Select All
  • The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable
    6.6M 364K 35

    Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbic...

    Completed  
  • [Diterbitkan] The Bridesmaids Tale
    2.1M 152K 44

    Follow instagramku: @falamalina untuk informasi buku-buku yang diterbitkan . Terima kasih. **** Alana, Audi, Kaia, Nadine, dan Adel bersahabat sejak mereka duduk di bangku SMA. Lima sahabat dengan karakter yang berbeda. Lana yang kelewat konservatif, Audi yang terlalu saklek, Kaia si magnet lelaki, Nadine yang masih...

    Completed  
  • The Bridesmaids Tale #2: Portrait of a Lady
    411K 42.7K 13

    Bagi seorang Kaia Prisha Nindita menjadi incaran para lelaki sudah menjadi bagian dari hidupnya. Setidaknya sampai ia bertemu dengan Rezka Adinugraha, sang pelukis manis yang juga merupakan pemilik kedai kopi favoritnya. Kaia penasaran setengah mati, pasalnya lelaki itu tampak sama sekali tidak tertarik sedikitpun unt...

  • Not A Perfect Wedding
    3.2M 72.7K 38

    Cerita ini sudah diterbitkan dalam bentuk buku dengan judul yang sama: NOT A PERFECT WEDDING, bisa dibeli langsung di Gramedia :) Raina Winatama: Dihari pernikahanku, aku kehilangan mempelaiku. Bukan karena dia melarikan diri. Tapi dia pergi untuk selamanya. Prakarsa Dwi Rahardi : Dihari pernikahanku, aku kehilangan m...

    Completed  
  • Teratai
    553K 31.3K 38

    (Sudah diterbitkan Penerbit Elex Media Komputindo-2017) Pernahkah terbayang olehmu cinta pertama begitu memabukkan juga begitu menyakitkan jika kau tak pandai menjaga hatimu. Drew pintar, memesona dan sukses. Ia dingin dan terluka karena menyerahkan hati seutuhnya. Melody rapuh, kesepian dan terperangkap dengan tangg...

    Completed  
  • Une Personne Au Bout De La Rue
    4.7M 25.9K 8

    Sudah diterbitkan Penerbit KataDepan-2017) Selama ini Daiva merasa kehidupannya baik-baik saja. Justru keluarganyalah yang merasa Daiva memiliki masalah. Lajang 29 tahun dengan kehidupan sosial yang dramatis selama bertahun-tahun, mungkin memerlukan sedikit bantuan. Mulai dari dijodohkan dengan kenalan keluarga hingga...