Ariana yang berumur 3 tahun dan menjadi istri sementara Komisaris Admadja Group, David Admadja. Tidak terlalu sulit kan, bila kamu tidak menghitung : 1. Mi...

  • زوجتي( Zaujatii)
    364K 18.9K 38

    Zaujatii.. Senja memerah diufuk bumi tidak lebih indah dari cantiknya rona di wajahmu.. Seperti sejuknya desiran angin, belaian tanganmu membawaku di keterlelapanku.. Hangat sinar mentari tak pernah mengalahkan hangatnya pelukanmu kala membujuk keridhoanku.. Laksana tetesan embun mendamaikan resahku, syair-syairmu mem...

    Completed  
  • Dilanika (Move On) SEBAGIAN DIHAPUS
    2.3M 76.3K 33

    CERITA DI HAPUS KARENA PROSES PENERBITAN Dilan Andra Wiratama, seorang Workaholic yang menjabat sebagai kepala penyidik Kepolisian. Pria tampan nan gagah yang kesehariannya hanya dihabiskannya untuk memburu para tersangka. Pembawaannya yang dingin dan pendiam serta sikap tegasnya membuat semua orang sangat segan padan...

    Completed   Mature
  • CASSANOVA
    30.2K 418 13

    Cinta mati pada Dimas, itu yang menjadi pedoman Vreya. namun ia hanya bisa menyimpannya dalam hati. sampai suatu hari ada Kevin, Cowok populer di sekolah yang dengan tulus mencintainya dan ingin menjadi pasangannya. Takdir berkata lain, ketika Vreya sedang Happy dengan kasmarannya bersama Kevin, Orang tuanya justru me...

  • MarryTic : standing for you
    14.7K 114 11

    "bahagiakan dirimu dulu baru bahagiakan orang lain. Kamu juga perlu bahagia. Boleh kamu bertahan tapi ingat.. jangan biarkan hatimu terlalu lama menunggu", kata Yessi. "cinta itu nggak satu.."., kata Craig. apa cinta nggak bisa di pertahankan? apa cinta nggak butuh pengorbanan? tanya Ria dalam hati.

  • Enggannya mencinta
    400K 11.8K 16

    Trauma tentang masa lalunya membuat Anna berjanji pada dirinya sendiri untuk melupakan makhluk yang namanya lelaki sampai ia bertemu dengan Leo yang telah memporak-porandakan hidupnya dan cintanya.

    Completed  
  • Playboy Monarki The Series - Lust In love
    548K 20.1K 10

    Completed   Mature
  • Merlion, I'm in Love
    1.1M 40.3K 19

    Demi menyelesaikan tesisnya tentang TKW, Diandra nekat menjalani profesi tersebut ke Singapura. Bagaimana kalau ternyata majikannya adalah pria tampan, lajang, dan kesepian? Benarkah sang majikan ada hubungannya dengan kematian salah satu rekan Diandra sesama TKW? Mana yang harus dia pilih akhirnya, perasaan ataukah l...

    Completed  
  • MarryTic : Love is My Husband
    364K 5.1K 36

    aku nggak pernah mikir kalo akan mengalami hal yang namanya nikah di umur 22 tahun. Bukan karena MBA atao di jodohkan tapi karena aku benar-benar REAL di lamar atas nama cinta. Namun karena aku masih linglung dan parno karena cinta jadi aku cancel selama 3 hari untuk menjawab. Dan tepat hari itu aku resmi akan menikah...

    Completed  
  • faster than a wedding
    1.9M 61.6K 27

    Nalani Lituhayu, gadis yang baru saja memasuki masa SMA-nya harus kehilangan mimpinya karena hamil di luar nikah. Radina, ayah dari kandungannya, meminta Nalani menggugurkan kandungannya namun ayah Radina menolak tindakan itu mentah-mentah dan mengizinkan Nalani untuk tinggal di rumahnya. Bagaimana kisah selanjutnya...

    Completed  
  • Because of You
    276K 5.8K 13

    Banyak kejutan yang dialami Jenny ketika ia baru saja lulus SMA. Salah satunya adalah ia harus menikah demi melunasi hutang-hutang ayahnya selama ini. Dimana situasi tidak mendukung kepadanya sehingga ia harus menghadapinya. Mampukah Jenny menghadapinya? Serta masih banyak kejutan lain yang menunggunya.

    Completed  
  • Like An Angel
    4.9K 15 7

  • vampire wannabe
    80.1K 995 20

    Dia tidak percaya vampire, dia mengira sahabatnya berbicara omong kosong, sampai suatu malam dia percaya apa yang tadinya dia tidak percaya, vampire !

  • Billion Dollar Maid
    791K 20.1K 46

    Karisa sangat terkejut karena adik dari ibunya tanpa minta izin langsung menempati rumah milik Ibunya yang akan diwariskan kepada Karisa. Karisa menyamar sebagai pembantu untuk memata-matai adik ibunya beserta anaknya tersebut. Tapi konflik cinta dan ambisi terjadi tanpa disadarinya.

  • Fake Couple
    116K 1.6K 14

    Gw... Olivia Stephanie harus bertunangan dengan seorang cowok, yang katanya cinta pertama gw waktu kecil. What, gak salah? Hello... ini udah bukan jamannya siti nurbaya, jadi buat apa sih gw harus ditunangin segala. Pokoknya ini gak bisa dibiarin, gw harus cari cara buat ngebatalin rencana ortu gw.

  • You are the only one
    1.1M 35.9K 25

    WARNING sebelum baca!!!! Ceritanya ancur dan berantakan banget!!!

  • Jodoh Pengganti
    1M 29.7K 38

    "Aku berharap hanya satu kali dalam hidupku. Setelah akad nikah, aku tidak berniat melepasnya. Akan aku jaga dia sepanjang hidupku. Ini prinsip, bolehkah aku memperjuangkannya?"

  • The Moment With You
    161K 2.3K 38

    Kesel gak sih kalau kita harus didepak ke negara lain? Hal inilah yang dialami oleh Via. Ia didepak orangtuanya, dan dipulangkan ke Indonesia. Apalagi kedua orangtuanya menyuruhnya tinggal di rumah Tante Lydia, teman baik mamanya, yang mempunya anak cowok super nyebelin bernama Darren. Jadilah selama di Jakarta, Via d...

    Mature
  • Marrying Mr. Arrogant
    833K 17.2K 14

    "Lebih baik kita setujui saja pernikahan ini," Valdo menatapku dingin, "setelah itu aku ceraikan kau. lagipula aku tidak suka dan tidak mau bersama dengan istri yang kerjaannya cuma menangis dan menangis. bikin penat kepala saja!" Aku menatapnya dengan sinis. menikah? dengannya? lalu bercerai? lalu aku menjadi janda...

  • Lesbian Kissed a Gay
    1M 36.3K 23

    Raditya Verinno Adirangga, 29 tahun, di-cap tidak normal oleh ibunya lantaran tak kunjung menikah. Freya Zevirania Gibran, 22 tahun, semester 8 dan dalam proses penyusunan skripsi, sedang dipusingkan oleh gosip yang mengatakan bahwa dirinya adalah seorang lesbian. Suatu hari mereka dipertemukan dalam sebuah perjodohan...

    Completed  
  • Teen series : Are we still enemy ?
    620K 14.7K 38

    Bagi Salsa, Azis masih musuh lamanya, sampai Azis datang tiba-tiba dan nembak salsa di tengah lapangan sekolah, membuat satu sekolah gempar, membuat kehidupan SMA salsa yang damai jadi jungkir balik, tapi setelah semua yang terjadi, apa Azis masih tetap seorang musuh dari Salsa ???

    Completed  
  • Playboy Monarki The Series - Mermaidia
    3.3M 165K 52

    Untuk sebuah alasan yang dirahasiakan Treyvian meminta istri yang telah delapan tahun meninggalkannya kembali ke Indonesia untuk bercerai. Meski bingung Kayna mengikuti kemauan Trey itu. Tapi rasa kasih sayang terhadap satu-satunya anak yang mereka miliki membuat ikatan antara keduanya semakin kuat. Ditengah kebimbang...

    Completed  
  • Arco Iris (Love Like a Rainbow)
    1.4M 39.7K 34

    Didalam cermin itu ada sesosok gadis yang sangat cantik dan anggun, namun mata cantiknya menyiratkan kerapuhan. wajahnya sendu.. gadis itu memakai gaun pernikahan,. Pernikahan yang tidak pernah ia bayangkan. Setidaknya tidak dengan cara seperti ini,, gadis yang ada didalam cermin itu adalah pantulan dari bayanganku...

    Completed  
  • without love
    38.3K 163 11

    Telah kuhancurkan angan-angan membina rumah tangga dengan orang yang kucintai kini aku harus menjalani sebuah pernikahan rekayasa, tanpa cinta, tanpa rasa sayang.

  • Should I Marry My Best Friend?
    2.6M 120K 22

    "Maaf Om, sebenarnya ada yang mau Genta sampein ke Om dan Tante.." dalam seketika, seluruh mata tertuju pada Genta. Tapi Genta tampak begitu tenang, dia selalu dapat mengatasi segala keadaan. "Sebenernya Genta dan Biya datang berdua kesini, karena Genta mau kasih tau ke Om dan Tante kalo kami sebenernya selama ini pun...

    Completed  
  • Are We A Couple?
    430K 9.3K 11

    "Oh my god! Diem kamu, jangan pernah sentuh aku atau..." Namira melirik ke sekelilingnya, "Aku panggil security!" Namira bertahan di posisinya, di ujung balkon apartemennya dengan Dani, yang kini sudah sah menjadi suaminya, dua belas jam yang lalu. Dani hanya tersenyum kecil melihat tingkah laku istrinya itu, dan ia...