Select All
  • Hello, Would You Like to Be My Cyborg?
    502K 78.2K 29

    Laura ditugaskan oleh SCN (Sekolah Cyborg* Nusantara) untuk mencari dan membawa pulang Damar-seorang cyborg cowok yang dua tahun lalu kabur dari SCN. Damar diberitakan pindah ke sekolah manusia normal dengan identitas dan tampang yang bisa dipastikan berubah. Dengan bekal dokumen-dokumen berharga dan superlengkap dari...

    Completed  
  • Moment: Moment, Time, End
    3.1M 225K 62

    Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sam...

    Completed  
  • Tanpa Suara [1/1 End]
    30.9K 2.6K 1

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Kamu tanpa alas kaki, menelusuri ubin basah dengan genangan air. copyright © 2015 by just-anny

    Completed  
  • Please, Ann
    158K 15.6K 10

    © cover by just-anny TheWattys2016 Edisi Kolektor Rank #10 Cerita Pendek - Rabu, 13 Januari 2016 Diga mengerti apa yang membuat Anny sebal, apa yang membuat Anny senang, apa yang disukai Anny. Diga tahu segala tentang kekasihnya. Lalu, bagaimana dengan Anny? Sejauh apa dia mengenal Diga? Kesukaan Diga? Hob...

    Completed  
  • Nama Pena [8/8 End]
    179K 18.9K 8

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Nggak. Gue gak pake nama pena untuk surat-menyurat dengan teman jauh melalui kantor pos. Gue bukan sedang terlibat permainan yang rasanya udah bukan masanya lagi itu. Gue...

    Completed  
  • A Riddle Upon Us
    2.7M 170K 38

    Sabrina, cewek cuek yang tiba-tiba sebangku dengan cowok yang gayanya sok. Semua cewek memuja cowok itu sebagai cogan dan anak OSN yang jenius. Dan segala kebetulan membuat mereka sering bertemu. Tapi bagaimana kalau Sabrina melihat sifat asli atau bisa dibilang aibnya? Dan bagaimana kalau seiring waktu mereka tidak...

    Completed  
  • The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable
    6.6M 364K 35

    Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbic...

    Completed  
  • Diary Of An Unpopularity
    10.8M 432K 48

    [Sudah diterbitkan ] Cameyla Atwood, gadis kikuk yang ditindas teman-temannya, ternyata salah satu anggota dari sebuah keluarga selebriti. Tak ada yang tahu hingga acara premiere film terbaru ayahnya yang memaksanya untuk datang. Semua terkejut dan merasa bersalah. Ternyata selama ini orang yang membela Cameyla bukan...

    Completed  
  • Pergi
    119K 14.6K 6

    Orang bilang, nama adalah doa. Tapi mana ada orangtua yang menamai anaknya sendiri dari tahapan pembentukan urin? Ya, orangtua Rea menamakan anaknya berdasarkan proses reabsorpsi. Mereka dokter, kalau belum jelas. Rea yakin, kalau ia punya kakak laki-laki, namanya pasti Tra--dari Filtrasi. Sayangnya, dia tidak punya k...

    Completed  
  • SERENDIPITY
    3.8M 176K 25

    (Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa...

  • Just a Little Spell
    557K 76.6K 23

    Kalau ada yang macem-macem sama aku, aku bakal sihir dia jadi kodok. Dan untungnya, itu bukan kiasan. Karena kebetulan, aku penyihir. --- #14 in Short Story [09/07/16] #17 in Humor [28/01/17] [cover by prohngs]

    Completed  
  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • TRS Universe (0) - Before and After Everything
    462K 32.5K 9

    The Rules Series One-Shot Story: Juna, Matt, Mika, Julian, Seth, & Alvaro

    Completed  
  • TRS (6) - A
    4.5M 195K 57

    TELAH DITERBITKAN The Rules Series (6) : Alvaro Radyana Putra Ini cerita tentang Alvaro Radyana. Si Kasanova terpopuler di SMA National High. Juga Ketua OSIS yang dikagumi oleh banyak orang. Alvaro yang 'Segalanya'. Ini juga cerita tentang Anggia Serenia Quinindha. Si Rajin dari yang paling rajin di SMA Nati...

    Completed  
  • Heartbeat⇝
    4.7M 92.7K 15

    [SUDAH TERBIT] Berbeda dari saudara kembarnya yang mendapat seluruh curahan perhatian dari keluarga, Seraphine selalu diperlakukan bagai orang asing. Karena itu dia lebih suka menghabiskan waktunya diluar. Kemudian Elang Skarsgard datang. Untuk pertama kalinya seseorang begitu tertarik padanya dan membutakannya sampai...

    Completed  
  • Revan & Reina
    8.9M 168K 16

    [TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheninga...

    Completed  
  • The Two of Us
    1.9M 146K 21

    Angga adalah pil biru yang selalu berusaha meninggalkan masa lalunya dan lari dari kenyataan. Sementara itu, Vania adalah pil merah yang sedang berusaha mengejar dan membawanya kembali ke dunia nyata. Dunia di mana segala hal tidak selalu terlihat seperti pelangi dan mentari pagi.

  • [SUDAH TERBIT] Petjah
    3.3M 212K 56

    Nadh sayang Dimas tapi Dimas benci Nadh. Nadh disayang semesta dan semesta memberikan satu permintaan padanya. Nadh meminta Dimas beserta hatinya. Semesta mengabulkannya. Lalu datang satu orang lagi dalam permainan ini, Biru. Biru sayang Nadh, tapi apa Nadh bisa menyayangi Biru? Satu dari seribu, aku mau kamu...

  • Never Been So Close
    176K 11.6K 2

    The Rules Series One-Shot Story: Mika & Luna Satu hal yang membuat Mika tertarik memasuki kafe tersebut hanya satu hal; Seorang perempuan berambut pirang, sedang duduk di balik dinding kaca, dengan layar laptop memutar video lama.

    Completed  
  • Tomfoolery
    6.1M 395K 55

    •Completed• Devano Michiavelly. Cowok cuek yang ternyata bisa memasak dan hobi menulis diary. Apapun rela dilakukannya agar rahasianya aman, termasuk menjadi pacar gadungan dari cewek paling menyebalkan seantero sekolah, disaat ia masih dalam masa transisi atau move on. Demetria Vallen Frasela. Cewek tomboy yang ju...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • TRAPPED : "The Runic Forest" (2013)
    559K 41.2K 48

    [ BUKU SATU ] Completed ☑ Entah bisa dikatakan sebagai sebuah kesialan atau bukan, empat remaja terperangkap di sebuah hutan yang tidak terdata di peta mana pun di dunia. Seseorang dari van di tengah hutan menceritakan sebuah kisah yang menunjukkan awal terperangkapnya mereka. Pertemuan dengan dua saudari yang bermu...

    Completed  
  • TPE : Seven Rivalry (2014)
    247K 20.6K 55

    Completed ☑ The Penumbra Escapade : Seven Rivalry - Seakan tidak pernah puas, kejahatan selalu menyerang SMA Visual Angkasa. Berawal dari sebuah mimpi yang menuntun Allegra menuju pertentangan antara dua kubu, Kubu Surga dan Kubu Neraka, dia harus bisa mengetahui permainan apa yang sebenarnya terjadi di balik insiden...

    Completed  
  • TFV Tetralogy [2] : Paranoid (2013)
    131K 9.7K 30

    Buku 2 ☑ The Forest Voyage: Paranoid [ Completed ] Setelah petualangan Sierra Laney bersama teman-temannya dalam membongkar kedok asli Cerveau Bang, mereka semua akhirnya bisa hidup tenang. Namun, ketenangan itu tidak berlangsung lama, setidaknya itulah menurut Callensy Reece. Kali ini teror kembali menghantui mereka...

  • TFV Tetralogy [1] : Cerveau Bang (2012)
    132K 8.4K 15

    Buku Satu ☑ The Forest Voyage : Cerveau Bang [ Completed ] Camp SMA Victory Plus kali ini berlokasi di Hutan Sava, sebuah hutan misterius tanpa pemilik tetap di bawah bimbingan sebuah organisasi pecinta alam, Cerveau Bang. Pada mulanya semua berjalan dengan lancar. Sierra Laney dan Carlo Indigo yang berteman baik...

    Completed  
  • Almost Broken
    3.3M 63.7K 12

    [Seri Ke-2 Annoying Boy] [SUDAH TERBIT] ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Terpisah oleh jarak, waktu dan kebudayaan yang berbeda selama bertahun-tahun, mampukah mereka mengatasi konflik yang datang? Kedewasaan diri pun semakin dibutuhkan pada tahap ini. Kali ini bukan hanya sekedar ci...

  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • Annoying Boy (SUDAH TERBIT)
    6.4M 13.6K 7

    Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek ya...

  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed