Air Mata Pernikahan
Berpura-pura menjadi orang lain tidaklah mudah. Melepaskan orang yang kita cintai dan merelakan semuanya, termasuk hati dan perasaan itu sangat sulit. Jiika waktu itu adalah uang, lalu perasaan cinta itu apa? Dipaksa menikah dengan seorang lelaki yang tidak Tika kenal, itu semua belum pernah terfikirkan dibenaknya. Di...