Select All
  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed  
  • Be Yours?! DAMN!
    214K 2.7K 38

    If you fall in love with their eyes, you'll be in love, forever. . . . . P.S : Cerita ini diposting pertama kali lewat medsos Facebook dgn user "Regina Maharani Nurlie" sekitar tahun 2011 - 2012, serta beberapa grup kepenulisan dan blog (sekarang tak bisa dibuka karna dihack). Apabila menemukan cerita serupa (yang b...

    Completed  
  • Remember Us
    7.9M 315K 45

    Randi tidak bisa mempercayai penglihatannya saat ini. Perempuan yang 8 tahun lalu sempat menjadi pacarnya selama tiga hari sebelum ia pergi ke luar negeri, yang tidak bisa dihubunginya sama sekali, dan yang dicari-carinya setengah mati. Kini ia menemukannya! Tapi... kenapa perempuan itu menggandeng seorang anak laki-l...

    Completed  
  • My Last Promise
    1.2M 26.1K 6

    (cerita sudah di buat versi cetak di wattpad hanya sampai part 3) Seorang laki-laki pernah berjanji, ikrar yang dia ucapkan disaat dunia bahkan belum menyambut kehadiranku. Waktu terus berjalan dan jarak memisahkan hingga takdir mempertemukan kami kembali. Hanya saja, manusia bisa berubah begitupula dengan rasa. Apa...

  • My Sweet Devil (2)
    219K 13.3K 12

    Completed  
  • She (Fianer)
    4.6M 131K 42

    Aku ingin laki-laki yang seperti Ayah Dingin saat menghadapi dunia, tapi hangat saat dihadapan Bunda Aku tahu laki-laki seperti itu sangat langka Tapi aku menemukannya Apa kau tahu? Dia adalah laki-laki yang paling aku sukai Dia selalu membuatku marah, menyebalkan dan tak segan menyakitiku baik dengan kata-kata maup...

    Completed  
  • Mengejar Cinta Isabella
    3.6M 636 5

    (cerita di hapus, dalam proses penerbitan) Isabella, gadis 18 tahun, bukan gadis pendiam tapi hanya bicara seperlunya. Tapi jalan hidupnya menuntutnya untuk bicara lebih banyak, jika tidak sesuatu yang buruk akan terjadi. Kenapa?? 18+

    Completed   Mature
  • [3] Let Out The Beast [SUDAH DITERBITKAN]
    6M 177K 40

    [CERITA SUDAH TERSEDIA DALAM BENTUK BUKU SEHINGGA SEBAGIAN BESAR BAB SUDAH DIHAPUS] Orion Febriand Devan, pemuda tampan dan populer berusia 17 tahun yang dihadapkan pada dua pilihan penting dalam hidupnya: Mencoba move on dari cinta masa lalunya dan merajut kasih dengan seorang gadis polos yang baru dikenal namun mamp...

    Completed  
  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • She (Fianer) Season 2
    1.1M 42.7K 11

    Aku berjuang agar aku pantas berada di sisimu ....