Select All
  • A Romantic Story About Serena
    4.1M 111K 11

    Dalam hidupnya, Impian Serena hanyalah ingin menjadi perempuan yang biasa-biasa saja. Dia ingin menikah dengan Rafi kekasihnya, membentuk keluarga kecil yang bahagia, lalu seperti akhir kisah klise lainnya: bergandengan tangan di usia senja, melangkah menuju matahari terbenam. Tetapi ternyata apa yang dia inginkan mes...

    Completed   Mature
  • The Vague Temptation
    1.3M 47K 14

    Alexa seorang perempuan biasa yang menjalani dua kehidupan, sebagai perempuan baik-baik di siang hari yang bekerja sebagai seorang petugas administrasi di sebuah kantor, dan sebagai seorang pramutama bar yang harus berpenampilan seksi di malam hari. Semua pekerjaan itu dijalankannya demi melunasi hutang judi ayahnya y...

  • Embrace The Chord
    3M 175K 22

    Perempuan itu racun, perempuan itu jahat. Ya. itulah yang selama ini terpatri di benak Jason, seorang pemain biola jenius dengan ketampanan yang luar biasa. Dia memendam sakit hati akibat perlakuan tak punya hati ibunya sewaktu dia kecil, yang menjualnya hanya demi segepok uang. Jason mempunyai reputasi sebagai 'pengh...

    Completed  
  • Dating With The Dark [#1 The Dark Partner Series]
    1.7M 54.2K 11

    Andrea mempunyai trauma masa lalu, kecelakaan yang dialaminya yang menewaskan ayahnya membuatnya selalu dibayangi oleh ketakutan dan teror. Tetapi dengan bantuan psikiaternya dia berhasil melewati rasa trauma itu dan melanjutkan hidupnya dengan bahagia. Andrea ingin hidup normal, mengalami kisah cinta romantis sepert...

    Completed   Mature
  • 1. Moonlight
    4.1M 154K 41

    Hanya ada chapter 1-10 Kaloan bisa baca Full Versi nya di Dreame, link ada di profile akuu Copyright 2015 by queentales

    Completed  
  • Marrying My Best Friend
    6.1M 102K 9

    SEBAGIAN PART AKAN DIUNPUBLISH PER 5APRIL2017 KARENA KEPERLUAN PENERBITAN =========================================== Vanessa menggeleparkan tubuhnya sendiri seperti orang kesetanan sambil merengek kesal, "Gue sebel By! Gue sebeel!!" Kini giliran Abby yang menopang kepalanya santai sambil memperhatikan ke-exorcist-an...

    Completed  
  • Feel Real (SELESAI)
    10.2M 99.1K 9

    Insiden mencengangkan, berani, dan kurangajar yang dialami oleh Gatari dan Gilang pada suatu pagi di lorong sekolah mereka, menyatukan keduanya pada sebuah pertempuran dingin. Sialnya, api kebencian itu semakin membara saat mereka dipertemukan lagi di sebuah acara makan malam keluarga. Cerita ini tentang awal dari ke...

    Completed  
  • Beauty of Possession (REPOST, FINISH)
    6.1M 194K 62

    Hunter Presscot, the most wanted bachelor meminta bantuan Audrey Kosasih seorang pianis muda untuk menjadi tunangan palsunya. Semua rencana mereka berjalan dengan baik, hingga suatu perasaan baru membuat dua anak manusia merasakan apa yang dinamakan cinta. Sikap posesif, arogan, dan control freak seorang Hunter Pressc...

  • Immortal (Rewrite)
    472K 46.6K 29

    [MOHON MAAF, BAB 6 - SELESAI TELAH DIHAPUS KARENA TELAH DITERBITKAN] Immortal (n): 1. The ability to live forever 2. The quality of deserving to be remembered for a long time Saras, seorang perempuan berusia dua puluh delapan tahun yang masih tidak bisa melupakan mantan tiga tahunnya. Baginya, Gilang seperti sebuah en...

    Completed  
  • Talking with spirit
    16.4K 1K 19

    Zerra adalah seorang gadis yang dapat berinteraksi dengan makhluk tak kasat mata. Dia tidak memiliki orang tua, dan tinggal disebuah panti asuhan. Awalnya dia takut akan keistimewaannya, dan orang disekitarnya menganggapnya aneh. Namun lama - kelamaan dia mulai terbiasa hingga akhirnya dari keistimewaannya itulah dia...

    Completed  
  • A Switch - Arga
    684K 48.9K 14

    Arga merasa seperti ketiban durian busuk saat tau bahwa Arin tinggal di depan rumahnya. Sepertinya, cewek itu selalu saja mengganggu hidup Arga. Setiap Arin membuka mulut atau melakukan sesuatu, ingin sekali Arga menimpuk kepalanya dengan bola tenis. Siapa sih yang nggak kesal dengan cewek manja yang sok-sok manis itu...

    Completed  
  • A Switch - Arin
    772K 55.3K 13

    Okay, siapa sih yang tidak kesal karena diperlakukan semena-mena? Lagi, kenapa Arin sangat teramat sial karena bertemu dengan orang jutek, tidak tahu terimakasih, menyebalkan, sinis, macam Arga? Oh God, bahkan di otak Arin masih terpatri jelas omongan tidak sopannya. Kesialan Arin karena Arga tidak berhenti sampai...

    Completed  
  • Do You Love Me? (TELAH TERBIT)
    6.7M 174K 31

    Sinopsis ada didalam

    Completed  
  • How Can I Move On?
    1.2M 60.2K 25

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita pertamaku yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Nina harusnya tahu sejak awal. Sejak mereka bertemu. Sejak dia tersenyum pada Nina. Sejak dia tertawa. Sejak dia tidak bisa menghilang dari pikiran Nina. Tapi, Nina bersikeras membiarkan semuanya mengalir s...

    Completed  
  • Black & White Mate
    475K 29.6K 23

    Gevanni gadis berusia 22 tahun ini baru selesai menggelar sarjana, pada suatu hari ia dengan para sahabatnya melakukan refresing kesebuah desa yang begitu asri, tapi naas menimpa mereka ketika hendak kembali , di tengah jalan pulang mobil mereka diserang kawanan perampok, semuannya mati kecuali Gevanni yang melarikan...

    Completed   Mature
  • Come Back Be Here [Sequel Carabian]
    515K 24.5K 24

    "Semuanya sudah berubah semenjak kamu pergi. Kini semuanya terasa kosong, apa yang ku lakukan terasa hambar dan salah, kini semuanya tak seindah dulu dan tak semudah dulu saat kamu masih bersamaku. Ku mohon... Untuk kedua kalinya dalam hidupku aku ingin kau kembali disisiku." • • • Copyright © 2014 by Chaca Faza Hak C...

    Completed  
  • Carnation
    2.7M 85.2K 16

    Carnation adalah bunga anyelir. Tidak. Aku sama sekali tidak menyukainya, tetapi tidak juga membencinya. Namun, aku akan menangis jika ingat kenangan yang dibawa oleh bunga cantik tersebut. Banyak hal yang ingin disampaikan cinta pertamaku lewat bunga itu. Bunga kesukaannya, yang sesungguhnya menjadi pertaruhan terakh...

    Completed  
  • complicated feeling | ✓
    1.9M 97.6K 52

    [CERITA DI PRIVATE SECARA ACAK, SILAHKAN FOLLOW AKUN AKU DULU UNTUK VERSI LENGKAPNYA] Wanita itu memegang dadanya, merasakan detak jantung yang bergemuruh tak karuan. Ia benar-benar hancur dan tersiksa. Keping-keping jiwanya bagaikan tertusuk oleh panah tajam. Saat itu juga, hujan turun dengan derasnya. Membasahi di...

    Completed  
  • The Chance
    7.3M 419K 57

    [PUBLISHED] Setelah 4 tahun tidak bertemu dengannya, akhirnya aku bisa bertemu dengannya lagi. Akhirnya aku bisa melihat wajahnya lagi. Akhirnya aku bisa melihat senyumnya yang selalu menjadi favoritku. Tapi, bisa kah dia memaafkanku atas kesalahanku dulu? "Kali ini, biarkan aku yang berjuang untukmu." -Bianca

    Completed  
  • Should I Marry My Best Friend?
    2.6M 120K 22

    "Maaf Om, sebenarnya ada yang mau Genta sampein ke Om dan Tante.." dalam seketika, seluruh mata tertuju pada Genta. Tapi Genta tampak begitu tenang, dia selalu dapat mengatasi segala keadaan. "Sebenernya Genta dan Biya datang berdua kesini, karena Genta mau kasih tau ke Om dan Tante kalo kami sebenernya selama ini pun...

    Completed  
  • I'm Laura [Charters School]
    383K 23.9K 18

    [ completed. a little warning to all my new readers, the ending of this story will probably disappoint you ] Anna Morgan merasa Charters School bagaikan penjara meskipun tempat itu menyandang status sebagai asrama. Pekerjaan orang tuanya yang menuntut dirinya untuk menjadi salah satu dari sekian murid Charters. Sayan...

    Completed  
  • Breathless [Claudia Jasmine]
    14.2M 546K 48

    A barely breathing story. ----- Temui Claudia Jasmine. Anak dari super model Amerika, super cantik yang kini menggantikan kedudukan ibunya. Lahir di keluarga kaya dan putri dari super model membuat ia diikuti paparazi sedari balita. Ia sombong dan arogan. Enggan bersentuhan dengan sembarangan orang. Apapun yang ia l...

    Completed   Mature
  • Only Focused On You
    634K 21.2K 20

    Menceritakan tentang dua orang remaja, yaitu mengenai seorang gadis remaja yang polos namun sangat menarik yang bernama Anara. Gadis ini harus dipertemukan kembali dengan remaja laki-laki yang bisa disebut sebagai 'bad boy' yang bernama Zion. Apa yang akan terjadi saat mereka bertemu? Cerita ini mengenai kenangan mas...

    Completed  
  • Lesbian Kissed a Gay
    1M 36.3K 23

    Raditya Verinno Adirangga, 29 tahun, di-cap tidak normal oleh ibunya lantaran tak kunjung menikah. Freya Zevirania Gibran, 22 tahun, semester 8 dan dalam proses penyusunan skripsi, sedang dipusingkan oleh gosip yang mengatakan bahwa dirinya adalah seorang lesbian. Suatu hari mereka dipertemukan dalam sebuah perjodohan...

    Completed  
  • ST [8] - Summer and Ammabel's Pain
    353K 23.7K 8

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [8] : Ammabel Flow Charles Manusia memiliki perasaan sakit. Aku, manusia yang selalu disebut sempurna, juga memilikinya. Perasaan itu mengikuti setiap langkah kakiku. Sehingga, aku memutuskan u...

    Completed  
  • Dr. & Me [COMPLETED]
    4M 153K 85

    [NEW YORK] // [BOOK] Ketika rasa yang dulu hanya kontrak telah berubah menjadi sesungguhnya. Benar apa katanya, Cinta memang butuh adaptasi baru bisa tumbuh menjadi saling berbagi.

    Completed  
  • Yours
    2M 159K 32

    Kau tahu ketika aku beranjak tidur yang terakhir kali kupikirkan siapa? Kamu. Kau tahu ketika aku bangun dari tidur yang pertama kali kuingat siapa? Kamu. Namun aku tahu kau sama sekali tidak mengingat atau memikirkanku. Mengapa? Karena aku hanya bayanganmu.

    Completed  
  • Moment: Moment, Time, End
    3.1M 225K 62

    Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sam...

    Completed  
  • Royal Academy
    1.9M 99.3K 32

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Karena kenakalan remajanya, Teressa dimasukkan ke sebuah asrama bernama Royal Academy yang memiliki banyak misteri. Teressa mendapatkan sebuah ramalan. Ramalan 13. Ramalan yang mengingatkan Teressa akan masa l...

    Completed  
  • ST [2] - Unsaid
    1.3M 97.8K 19

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [2] : MIkayla Cher Pleasant Dia sederhana. Tanpa pulasan make-up berlebihan dan gaun rumit. Senyumnya sehangat mentari pagi yang selalu menyinari hati beku milikku. Dia selalu ramah pada siapa...

    Completed