Select All
  • Love For Rent (Antagonist Love Story)
    2.6M 265K 54

    Ini tentang Ruby Armila, selebritis yang terbiasa memerankan peran antagonis licik hingga dibenci betulan di dunia nyata. Dia diputusi oleh Davin--kekasih 7 tahunnya-- begitu saja setelah pria itu tertangkap basah selingkuh dengan Kanisha Ayu, artis papan atas yang dijuluki Nation's Sweetheart, berkat peran baik-baikn...

  • FEEL BLUE
    2M 120K 50

    Dia itu seperti air, aku tidak bisa tanpanya, tapi juga bisa mati karenanya.

    Completed  
  • Sepertinya Cinta | Seri Marital✅️
    733K 54.9K 45

    Ardi itu terlalu cuek dan malas untuk berurusan dengan orang lain, tapi mengapa Binar, si gadis menyebalkan itu selalu berhasil menarik simpatinya? Mengapa ia selalu kalah oleh Binar?

    Completed  
  • A Job As A Secretary 👠 [Revised: Completed] || Republished
    1.9M 134K 56

    Seorang sekretaris yang dipekerjakan di perusahaan tentunya hanya mengurus urusan pekerjaan di kantor tidak secara pribadi. Namun Abimanyu tidak peduli. Umum atau pribadi Aviva tetap harus mengerjakannya. Itulah sifat asli Abimanyu, tak terbantahkan. Sifatnya yang ramah, murah senyum dan baik hati adalah senjatanya un...

    Completed  
  • Happiness [Completed]
    3.8M 252K 36

    "Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-lak...

    Completed  
  • Her Real Value
    1M 114K 96

    warning! 21+ adult content. Shella : mau tahu rasanya jadi aku? nih aku kasih deh kamu kesempatan untuk mencoba. Apa benar sereceh itu jadi aku? kita lihat, siapa diantara aku dan perempuan itu yang benar ya mas. yang jelas... belum tentu ada maaf buat kamu. Aditya : Arti kehadiran seseorang, memang baru kerasa... ka...

    Completed   Mature
  • Badai Yang Tak Kunjung Berlalu
    756K 42.3K 47

    Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah ditakdirkan untuk bersama. Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah dipertemukan dari awal. Dengan hubungan yang dibangun oleh campur tangan kedua orang tua mereka, kini Aruna dan Bian mau tak mau harus mengikat janji untuk bersama seumur hidup. Dan di ulang tahun pertama pernikaha...

    Completed  
  • Ini Gayatri, Istri Kangmas [21+]
    2M 110K 57

    Story Kedua Neo Ka🐰 Duda Series Pertama By: Neo Ka Gayatri Mandanu itu ingin hidup simpel, tidak ingin terlalu dikekang oleh siapapun bahkan kadang jiwa bebasnya mengambil alih, dengan kebebasannya berbicara di rumahnya yang selalu didengar oleh sang Ayah, membuat dia punya tekad besar hingga memilih besar di kota de...

  • (LIKE) HERDING CATS (COMPLETED)
    470K 63.6K 39

    "What could be more painful than a broken heart?" "Fall madly in love..." He wants to be in love, whereas she doesn't want to know what it's like to be in love. "Our directions are different..." One wants to move forward, while the other wants to go nowhere. " Sharon, show us the way!" Having a partner is like herding...

    Completed  
  • Long Overdue [COMPLETED]
    258K 28.5K 39

    Selama ini sebuah janji di masa lalu telah mengikat Anye hingga sulit baginya melangkah menuju jalan yang dia inginkan. Di tengah kebimbangan dan kegamangan yang mengisi hatinya, Alex hadir menawarkan sesuatu yang telah hilang di hidupnya. Setelah bertahun-tahun mengalah untuk kepentingan orang-orang di sekitarnya, A...

    Completed  
  • Love: The Butterfly Effect [COMPLETED]
    1M 101K 52

    Luna dan Aksa menorehkan kisah rahasia yang tidak diketahui oleh siapapun. Mereka dipertemukan pertama kali di sebuah liburan singkat selama satu minggu ke Malang yang dirancang oleh Lisa, kembarannya Luna. Selama dua puluh empat jam per hari dalam seminggu, di kota yang asing dan penuh wisatawan, di tengah dinginnya...

    Completed  
  • BUMIGANTARA
    169K 10.5K 45

    [CERITA INI MERUPAKAN SERI KEDUA DARI ANSARA] Menikah dengan seseorang yang ia tidak pernah kenali sebelumnya, sempat membuat Bumigantara mengalami gelap dalam hidupnya. Berada dibawah satu atap yang sama, perlahan membuatnya harus mengenal sosok Ansara dan berakhir jatuh hati. Disaat kehidupan pernikahannya yang per...

    Mature
  • ANSARA
    994K 34.1K 67

    Pernikahan yang bukan dilandaskan cinta, memang mimpi buruk bagi mereka yang tidak menerimanya. Ialah Bumigantara Dhiagatri yang hidupnya harus berubah lantaran dijodohkan dengan Ansara Saskiaputri, seorang gadis yang tidak kenal dan hanya pernah ia temui sekali seumur hidupnya, disaat masih sama-sama kecil. Ansara me...

    Completed  
  • Your Everyday
    1.6M 126K 47

    Menurut Bya, jatuh cinta tidak ada dalam daftar jobdesk ketika dirinya menandatangani kontrak dengan HRD. Kevin Kuo, tidak pernah menyangka jika dia bisa menjadikan seseorang baru sebagai tempatnya kembali setiap malam, bercerita panjang lebar tentang segala apa yang dia rasakan. Pekerjaan sangat minim bersinggungan...

    Completed   Mature
  • Miss Kinanti Jadi Istri
    1.3M 79.5K 33

    Di tengah rasa gundahnya menginjak usia 35 tahun masih berstatus jomblo, Kinanti lagi-lagi harus menelan kenyataan pahit. Bagaimana tidak, pria yang akan dijodohkan dengannya meninggal akibat serangan jantung. Meski sedang berselimut duka, sang ibu, pengusaha batik yang begitu cemas dengan status sang anak terus-ter...

    Completed  
  • Brave to Love You
    62K 4.4K 31

    Shafa kecil tak pernah tahu awal mula ia bisa tinggal di Anugerah. Menjadi bagian keluarga Papa Juan dan Mama Tasya merupakan hadiah terbaik seperti yang Shafa dambakan sejak dulu. Dari keluarganya, Shafa merasakan kasih sayang dan cinta yang tulus. Dari situlah, timbul kepercayaan bahwa kelak akan ada orang lain yang...

    Completed  
  • [#2] GUNTUR ASKA BUMI
    3.2M 172K 60

    Tiada yang rela mengurus Pasha setelah bapak meninggal. Gadis itu terpaksa ikut dengan Winda ke ibu kota. Putus sekolah, mencari pekerjaan dan harus membawa uang ke rumah adalah titah mutlak yang ibu tirinya berikan. Jika tidak, Pasha harus dengan pasrah seluruh tubuhnya di siksa tanpa belas kasihan. Ya, selalu sepert...

    Completed  
  • Lo Selingkuh, Gue Balas! ✓ (END)
    3.4M 235K 38

    Divya Arsyakayla dua kali dikhianati sang suami, Raga Bamantara. Dipikirnya satu kali ketahuan, suaminya itu akan menyesal dan tidak mengulangi lagi. Namun, nyatanya Raga masih berhubungan dengan wanita yang sama. Pada keputusasaan, menyalahkan diri sendiri, Divya bertemu dengan cinta masa lalunya. Masa bodoh dengan a...

    Completed  
  • ADVOKASI
    1.3M 82K 49

    Shana begitu ia akrab disapa. Si paling advokasi begitu julukannya. Bagaimana tidak, ini tahun keduanya menjabat sebagai staff bidang Advokasi di Himpunan. Walau hanya seorang staff, kinerja Shana tidak perlu diragukan lagi. Sampai keluar julukan 'Si paling advokasi' dari teman-temannya. Jika ada satu orang yang sel...

  • Teman Mantanku
    3.1M 80K 23

    Tujuh tahun pacaran, Chaca dan Tama akhirnya putus karena Tama menyukai juniornya di kantor. Namun yang justru lebih mengejutkan Chaca adalah teman baik Tama yang dulu selalu menjauhinya. Setelah putus dari Tama, Galih mulai terang-terangan mendekatinya.

    Completed   Mature
  • LET THE CAT OUT OF THE BAG (COMPLETED)
    494K 61.8K 41

    Oh, hi! Were you here because you were curious, or were you just passing through and taking a look? How about starting with the first chapter, where this entire story begins? Everyone will understand how difficult it is to fully grasp the concept of love. At the beginning of the story, you will realize how perplexing...

    Completed   Mature
  • Nyala Rahasia
    2.6M 255K 55

    Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya...

  • Kala Meraki
    570K 56.3K 51

    Nugraha Diwanto mencintai Jenar Candraningtyas dengan penuh, hatinya, jiwanya, dia mempersilakan Tyas untuk menggenggam. Terus dan terus dia memupuknya, hingga menginjak usia pernikahan ke lima, rasa hampa itu membuat Nugra merasa bahwa bukan dia yang berhenti menghijaukan rumah mereka, melainkan Tyas yang menolak sem...

    Mature
  • Housemate
    2M 163K 52

    Warning : Adult romance. Kehidupan Dinar Tjakra Wirawan berubah, setelah Ayah dan kakak laki-lakinya meninggal. Impiannya yang ingin menjadi seorang News anchor harus kandas, karena mau tidak mau, dia harus belajar menjadi seorang hotelier, dan meneruskan manajemen Tjakra House, penginapan sekelas bintang tiga di Ko...

  • Imperfect Young Papa
    2.4M 164K 44

    Bintang terkejut sesaat, tetapi langsung tersenyum hangat saat melihat Darel pelakunya. Darel dengan manja meletakkan kepalanya di bahu Bintang sambil sesekali melihat masakan Bintang dan menghirup aroma masakan Bintang yang menggunggah selera. "Jadi malas renang" gumam Darel membuat Bintang tertawa. "Gak mau nurut...

  • Not Finished Yet [Completed]
    2.6M 203K 40

    Hidup Gama seperti sebuah quote "Cintaku habis di kamu, sisanya aku hanya melanjutkan hidup." Setelah perpisahan dengan Jenia hampir sepuluh tahun yang lalu, Gama melanjutkan hidupnya seperti biasa. Beberapa kali mencoba membuka diri pada perempuan lain, tapi ternyata ia tidak bisa. Fokusnya hanya bekerja dan mengemb...

    Completed  
  • Sebelum Berpisah
    10M 633K 55

    Pisah ranjang, tidak mencampuri urusan satu sama lain dan bercerai saat menemukan waktu yang tepat. Itu adalah syarat yang diajukan oleh Agnita kepada Sankara sebelum pernikahan mereka berlangsung. Bertingkah selayaknya pasangan suami istri selama tiga bulan kedepan. Dan itu adalah syarat yang diajukan oleh Sankara ke...

    Completed   Mature
  • empty
    3.1M 186K 56

    Nalika sampai sekarang saat ini tidak tahu apa tujuan Erlangga menikahinya. Jelas-jelas bukan karena cinta, laki-laki itu tiba-tiba datang ke rumah menemui orangtuanya dan langsung meminta Nalika menjadi istrinya. Semuanya berjalan begitu saja hingga di tahun ke-lima pernikahan mereka, Erlangga masih belum menunjukkan...

  • Kamu dan Panasea
    215K 25.1K 39

    (SUDAH TAMAT) Peristiwa bertahun-tahun yang lalu membuat Kynara menyimpan begitu banyak luka dan ketakutan di dalam hidupnya. Ia terus meyakinkan dirinya sendiri bahwa ia tidak pernah layak untuk dimiliki oleh laki-laki manapun, tidak juga oleh seorang Melkianus Bani Ege yang tiba-tiba muncul dari pintu seberang apart...

    Completed  
  • Ever Happened | Dianti Ranjana [Completed]
    3.3K 177 42

    [ Part of a trilogy; of you | 1 ] Saya hanya tidak mengerti, bagaimana buku ini harus diselesaikan. Lalu, di sebuah ujung jalan saya tidak tahu harus memulai perjalanan bagaimana lagi. "Pencarian kamu sudah ketemu?" "Iya." "Bukan aku?" "... Bukan." Lalu, ini bagaimana kami mencari obat yang tepat dalam sebuah pencar...

    Completed