Select All
  • Mantan Kakak Ipar Rasa Pacar
    18M 627K 50

    Selama hidupnya, Hana belum pernah benar-benar jatuh cinta. Hingga suatu hari ia bertemu Tama, laki-laki yang sudah pernah menikah, lalu bercerai, dan sama sekali tak berniat menikah lagi. Keduanya bertemu lalu jatuh cinta. Sayangnya ada satu kendala. Tama adalah mantan kakak ipar Hana. **** Hana seorang mahasiswi DKV...

    Completed   Mature
  • Halo, Mantan! (Tersedia Di Gramedia)
    5.1M 262K 25

    Fika sangat suka sekali dengan sebuah tantangan. punya wajah cantik yang akan dengan mudah menarik perhatian lawan mainnya. Fika, dengan senang hati mendapatkan perintah asalkan mendapatkan keuntungan. Kali ini, Fika ditantang untuk mendapatkan nomor ponsel salah satu pangeran sekolah yang terdengar terkenal dingin da...

  • I'm broken [BHS#1]✓
    290K 12.9K 38

    Warning ⚠️ Bahasanya kasar kalo gak suka gak usah baca. _________________ [Broken home series #1] [COMPLETED] Gak semua yang lo liat dari gue itu nyata. gak semua yang lo denger tentang gue itu bener. intinya lo harus tau gue dari diri gue sendiri. bukan dari yang lo liat maupun dari yang lo denger. karena apa yang l...

    Completed  
  • Tetangga Masa Kini (YG family)
    867K 80.6K 72

    Menceritakan berbagai macam keluarga dimana mereka tinggal dalam satu kompleks dan hidup bertetangga. -Big bang -2NE1 -Winner -Ikon -Blackpink -Treasure 13

  • Planet Luna
    979K 93.7K 37

    Nawang itu paduan sempurna atas apa yang tidak Luna miliki. Tidak hanya pintar dan baik hati, tetapi juga berprestasi dan punya banyak teman. Sementara Luna tak pernah berhasil meskipun setengah mati ingin bisa bergaul dan punya sahabat. Dia justru dirundung dan dijauhi orang-orang yang dia kira akan menjadi temannya...

    Completed  
  • Sajak Semesta
    88.6K 10.7K 35

    Kamu, Bumi yang terobsesi pada bintang hingga tak sadar bahwa aku juga sebuah bintang. Dia, Bintang yang kesepian yang menuntut perhatian bumi begitu dia menyadari keberadaanmu. Dan aku, Matahari yang bersinar bagimu yang tak pernah kamu sadari hingga aku menghilang nanti. Inilah Sajak Semesta, yang dirajut perlahan-l...

    Completed  
  • GALAKSI
    45M 2.7M 73

    GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TER...

  • Holla, Hiper! (Complete)
    223K 17.5K 56

    [Side's Story of Favorably] Terkadang, rasa cinta yang awalnya indah bisa berbalik menyerangmu. Dan Cinta yang kamu agung-agungkan, bisa memutar balik hidupmu dalam sekejab mata. Setiap manusia memiliki ekspektasi dalam cinta. Berharap terus begini, berharap terus begitu. Tapi, mereka tidak sadar seperti apa jenis ha...

    Completed  
  • Game Over: Falling in Love
    6.9M 512K 56

    [1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendeka...

    Completed  
  • Serendipity
    24K 1.6K 2

    Serendipity yang kutahu hanyalah sebilah kata ajaib berlandaskan keindahan dalam pengucapan. keberuntungan/yang/menyenangkan// Satu frasa nomina yang sebelumnya hanya kukagumi keindahannya itu kini merasuk dalam otakku, bertengger manis membelai dinding-dinding dalam pusat pikirku, memberi satu ingatan manis tent...

    Completed  
  • Hear My Voice
    2.6M 180K 58

    [COMPLETE]Flora Callia Valerie, atau sering dipanggil Flora. Cewek populer, cantik, tapi ditakuti cowok. Cewek tomboy yang jagonya berantem. Tapi kalau urusan pelajaran, dia mundur. Bukan karna gak pinter, hanya karna malas. Walaupun terkenal serem sama cowok, tetep banyak yang ngantri pengen jadi pacarnya. Ada tantan...

    Completed  
  • SAVANNA
    547K 35.6K 24

    Cerita klasik Savanna Quney Riley adalah cewek cantik nan manis yang punya kehidupan yang ga biasa dan ditemani dengan pacar yang tambah ga biasa. Kesehari-harian Savanna di temani oleh tingkah absur tapi lucu tapi juga ngeselin oleh pacarnya. Bikin keseharian Savanna jadi rame. Savanna juga harus menyediakan stock k...

  • IPS ✔ [Completed]
    52.8K 3K 35

    Cerita ini sudah selesaii,tapi ★ nya jangan lupa yaa :) Buat Sequel nya udah aku tulis judul nya BERGASARA,kalian bisa cek di karya aku ya.thnxx --- Bagaimana jadinya jika kalian kenal dan secara gak sengaja berteman dengan cowok-cowok receh,gak jelas,sok ganteng,dan kelakuannya persis kaya orang gila. Menyenangkan? B...

    Completed  
  • TROUBLE MAKER
    64.7K 2.7K 51

    Jatuh cinta itu mudah, tapi lebih mudah lagi untuk menyakiti🍁

  • Enthusiast (hiatus)
    187K 21.5K 5

    Bahasa kerennya secret admirer. Bahasa kasarnya stalker. Bahasa mirisnya fans. Intinya, hanya seseorang yang jatuh cinta sepihak. ** "Gue udah naksirnya sama ketua OSIS, gamon lagi. Gini amat dah nasib." ---- Kisah cinta dari sudut pandang pemimpin utamanya Epik Highschool, Ezra Adrian. - Epik Higschool, 2017. Series...

  • Alena
    24.3M 1.6M 75

    (Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari tema...

    Completed  
  • Best Day Ever (SUDAH TERBIT)
    458K 20K 83

    Cover by : @arakim_design 15+ Ada arus deras yang terus menarik kaki Nathan. Membuat Nathan semakin lama semakin tenggelam. Tubuhnya dibiarkan terkulai dan tak berdaya. Tidak memiliki keinginan untuk berenang kembali ke permukaan. Sampai akhirnya, ada sebuah tangan yang menarik Nathan untuk kembali ke permukaan. Di sa...

  • Another Goodbye (The Other Side 2)
    5.1M 183K 38

    Sequel (The Other Side) "Buat apa lo mertahanin suatu hubungan kalo lo berjuang sendirian?" "I can't say hello to you and risk another goodbye." Apakah kau pernah masih saling menyayangi namun malah saling menghindar? Mengapa apapun yang kau lakukan selalu membuatnya terluka? Menurutmu, apakah berpisah akan memperbaik...

    Completed  
  • The Other Side [Telah Difilmkan & Diterbitkan]
    19.3M 934K 85

    The Other Side Movie tayang di seluruh bioskop Indonesia, 17 Maret 2022. #1 in Teenfiction [06/10/18] "Gue itu suka sama lo, lo aja yang nggak pernah peka," "Jadi sebenernya, gue atau lo yang nggak pernah peka?" Kalian pernah sama-sama mencintai namun tidak terlihat seperti mencintai? Pernah mencintai tetapi justru me...

    Completed  
  • Bukan Stalker [TAMAT]
    6.2M 326K 14

    Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligu...

    Completed  
  • Strong Girl [TELAH TERBIT]
    22.2M 798K 49

    Beberapa bab ditarik karena sudah terbit:) AWAL PUBLISH : MARET 2017 *** WARNING : Cerita ini SANGAT berbahaya! Membuat mata bengkak, ingin mengumpat terus-menerus, membuat Anda berpikir keras, dll. Ilustrasi foto beda2, itu terserah kalian aja. Foto cuma ngeilustrasiin pose dll. Sekian. Terima kasih. Bisa dibaca tanp...

    Completed  
  • Saudade
    24.8M 1.8M 72

    cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang...

    Completed  
  • Hello, Rain!
    1M 25.1K 23

    [PEMENANG THE WATTYS 2018 KATEGORI THE HEARTBREAKERS] Aira suka hujan, namun Gesang tidak suka jika Aira menyukai hujan, karena menurutnya hujan adalah apa yang membuat sahabatnya sakit. Aira suka Arka, namun lagi-lagi Gesang tidak suka jika Aira menyukai Arka, karena Arka hanya mengingatkannya pada masa lalu yang sud...

  • Moon and Her Sky
    1M 95.3K 55

    [WattysID 2018 Winner: The Storysmiths] ✨ HANYA BERISI CERITA SEQUEL, MOON AND HER SKY IS PUBLISHED! ✨ Mona bilang, namanya berarti bulan. Tugas bulan adalah menyinari langit malam meski tidak secerah mentari. Dan kata Angkasa, tempat ternyaman bagi bulan adalah langit. Mona percaya itu, dan ia ingin membuktikan, bahw...

    Completed  
  • A L F A ✔ [ SUDAH TERBIT ]
    9.2M 340K 64

    Nathaniel Gio Alfaro atau biasa di panggil dengan Alfa, adalah cowok ter-dingin yang pernah dikenali oleh SMA Cahaya Sakti. Audrey Valencia, gadis yang selalu mengejar-ngejar cinta Alfa meskipun tidak di hiraukan oleh Alfa sekali pun. Akan kah Audrey mampu berjuang untuk meluluhkan hati beku milik Alfa? Akan kah Alfa...

    Completed  
  • Ketua Kelas
    7.6M 227K 22

    [CERITA INI SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] *** Semenjak kedatangan murid baru itu, hidup gue yang tenang menjadi gila dan banyak cobaan. Apa lagi hobinya yang suka ngelanggar peraturan membuat gue ikut terseret ke ruang BK untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya yang merugikan gue. Ditambah tiga anak gesrek di...

    Completed  
  • Kakak Kelas
    22.1M 580K 51

    CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania

    Completed  
  • Love Song ✔✔
    2.2M 325K 40

    Seru kali ya kalau kita punya seseorang yang minat dan cara berpikirnya sama persis kayak kita. Tapi, dimana letak serunya kalau apa-apa sama melulu? - Gara-gara sulit menemukan pasangan untuk sweater couple yang limited, mereka berkenalan. Sepakat untuk membayar masing-masing sweater. Mereka mulai mengenal, langsung...

    Completed  
  • Milan
    10M 488K 71

    [TERSEDIA DI TOKO BUKU] #1 in teen fiction(18/11/17) Milan dingin, kata orang hatinya membeku seperti es. Tapi menurutku Milan itu seperti es krim. Dia memang dingin, bahkan boleh dikatakan beku. Namun seperti halnya es krim, saat sudah meleleh baru akan terasa manisnya -Damara **** Damara Kinanti, masih kelas 10 SMA...

    Completed  
  • Cold
    12.2M 568K 62

    "Hanya orang bodoh yang selalu menyianyiakan seseorang yang selalu berjuang dan bertahan" -Kanaya shakilla "Terkadang, Mata itu lebih meyakinkan daripada mulut. Jadi, gue lebih percaya sama penglihatan daripada sama penjelasan seseorang" -Arga Stevano. ================= Berawal dari terlambatnya ia datang kesekolah...