Select All
  • Sweet and Sour
    5.5M 74.7K 8

    RE-PUBLISH Satu sekolah gempar ketika beredar kabar Alvaro -cowok most wanted disekolah telah berpacaran. Bagaimana tidak? Alvaro selama ini tidak pernah dikabarkan memiliki pacar, deket sama perempuam saja dia anti, selama ini semua perempuan lah yang menyatakan cinta padanya namun pasti akan langsung ditolak oleh A...

  • My Mina ✓
    3.9M 291K 33

    Chara memiliki mate, tapi karena kesalahpahaman, mereka berpisah. Jadi, Chara memutuskan pergi untuk menyelamatkan hatinya yang penuh luka, bertemu dengan orang baru, bersiap memulai hidup bahagia, tetapi masa lalu kembali datang layaknya hantu. * * * Chara selalu dikucilkan sejak dia bergabung dengan pack, karena mer...

    Completed  
  • The Last Saver
    346K 28.9K 23

    Ognelion : Dihuni oleh Peri dan beberapa Manusia Istimewa. Pencinta kedaiaman. Voldent : Tempat berkumpulnya Pengendali Petir. Langit merupakan sahabat mereka. Degion : Sarang Iblis dan Pemburu Jiwa. Api sebagai kekuatan utama. Dark Pierson : Dewan keadilan, penjaga wilayah perbatasan antara Tanah Bixon dengan dimensi...

    Mature
  • I have to be STRONG!
    751K 38.6K 41

    Apa yang menjadi impian seorang gadis cantik, kaya, dan cerdas saat usianya menginjak tujuh belas tahun? Kematian orang tuanya kah? Kebangkrutan keluarganya kah? Adiknya koma kah? Atau kehancuran dirinya?

    Completed  
  • TCP [1] : "Rebound"
    296K 22.5K 28

    Reza selalu mendamba Salma berada kembali ke dalam hidupnya. Kembali ke masa lampau dengan jalinan cinta yang ia limpahkan semuanya untuk gadis itu. Namun sayang, kematian merenggut semuanya. Kirana selalu mendamba setitik kehangatan di kehidupan kelamnya. Kehangatan yang akan membuat cahaya terang di kelabunya nasib...

    Completed  
  • A-Bian-Ca (DIBUKUKAN)
    5.9M 60.4K 8

    Bagaimana kalau suatu hari aku menemukan fakta bahwa aku mencintaimu dengan cara yang berbeda dan bersifat involunter? || Copyright©2012-All Rights Reserved

    Completed  
  • Cherry Blossom
    6.6M 324K 78

    [TELAH DITERBITKAN] "Bagaimana jika mengubah takdir adalah takdirmu?" Pada awalnya, Abrianna "Abby" Fuyuko merasa hidupnya sudah lengkap: ia memiliki prestasi yang membanggakan, ayah yang selalu mendukungnya, sahabat-sahabat yang menyenangkan, dan juga pacar yang super perhatian. Namun, dunianya mendadak runtuh ketika...

  • To Be With Mr. Popular (PUBLISHED)
    2.1M 61.1K 43

    Okay, siapa sih yang ga kenal dia? Dari seluruh penjuru kampus, ato mungkin bahkan dari kampus lain pun juga pasti kenal dia. Tapi justru itu masalahnya. Status dia, temen-temen dia, kepopulerannya, kok dia mengabaikan itu semua dan memilih untuk tetap bareng gue? Bukannya gue ga suka, tapi yah, siapa gue? - Tiffany ...

  • Love Fighter
    252K 11.2K 22

    17+ Vania seorang gadis kurang mampu dan menguasai teknik bela diri Jet Kune Do yang tergila-gila dengan film action yang berbau agen federal. hingga suatu hari seorang laki-laki tampan seperti dewa yunani datang untuk menawarkannya menjadi agen dari intelegen rahasia yang ada di Indonesia. tak hanya itu, laki-laki it...

    Completed  
  • Spaces Between Our Fingers
    149K 3.4K 40

    Menjadi bulan – bulanan seseorang karena kalah oleh adik kelas yang sangat menyebalkan???Benar – benar mimpi buruk.Joanna dan ketiga sahabatnya,Fiona,Hope,dan Amanda adalah siswi tingkat akhir SMA di Portland,Oregon.Karena merasa sudah senior di sekolah,mereka berempat nekat melabrak seorang adik kelas untuk pertama k...

    Completed  
  • Maugy (Beautiful Fate)
    1.5M 81.4K 35

    Cakep sih cakep, tapi kalau galak siapa sih yang betah? Maugy contohnya. Cewek yang punya kebiasaan gigit dari kecil ini, punya pacar yang super duper galak dan posesif. Tapi, gimana dong, Maugy kan sayang. Udah pacaran dua tahunan pula. Mau putus kayaknya nggak rela aja. Sampai akhirnya, Mario datang dikehidupannya...

    Completed  
  • MILKY
    135K 6.2K 34

    apa itu cinta sejati? entahlah. itulah yang ada difikiran pradith. pacaran hanya untuk status dan gengsi, namun anehnya ia bisa bertahan lama dengan pacarnya. " satu orang, satu kata, satu perbuatan bisa membuat seseorang berubah" apakah ungkapan diatas berlaku juga untuk pradith? ( dont be a silent reader^^ please l...

    Completed   Mature
  • Arianda Margaretha
    5.9M 244K 27

    Kalian pikir hidupku sempurna. Siapapun ingin berada di posisiku. Oh, aku akan dengan senang hati menukar posisiku dengan gadis manapun yang memiliki kehidupan yang normal. Kuberitahu saja, kehidupan seorang 'putri' itu tidak seindah yang sering kalian baca di buku cerita dongeng

    Completed  
  • Nostalgia ~ a Symphony of Life
    194K 3.9K 24

    Selena Elizabeth, gadis berumur 16 tahun yang selalu mencari suara yang menyelamatkannya saat ia berumur 10 tahun. Dan akhirnya ia dipertemukan kembali pada orang yang sama. Namun, orang itu, Alpha Christian telah tumbuh menjadi laki-laki yang dingin dan cuek. Ditambah lagi, Alpha sama sekali tak mengingatnya. Di samp...

    Completed  
  • Maps (SELESAI)
    6.9M 84.5K 6

    Gellar dan Gita tak hanya bersahabat, namun juga menghayati hubungan mereka sebagai tali yang tidak akan putus. Bertahun-tahun hidup berdampingan setelah lahir di hari yang sama membuat keduanya semakin dekat dan erat. Kini, mereka telah menginjak usia remaja dan duduk di bangku SMA, dan penghayatan mereka terhadap hu...

    Completed  
  • Perjanjian Hati - Brown Afternoon Colorful Of Love NOVEL EDITION
    660K 19.5K 5

    Colorful Of Love Enjoy The Series! Colorful of love adalah seri bertema romantis dengan kisah percintaan empat tokoh gadis yang memiliki kisah berbeda-beda. Ikuti kisah mereka dan nikmati keindahan percintaan dari sisi yang berbeda dari empat tokoh utama Colorful of Love Nessa - [ Brown Afternoon } “Perjanjian Hati” G...

    Completed  
  • Crush In Rush
    1.2M 46.9K 11

    Joshua dan Kiara, dua anak manusia dengan perbedaan yang sangat bertolak belakang, dua anak manusia yang seharusnya tidak pernah bersua ini pada akhirnya harus bersimpangan jalan dan saling terkait. Padamulanya Joshua hanya memanfaatkan Kiara untuk sandiwara balas dendam yang dirancangnya, tetapi ternyata semua kisah...

    Completed  
  • Sweet Enemy - Grey Morning [ colorful of love ] NOVEL EDITION
    880K 31K 7

    Colorful Of Love Enjoy The Series! Colorful of love adalah seri bertema romantis dengan kisah percintaan empat tokoh gadis yang memiliki kisah berbeda-beda. Ikuti kisah mereka dan nikmati keindahan percintaan dari sisi yang berbeda dari empat tokoh utama Colorful of Love Nessa - [ Brown Afternoon } “Perjanjian Hati” G...

    Completed  
  • Pembunuh Cahaya - Green Daylight [ colorful of love ] Novel Edition
    527K 16.6K 5

    Colorful Of Love Enjoy The Series! Colorful of love adalah seri bertema romantis dengan kisah percintaan empat tokoh gadis yang memiliki kisah berbeda-beda. Ikuti kisah mereka dan nikmati keindahan percintaan dari sisi yang berbeda dari empat tokoh utama Colorful of Love Nessa - [ Brown Afternoon } “Perjanjian Hati” G...

    Completed  
  • You've Got Me From Hello - Red Night [ Colorful Of Love ] NOVEL EDITION
    580K 18.9K 5

    Colorful Of Love Enjoy The Series! Colorful of love adalah seri bertema romantis dengan kisah percintaan empat tokoh gadis yang memiliki kisah berbeda-beda. Ikuti kisah mereka dan nikmati keindahan percintaan dari sisi yang berbeda dari empat tokoh utama Colorful of Love Nessa - [ Brown Afternoon } “Perjanjian Hati” G...

    Completed  
  • Diary Of An Unpopularity
    10.8M 432K 48

    [Sudah diterbitkan ] Cameyla Atwood, gadis kikuk yang ditindas teman-temannya, ternyata salah satu anggota dari sebuah keluarga selebriti. Tak ada yang tahu hingga acara premiere film terbaru ayahnya yang memaksanya untuk datang. Semua terkejut dan merasa bersalah. Ternyata selama ini orang yang membela Cameyla bukan...

    Completed  
  • Mozachiko [My Prince Charming]
    3.3M 167K 43

    My Prince Charming rubah judul jadi Mozachiko VERSI BARU xxx Copyright © 2015 by: PoppiPertiwi 27/7/2015

  • Karmanelo
    1.1M 66.2K 17

    J e v i l o -------------- A r j u n a "Apa yang lo mau dari gue?" "Merasakan apa yang dulu pernah gue rasakan." "Apa yang dulu lo rasakan?" "Kehilangan."

    Completed  
  • Escaping Spirit
    113K 7.5K 23

    Aku adalah seorang gadis biasa. Normal dan bukan termasuk gadis yang cantik dan populer, aku juga tidak terlalu pintar. Apalagi indigo atau bahkan cenayang. Sangat bukan! Hanya seorang remaja yang mempunyai fanatisme stadium akhir kepada semua jenis Mitologi Yunani Kuno. Sampai aku telah menginjak dan sedang menjalani...

    Completed   Mature
  • Under The Mask
    2.8M 94.8K 30

    Completed  
  • Unsent Letters
    1.2M 83.1K 49

    [TELAH DITERBITKAN oleh Penerbit Grasindo, 2017. Tersedia di Gramedia] - the first nine chapter's still available for preview - "Kamu selalu berkata kalau aku ini bintang yang paling terang. Bintang yang memberi kamu inspirasi saat otakmu buntu mencari lirik lagu. Juga bintang yang menjadi tempatmu menumpukan harapan...

    Completed  
  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed  
  • (It's about) Rain [SUDAH TERBIT]
    2M 83.7K 35

    [Available on gramedia dan toko buku terdekat lainnya] Ini bukan cerita tentang hujan. Ini cerita tentang sebuah keadaan, yang sulit terbantahkan. Hingga mampu melenyapkan, sebuah harapan, yang akan menjadi kenyataan. *** Cover by : lisazhr (2)

    Completed  
  • Merlion, I'm in Love
    1.1M 40.3K 19

    Demi menyelesaikan tesisnya tentang TKW, Diandra nekat menjalani profesi tersebut ke Singapura. Bagaimana kalau ternyata majikannya adalah pria tampan, lajang, dan kesepian? Benarkah sang majikan ada hubungannya dengan kematian salah satu rekan Diandra sesama TKW? Mana yang harus dia pilih akhirnya, perasaan ataukah l...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed