Pilih semua
  • Kamuflase
    3.5M 438K 61

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di...

    Lengkap  
  • Loose Cannon
    3.3M 452K 50

    Alia yang baru saja diselingkuhi oleh pacarnya bertemu dengan Bastian yang tiba-tiba mengajaknya menikah. Di sela kerunyaman bahtera rumah tangga mereka, keduanya mencoba untuk mengungkap pelaku pembunuhan ayah Bastian. *** Sembilan tahun bukanlah waktu yang singkat, rasa sakit hati karena diselingkuhi kekasihnya memb...

    Lengkap  
  • Prewedding
    3.8M 188K 38

    Sudah berapa persen keyakinanmu untuk menikah muda? Yakin sudah siap hidup bareng dengan orang yang belum lama kamu kenal? Yakin sudah siap menjadi isteri? Yakin sudah siap menjadi seorang ibu? Yakin gak apa-apa kalau kemana-mana harus izin? Yakin bisa pisah rumah sama orang tua? -Completed- 4 oct 2015 - 8 sept 2016

    Lengkap  
  • TOKYO, The Unexpected Guy
    1.2M 140K 46

    Sebagai seorang backpacker, Hani sudah tidak asing lagi dengan yang namanya liburan. Gadis itu berharap di tengah hiruk-pikuknya kota Tokyo dia dapat menyelesaikan misi rahasianya . Tapi justru saat liburannya ke Jepang, dia menemukan perbedaan dari liburan sebelumnya. Selain karena menggunakan jasa travel, ditambah a...

  • Suami Satu Semester (SUDAH TERBIT)
    14.8M 838K 50

    Nikah? Sama dosen pembimbing skripsi sendiri? Apa jadinya? Untung atau malah bunting eh buntung? Hanya kisah tentang mahasiswa semester akhir yang tengah diburu deadline menulis skripsi. Terpaksa menikah dengan dosen pembimbing skripsinya sendiri. Entah musibah atau malah berkah, Junia Zefanya Azahra harus mengga...

    Lengkap  
  • RED CITY : ISOLATION
    1.4M 197K 54

    Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang ter...

    Lengkap  
  • Kedai Cinderella
    2.4M 303K 53

    Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Al...

    Lengkap  
  • Impian Acca (tersedia Di Google Playstore)
    2.1M 160K 43

    Cerita ini akan membuat kalian ketagihan hehehe disarankan memiliki jiwa yang sabar dan siap untuk tertawa dan bersedih. bocah kecil berumur empat tahun menundukan kepalanya saat ia dihadapkan oleh sosok pria tampan yang berumur 30 tahun itu. tubuhnya gemetaran saat perempuan cantik itu mendorongnya dengan kasar agar...

  • ALASKA
    34.2M 2M 75

    [SUDAH TERBIT DI COCONUTBOOKS (Bintang Media)] Alaska Tahta Wardana, cowok jangkung berwajah tampan, pandai dalam hal adu fisik maupun otak, Bad boy namun menjadi kesayangan para guru, pelit ekspresi tetapi menjabat sebagai ketua geng besar di sekolahnya, dan mencueki Alana sudah menjadi daftar hidupnya. Alana Juwanda...

    Lengkap  
  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Lengkap  
  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Lengkap  
  • Oh Baby, Baby, Twins! (Selesai)
    8.4M 554K 105

    [13+] [WARNING! Alur cerita dapat membuat diri anda baper] Pasangan suami istri Gio dan Mel dikaruniai anak kembar yang mereka beri nama Qila dan Fiqa. Perbedaan karakter di antara keduanya sering membuat kesalah pahaman. Ditambah, sifat Gio yang-menurut Qila-pilih kasih. Tuntutan dari Gio yang mengharuskan me...

    Lengkap  
  • Dosen Pembimbing
    2.1M 175K 23

    [UPDATE SETIAP RABU & SABTU] Bagaimana rasanya punya dosen pembimbing skripsi yang ganteng, pinter, masih muda, tapi jutek dan galak? Kalau Audi, dia akan memilih menyerah saja, meminta ganti dosen pembimbing, atau bakal pindah jurusan. Sayangnya, dosen pembimbing dia itu seorang Rezvan Brata Dirgantara. "Pak, kemarin...

    Lengkap