Select All
  • [✓] 7 WISHES
    2.7M 254K 48

    [ PART LENGKAP + SUDAH DIBUKUKAN! BISA DIBELI DI SHOPEE @choko publisher 2 ] Di sebuah panti asuhan bernama 'Cahaya Harapan' terdapat 7 anak laki-laki yang paling berbeda dari yang lain: 1). Januari Kasandanu, anak penderita tunanetra dari lahir yang sengaja dibuang oleh orangtuanya di pinggir jalan. 2). Hasbi Pradip...

    Completed  
  • KOTA BANDUNG DAN BIRU [ Sudah terbit ]
    1.3M 83.8K 35

    Sudah terbit dan tersedia di Gramedia. Versi wattpad dan Novel berbeda. Di novel diceritakan 75% sedangkan versi wattpad cuma 25%. Semua orang tau Bandung, begitu juga keindahannya. Tapi semua orang belum tentu tau jika Bandung menyimpan luka untuk seorang anak laki-laki yang menangis dalam diam setiap pulang sekolah...

    Completed  
  • MADA (Complete)
    3.8M 237K 25

    Di mulai dari pertemuan tak sengaja di perpustakaan, Gendhis terikat takdir di masa lalu dengan seorang Sastrawan muda, Armada Biru. Sejauh apapun Gendhis berlari, semesta tetap mengikat jalin tali takdir keduanya. Saat inilah waktu yang tepat bagi semesta untuk mempertemukan dua insan yang telah terpisah ratusan purn...

    Completed  
  • TAK INGIN USAI | Pierre Tendean
    18.1K 1.6K 17

    Terlalu ambis akan sejarah, Karin selalu berharap agar dapat diberi kesempatan untuk merasakan yang namanya Time Travel. Terlalu mustahil untuk pemikiran di era modern ini, tapi itu yang Karin alami. Karin berada di zona waktu itu, dimana ia dapat merasakan euforia tahun 1965- termasuk merasakan euforia mencintai dan...

  • HEI, BODYGUARD! (A Secret) ✔
    8.2M 805K 93

    [SUDAH TERBIT + PART MASIH LENGKAP] "Ck! Gue bakal bikin lo nggak betah!" "Dan gue bakal tetep jagain lo." "Gue nggak bakal nurut sama lo, wlee!" "Gue siap terima konsekuensi." 🥀🥀🥀 Keylana Leandra tak pernah mengira, jika acara kejedot pintu angkot hingga dirinya pingsan malah membuat Ibunya bertindak sangat ja...

    Completed  
  • GAJAH MADA ; Megat Roso
    126K 15.3K 122

    Sekar Ayu Damacakra, seorang putri kerajaan kecil di ujung barat perbatasan yang sudah dijodohkan dengan sepupunya sendiri, tiba-tiba saja dipaksa menikah dengan Gajah Mada atas dhawuh Hayam Wuruk yang mutlak. Gajah Mada tidak pernah tertarik dengan gadis-gadis cantik selama ini. Tapi Sekar berbeda. Ia membuat Gaja...

    Completed  
  • Nyonya D'Valter
    1M 150K 24

    Sequel 'Nyonya Duchess' 🔥🦋🦋🦋🔥 Menceritakan kembali kisah hidup seorang gadis cantik bernama Nurallisa Rulline. Kehidupannya yang penuh dengan kejutan dan komedi, kisah lucu yang harmonis terus menyelimuti kehidupannya selama ini. Memiliki sejarah hidup yang sangat luar biasa menantang, kembali ke kehidupannya set...

  • MAHAJANA (Spin Off MADA)
    963K 78.3K 24

    (Dalam Revisi) ma·ha·ja·na ark n orang yang amat ternama; orang besar. Terbangun dan melanjutkan hidup sebagai remaja kembali. Hayam Wuruk hidup dengan beban masa lalu yang tak kunjung terlepas. Waktu terus bergulir hingga suatu saat kesempatan kedua itu hadir. Kesempatan kedua juga menjadi kesempatan terakhir untuk m...

  • BATAVIA[Revisi]
    222K 19.6K 30

    Menjadi incaran bukanlah suatu hal yang Siwi inginkan. Apalagi disaat kritis seperti ini dia sudah ditinggal mati kedua orang tuanya. Perjuanganya untuk lari dari kejaran Sir Thomas, atasan ayahnya benar-benar membuat hidupnya menderita Romance x History Proses memperbaiki salah ketik yang bertebaran di mana-mana (Gak...

    Completed  
  • DESIDERIUM (SELESAI)
    5.9M 270K 46

    Gistara Prameswari mengira bahwa mencintai pria yang belum selesai dengan masa lalunya akan semudah seperti yang ia pikirkan. Namun, nyatanya tak sesimpel itu kala bayang-bayang masa lalu selalu datang menghantui pernikahan mereka. "Apa kamu nggak bisa cinta sama aku...sekali aja?" "Saya sudah pernah mengatakannya. S...

    Completed  
  • HIRAETH : Rain In Paradise (END)
    3.2M 144K 39

    Ini tentang Azalea yang harus menjalani pernikahan semu bersama Hagantara. Seorang gadis yang masih memendam trauma masa lalu dan harus terjebak dalam hubungan mengerikan bersama Hagantara. Atau ini tentang Hagantara Kalandra yang telah kembali. Hagantara yang pernah pergi, kini telah kembali. Lelaki itu pulang dengan...

    Completed  
  • KALA II : Another World [Salakanagara]
    19.2K 2K 26

    Kala dan waktu memiliki arti yang sama. Waktu bisa saja membawamu kembali menuju masa lalu ataupun masa depan, semua tergantung dengan usahamu dan takdir dari Sang Pencipta KALA. Spin-off 'KALA : The Eternal Love [Majapahit]' Karakter utama adalah fiksi, cerita dan latar waktu berdasarkan sejarah yang ada.

    Completed   Mature
  • SAUJANA
    14.3K 1.1K 44

    Saujana: (sejauh mata memandang) Keindahan kecil yang tak dapat di ubah, sebuah perbedaan yang harus sama-sama di terima. Tuhan tidak jahat hanya saja tengah memberi ujian kepada manusianya untuk bekal perjalanan nanti. "Kau tidak dapat menyebrangi lautan hanya dengan memandanginya saja!" ___________________________ S...

    Completed   Mature
  • BITTER TRUTH [END]
    10.4M 1.2M 90

    "Buktikan bahwa bukan kau yang meracuninya dengan pedang ini" ucap Duke Hevadal dengan wajah yang sedingin dinginnya pada putri kandungnya sendiri Elleta dengan langkah yang ragu melangkah mengambil pedang yang berada digenggaman Duke saat itu diiringi tatapan jijik kedua kakaknya Dengan pedang yang sudah berada didep...

    Completed  
  • I'm The Real Villainess (END)
    4.4M 564K 62

    DALAM TAHAP REVISI! Irenica Lucia De Vony, putri kedua dari keluarga Marquess Dylon De Vony. ia berakhir tragis dengan mati konyol di tangan keluarganya sendiri, dengan tuduhan percobaan pembunuhan kakaknya Willona Anneth De Vony yang berstatus sebagai tunangan Bryan Natael Aldrich penerus keluarga Duke. "Aku bersumpa...

    Completed  
  • Feeling Perfect
    2.9M 417K 44

    Gimana sih rasanya dijodohin sama cowok ganteng, paham agama, lemah lembut, cintanya tulus banget, tapi tunanetra?! *** "Kenapa Dek Qia mau nikah sama Mas yang punya kekurangan?" "Karena gak tau dan terpaksa. Gak tau kalau sebenarnya Mas punya kekurangan dan terpaksa gara-gara didesak Ayah sama Bunda." "Harusnya Dek...

    Completed  
  • AMERTA
    486K 62.8K 50

    Romansa Dewasa - Fantasi Sejarah Sebab bahwasanya leluhur tanah air telah menguasai ilmu alam yang tak pernah dibayangkan manusia modern. Alam tunduk pada mereka dan para leluhur menggunakannya untuk melayani sesama dan Sang Hyang. Perempuan dan laki-laki memiliki ilmunya sendiri yang digunakan sesuai dengan peran da...

    Mature
  • ALGRAFI
    35.4M 2.7M 72

    [SUDAH DI FILMKAN] Berawal dari keinginan bocah laki-laki berusia 7 tahun bernama Algrafi Zayyan Danadyaksa yang merasa harus melindungi sahabat kecilnya yang tak lain Nayanika Zaqueena Dya, Rayyan Danadyaksa, ayah kandung bocah yang kerap disapa Algra itu memutuskan untuk menyelenggarakan pernikahan pura-pura yang ba...

  • The Cold Villains Lady ✅
    5.1M 726K 92

    Part masih lengkap! Semua orang tahu bahwa Lady Mikaila Arundell sang putri bungsu Duke Arundell sangat mencintai putra mahkota kerajaan Valcke. Setiap hari mengejar cinta sang pangeran yang merupakan tunangannya. Akan tetapi pengabaian juga yang setiap hari ia dapatkan. Berjuang keras sekuat tenaga untuk mendapatkan...

  • Lentera Senja (TERBIT)
    5.8M 565K 54

    Lentera Senja terbit di Penerbit Loveable Spiritual - Romansa - Militer MEMINTA JODOH DI JABAL RAHMAH? LALU BERTEMU JODOH DI HAGIA SHOPIA? Ini kisah tentang seorang perwira muda bernama Arkanza Zayyan Ghaziullah El-Zein atau akrab di sapa Lettu Zayyan. Zayyan termasuk anak yang beruntung dalam sisi keluarga, namun ia...

    Completed  
  • STRICT
    641K 66.5K 35

    Novela ini mengisahkan tentang gadis SMA berjenama Azelleea Czara Queen Ganendra, yang memiliki orang tua protektif, dan kembaran laki-laki yang sangat amat posesif. 'Percintaan'? Azel belum pernah masuk ke lingkup itu. Belajar dan belajar adalah fokus utamanya demi bisa masuk ke sekolah Kedokteran di salah satu unive...

    Completed  
  • TELUK ALASKA [SELESAI] ✅
    70.1M 3.9M 88

    #1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Ali...

    Completed  
  • PUSAKA CANDRA✔️
    1.7M 275K 86

    TAMAT Romansa Dewasa dan Fiksi Sejarah Indonesia. Kesultanan Agung Mataram, abad ke-17 Kata tetua di desa nelayan, candra selalu bersinar paling terang di pertengahan tahun; hari di mana candra akan menjadi seimbang dengan aditya. Hari itu adalah hari di mana Dewi Ratih akan turun ke bumi dan mewujudkan dirinya dalam...

    Completed   Mature
  • REDUP
    848K 124K 52

    "Rumah kita tidak lagi ramah semenjak orang tua kita memilih pisah, Bang." Tentang dia yang memimpikan untuk memiliki keluarga yang lengkap.

  • Perfect Captain
    3.4M 366K 56

    ⚠️ FOLLOW DULU BARU BACA ⚠️ Singkatnya, ini kisah tentang Rayyan Adzhani Al-Ghifari. Laki-laki 24 tahun itu sudah sukses meraih mimpinya menjadi seorang Captain Pilot. Ayah dan Bundanya sudah meninggal sejak ia kecil. Rayyan mempunyai sahabat kecil bernama Rayna, namun sudah lima tahun lamanya mereka berpisah. Sampai...

    Completed  
  • NETHERLAND : DIARY OF WILLIAM [✓]
    5.5K 607 49

    [park sunghoon fanfict] ㅤㅤㅤㅤㅤㅤㅤ ㅤㅤ𝐁𝐎𝐎𝐊 𝐈𝐈 : 𝐃𝐈𝐀𝐑𝐘 𝐎𝐅 𝐖𝐈𝐋𝐋𝐈𝐀𝐌. 𝐓entang seorang anak Netherland yang tidak pernah tercatat didalam buku sejarah manapun bernama William J. Van Eerens. Tentang dirinya yang lahir di kota bernama Buitenzorg, Hindia Belanda tahun 1843. Tumbuh menjadi pemuda tidak...

    Completed  
  • KARSA ✔
    1.7M 79.1K 13

    Pemenang Wattys 2021 kategori Historical Fiction Tamat May contain mature scenes kar·sa -n- daya (kekuatan) jiwa yang mendorong makhluk hidup untuk berkehendak; kehendak; niat Raden Ajeng Anjani hanyalah gadis sederhana yang menginginkan kehidupan yang sederhana juga, yaitu bebas. Ia tidak ingin dipingit. Ia tidak in...

    Completed   Mature
  • Ending Of The Villainess
    113K 12.4K 22

    Irenica Lucia De Vony tokoh utama Villain, setelah melalui berbagai penderitaan, semesta masih belum mengizinkan Irenica untuk bahagia. Cinta, kebahagiaan, dan hidupnya, terus diuji. Melawan untuk menang atau diam untuk mati. Bagaimana ending dari Iren yang merupakan tokoh utama Villain di cerita ini? Ikuti terus cer...

  • RENJANA⚜ ✔
    3.1M 217K 31

    Pemenang Wattys Award 2020 kategori Historical Fiction May contain some mature scenes Genre: Romance, Fantasy, Mystery Tanah Para Leluhur Universe #1 ren·ja·na -n- rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya) Dikisahkan jauh dahulu sebelum Nusantara berubah nama menjadi Indonesia, ketika zaman di m...

    Completed   Mature