Select All
  • Fragmen
    1.4M 148 1

    CEK INFO DALAM PART➖ [Sekuel: Delusi] "Aku pun lelah berada dalam sandiwara." Lusiana Elmira telah pergi dan dia masih tetap berada dalam bayang-bayang Dewangga Bayuzena, yang tak akan hilang sampai kapan pun. Setelah kembalinya Zena ke SMA Phoenix, Zena tidak menginginkan banyak hal selain bisa cepat menyelesaikan s...

    Completed  
  • The Woman In Black
    259K 29.6K 92

    Namaku Samara Grimonia. Aku pengamat yang sangat baik. Aku lebih menyukai mengamati mereka yang berada di sekitarku daripada berinteraksi dengan orang asing, mungkin itu mengapa orang-orang sering mengatakan kalau aku pendiam. Aku seperti gadis biasanya, punya teman tapi tidak banyak. Gadis yang akan menginjakk...

  • ALASKA
    34.2M 2M 75

    [SUDAH TERBIT DI COCONUTBOOKS (Bintang Media)] Alaska Tahta Wardana, cowok jangkung berwajah tampan, pandai dalam hal adu fisik maupun otak, Bad boy namun menjadi kesayangan para guru, pelit ekspresi tetapi menjabat sebagai ketua geng besar di sekolahnya, dan mencueki Alana sudah menjadi daftar hidupnya. Alana Juwanda...

    Completed  
  • BOOK 1 MISSION SERIES: MISSION IN CASE (Pindah ke Innovel)
    1.3M 109K 49

    [Sebelum baca, follow akunku dulu yah!] #1 dalam Mystery/Thriller [22 Januari 2019], #1 dalam Remaja [14 Januari 2019], #1 dalam Misteri [14 Januari 2019], #2 dalam Pembunuhan [2 Januari 2019] Kehidupan di SMA Argosaka yang semula tenang berubah menjadi penuh kekhawatiran. Insiden pembunuhan terjadi secara beruntun. K...

    Completed  
  • Black and White
    5.2M 247K 66

    15+ (END) ✔ (SPIN OFF BAD & GOOD) Bisa dibaca terpisah. Tapi lebih disarankan untuk baca BAD & GOOD lebih dulu. Biar ngerti alurnya. GILAA!! Gatau mau ngomong aplagi soal crita ini. Critanya tu bagus banged (pake d). Alurnya ga ketebak aseli. Penggambarannya jelas. Konfliknya ngena banget parah. Sumpah, BaW ini yg bsa...

    Completed  
  • SEPTIHAN
    55.6M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • Kedai Cinderella
    2.4M 303K 53

    Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Al...

    Completed  
  • Loose Cannon
    3.3M 452K 50

    Alia yang baru saja diselingkuhi oleh pacarnya bertemu dengan Bastian yang tiba-tiba mengajaknya menikah. Di sela kerunyaman bahtera rumah tangga mereka, keduanya mencoba untuk mengungkap pelaku pembunuhan ayah Bastian. *** Sembilan tahun bukanlah waktu yang singkat, rasa sakit hati karena diselingkuhi kekasihnya memb...

    Completed  
  • Please Don't Go | END
    457K 66.6K 12

    "Mencintai atau dicintai? Tentu kebanyakan orang akan lebih memilih untuk dicintai, tapi bagaimana ketika pilihan itu tidak ada untukku?" -Winda Sophia Winarta- "Aku tidak pernah menyesali pernikahan ini tapi yang kusesali adalah ketidakmampuanku untuk mencintaimu." -Rama Adiyaksa Mahendra-

    Completed   Mature
  • GERALDMARSYA [SUDAH TERBIT]
    2.5M 295K 34

    GERALDMARSYA by PoppiPertiwi | Gerald Tangkas Negara. Semua orang mengenalnya dengan perawakan murid laki-laki bertubuh besar dengan gelar Ketua Geng sekaligus preman sekolah di SMA Liberty. Dia juga anak Ketua Mafia dari New York city yang sangat kaya yang akan meneruskan Gilbert, ayahnya. Tidak ada sekalipun yang be...

  • GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT]
    43.3M 3.4M 63

    GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan...

  • Compliantwin
    1.8M 170K 33

    Hidup mereka yang sudah dinamis tapi bahagia, tiba-tiba harus terusik karena skandal hubungan orang lain. Ya sudah, mau tak mau hidupnya dinamis dengan cara yang berbeda. Bagaimana kalau dinamis itu, salah satunya adalah karena CINTA? Tapi semua tidak sesederhana itu. Ditolak. Menolak. Dikejar. Mengejar. Itu hal yan...

    Completed  
  • Setelah Tidak Denganmu
    1.4M 69.3K 63

    Sekali lagi ingin kusampaikan, tanpamu, aku baik-baik saja. Awal perpisahan aku sempat tak menerimanya. Hari ini aku bersyukur tak ada lagi kamu di hidupku. Memang benar, kehilangan itu akan menuntun untuk bertemu seseorang yang lebih baik. Kuikhlaskan kamu menjadi kenangan selamanya. Tak perlu khawatir bagai...

    Completed  
  • Batas ( Move On )
    1.9M 117K 29

    ( TELAH TERBIT ) Berapa lama batas move on untuk wanita? 3 bulan, 8 bulan atau mungkin bisa bertahun-tahun lamanya? Bagi Amoria Mentari, move on dari mantan kekasih yang mengkhianatinya memang tidak mudah, karena sang mantan masih bekerja satu atap dengannya dan masih kerap menggodanya! Alhasil usahanya untuk move on...

  • Serenyah Rasa
    2.8M 46.1K 13

    Sebagian naskah dihapus ### "Ga," panggil Al ketika Rangga mulai melangkah meninggalkan halaman rumah Syafa. "Ya, Kak?" "Subuh di Jogja itu jam setengah lima." Al berkata sambil tersenyum simpul. ### Ini kisah, Seorang pemuda tampan, rupawan, hingga memiliki deretan mantan. Pacaran adalah irama hidupnya Ini cerita, Se...

    Completed  
  • Calon Ibu
    2.4M 173K 36

    Masa lalu itu ada bukan untuk dilupakan. Masa lalu itu ada sebagai alasan untuk hari ini. Selamanya, kita tidak akan bisa untuk mengubahnya. ~Dia tidak hanya mencari seorang istri, melainkan ibu untuk anaknya.~ ~Dia tidak hanya mencari seorang suami, melainkan seorang untuk menjalankan wasiat ayahnya.~ Cover by: @tike...

    Completed  
  • About Forever
    3.1M 323K 47

    Kita adalah sepasang ganjil, yang digenapkan oleh tangan Tuhan. Sekeping hati, yang tiada lengkap tanpa sepetak dari yang lain. Mulanya, kukira semesta mempertemukan hanya untuk membuat kita saling jatuh cinta. Namun di antara takdir yang telah dikotakkan, akhirnya aku sadari, kita tidak dikisahkan untuk bahagia semud...

    Completed   Mature
  • PELIK [Sudah Terbit]
    818K 89.6K 43

    [Sudah Terbit] PELIK "haruskah aku relain kamu dengannya?" Rayn belum pernah jatuh cinta. Gimana mau jatuh cinta kalau ngenali muka orang saja enggak bisa. Ia mengidap face-blindness yang dirahasiakannya mati-matian. Saat cinta akhirnya menyapa, Rayn enggak keburu tanya nama. Dicari: Gadis cerdas, kolektor buku, denga...

    Completed  
  • Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku)
    11.5M 768K 59

    Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia b...

    Completed  
  • SIN [Completed]
    27.1M 1.4M 57

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua co...

    Completed  
  • GUSTIRA
    6.8M 240K 20

    {{WARNING! ada beberapa dialog bahasa Sunda dan keterangannya}}Dia Gusti. Cowok dengan senyuman manis yang suka baris di barisan kelas lain, suka memakai kaus kaki belang ketika main futsal, dan ngumpet di kolong meja kalau geng 'cabe' mencarinya. Bagaimana jika cowok seceria dia dipertemukan dengan Ira? cewek pendiam...

    Completed  
  • HUJAN | END
    6.3M 539K 41

    Tanpa mempedulikan air hujan yang mulai membasahi tubuhnya, Arlita berjalan ke arah Revan. Dia berdiri tepat di depan Revan. Kepalanya menunduk dalam, "Maafin aku, Van. Maafin aku kalau aku pernah bikin kamu sakit hati." "Aku cinta kamu, Arlita." Tubuh Arlita otomatis mundur beberapa langkah. Matanya mengerjap bingung...

    Completed  
  • My Daddy [ PINDAH KE DREAME]
    1.8M 13.8K 7

    Sedia tisu sebelum baca 😉

  • Straight
    3.4M 343K 48

    [ SELESAI ] Ini tentang mereka bertiga. Mario, Gisel dan Luna. Ini tentang mereka bertiga. Yang diam-diam menyimpan rahasia, yang diam-diam menahan sakit yang ada, yang merasa lelah raga. Ini tentang mereka bertiga. Bagaimana persahabatan mewarnai hidup mereka, bagaimana setiap perdebatan itu mendekatkan mereka. Ini t...

    Completed  
  • Cold Couple (SUDAH TERBIT)
    12.1M 826K 51

    [ SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA ] 'Kita yang terluka, kita yang mencinta, kita yang sama.' Mungkin kalian sering menemukan cerita tentang si ceria dan si dingin, dua orang dengan sifat bertolak belakang dipertemukan dan mereka jatuh cinta. Tetapi cerita ini berbeda, Sandra yang awalnya m...

    Completed  
  • AZZURA [DITERBITKAN]
    8.4M 65.8K 15

    "Artinya saya ga bisa hamil dok?" Tanya seorang gadis yang masih memakai seragam SMA nya -Azzura malik Apa apaan ini? Di jodohkan dengan mendadak dengan seorang bocah? Sedangkan dengan Wanita yang sudah dewasa saja aku akan pikir berulang ulang. -Rayhan pangestu Haighest Rank #4 in romance on october 9,2017

  • boys do write love letters
    2.7M 64.3K 22

    [WattysID 2017 Winner: The Originals] Sudah Terbit ✨ . [written in lowercase] percayalah. bukan hanya anak perempuan yang suka menulis. karena gadis itu menemukan surat-surat tersebut di lokernya yang tidak pernah dikunci. ia pikir, semuanya adalah surat-surat salah kirim dari seorang siswi. sampai dilihatnya ada nama...

    Completed  
  • Are You? Really?
    10.3M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • Move (Selesai)
    77.8K 5.1K 54

    Aku tau badai pasti berlalu, tapi kau juga harus tau, akan ada kerusakan setelahnya - Darrell Cello Damarres. (Sequel Of Keyara)

    Completed  
  • Desgracia
    125K 9.3K 19

    Kata orang selalu ada pelangi sehabis hujan. Tapi kenapa Revana Odelia selalu mendapat kesialan selama 16 tahun hidupnya? Apa Reva memang ditakdirkan untuk selalu bernasib buruk? --- Berawal dari taruhan dengan Arsen, cowok sombong yang katanya meraih banyak prestasi. Reva bertemu Alle, seorang guru private muda yang...