Select All
  • Tumbuh dalam Runtuh (CindeRendra)
    604K 12.4K 8

    Dalam dunia di mana sebagian manusia adalah mutan yang memiliki belahan jiwa, seorang lelaki menemukan belahan jiwanya dalam sosok perempuan yang mengacungkan revolver kepadanya. *** Rendra bertemu belahan jiwanya pada situasi yang tidak ideal, sehingga wajar jika belahan jiwanya itu terlihat penuh kecurigaan saat Re...

    Mature
  • Rengat (Bisai #1) | ✓
    884K 115K 25

    Mikaela Soerjodiningrat adalah mitos; tercipta akan kepercayaan yang ingin dilihat orang tanpa terbuktikan kebenarannya. Berbagai rumor berseliweran mengelilingi gadis itu. Mulai dari rumor bahwa dia sering menghangatkan ranjang banyak lelaki, bahwa dia tak pernah dianggap sebagai anggota keluarganya sendiri, dan bahw...

    Completed   Mature
  • Hanya Tiga Kata
    804K 71.8K 70

    Dia sahabatku. Tapi, melihat kedekatan kami berdua, orang lain tidak ada yang percaya bahwa kami hanyalah teman biasa. Aku mungkin tidak menyimpan rasa apa-apa. Dia juga tidak menyembunyikan perasaan apapun. Namun, mengapa amarahnya memuncak, ketika dia tahu ada pria lain yang mencoba mengisi hatiku? Dan, mengapa aku...

  • My Life, not Jane Austen's
    969K 35.6K 11

    [PARTIALLY DELETED] Kalian pernah membaca karya-karya Jane Austen yang fenomenal itu? Amiya juga pernah, bahkan hafal di luar kepala. Tumpukan buku itu ada di rak paling atas, paling lecek karena terlalu sering dibaca. Kenapa? Karena buku itu seperti ramalan dalam hidup Amiya. Hidup Amiya ditulis di dalamnya. Namun...

    Completed  
  • Without Wings
    509K 67.8K 27

    [Pemenang Storysmiths Wattys 2017] Dua tahun berada di tempat yang sama, kadang kala saling bertatap muka atau sekedar betegur sapa sebagai sopan santun belaka. Tapi siapa yang sangka, bahwa sebuah kedekatan hanya perlu ada satu pihak yang memutuskan untuk memulainya. Weza menertawai dirinya sendiri, untuk apa ia menc...

  • Everything [Sudah Terbit]
    1.7M 123K 18

    Segera Terbit Hidup Agni yang serba datar dan teratur, tidak pernah sama lagi sejak ia ditugaskan menjaga cicit pengusaha terkaya se-Asia, Daisy Yasa, di hari pertama sekolahnya. Tidak ada satu pun persamaan di antara mereka. Agni yang kaku seperti kanebo kering, dan Daisy yang berwarna-warni seperti pelangi. Sama hal...

    Completed   Mature
  • Max and Anna (SUDAH TERBIT)
    413K 64.4K 37

    Anna selalu merasa cukup. Baginya, hidupnya yang sederhana sudah sangat sempurna. Bukan harta berlebih yang membuatnya bahagia, melainkan saat ia mampu menentukan bagaimana ia menjalani hidupnya sendiri. Sebagai perempuan, Anna tak ingin menyerahkan nasibnya pada pernikahan tanpa cinta hanya agar orangtua miskinnya te...

    Completed  
  • Ketua Senat ✔
    2.8M 258K 31

    Ketika Laksamana Tirtoadji sang Ketua Senat dipertemukan dengan Namita Aisyah sang Kutu Buku melalui sebuah perjodohan, keduanya kesulitan untuk menyesuaikan diri satu sama lain. Namun, ketika rasa sudah bicara, dapatkah mereka berpaling? *** Menjadi ketua senat saat duduk di semester 6 bukanlah perkara yang mudah bag...

    Completed  
  • KEMBALI
    576K 43.8K 19

    Salwa tersesat. Ayah mengirimkan seseorang untuk membawanya Kembali.

  • Starting Over (Terbit)
    4.3M 521K 40

    "Gue yakin ada yang salah sama orang itu. Selama kenal dia, gue nggak pernah lihat dia tertawa. Sense of humor dia payah banget. Dia orang paling membosankan yang pernah gue temuin seumur hidup." "Tapi lo nggak lihat dia seksi gitu? Minta diraba-raba banget. Lengannya, lihat lengan dia, Prit. cukup kuat buat dijadi...

  • Love in the Call Box (Completed)
    2.3M 251K 32

    Ayudia Sasikirana tidak menduga jika seseorang yang pernah menolak dijodohkan dengannya justru menjadi direktur di Media Cahaya Hati (MCH), tempatnya bekerja. Lelaki itu bernama Arsal Aldiano Mahendra, pria menyebalkan yang tidak punya perasaan karena menyebabkan motor Sasi terjerembap ke pinggir jalan. Sasi malah ber...

    Completed  
  • Yellow Autumn (Sudah Terbit)
    2.6M 130K 28

    Tersedia di Gramedia terdekat. Atau bisa dibeli di shopee : Ibiz Store, Tokopedia : IbizStore atau hubungi admin 08886813286. "Bolehkah ... saya menikahi putri, Om?" Bagaimana Vania tidak terkejut jika laki-laki yang diminta menjaganya selama kuliah di Solo itu justru malah menawari dengan pernikahan? Laki-laki itu...

    Completed  
  • REFRAKSI (Stagnasi #3) - Completed
    621K 87K 37

    Keinginan Rilanti Nansarunai sederhana. Sesederhana novel romantis yang ia baca. Jatuh cinta pada orang yang juga mencintainya. Menikah. Bahagia. Habis perkara. Dari semua cerita yang ia baca, Lanti selalu tersipu dengan kegigihan tokoh lelaki meyakinkan si wanita untuk berbahagia bersama. Saling menggenggam ketika ci...

  • The Pieces of Memories (SUDAH TERBIT)
    2.9M 129K 16

    Sirly F. Pramesty, bekerja di sebuah wedding planner di Bandung, namun tidak pernah terpikir untuk menikah. Ratusan kali dia melihat pasangan mengucap janji sehidup semati, tetapi tidak juga membuat dirinya menginginkan hal yang sama. Padahal Reon, kekasihnya selama dua tahun ini, sudah melamarnya. Masalah semakin rum...

    Completed  
  • Jodoh Gak Kemana [Re-publish]
    2.5M 77.8K 27

    Dilamar oleh lelaki yang ingin kau nikahi itu biasa. Apalagi jika sudah mengenal sejak lama dengan perasaan yang saling berbalas. Tapi bagaimana kalau yang datang adalah lelaki super menyebalkan dari zaman batu dan sama sekali bukan termasuk ke dalam daftar lelaki yang diinginkan para cewek? Ditambah lagi dia pernah m...

    Completed  
  • Unforgettable Marriage
    3.4M 112K 52

    Ini hanyalah sepenggal kisah tentang Iris Jingga yang kembali dipertemukan dengan sahabat seumur hidupnya. Kisah yang kembali mengulik luka lama justru ketika dia baru saja terpuruk dengan pernikahannya. Banyu Biru dan Liana Kejora, dua orang sahabat yang pernah menikam ulu hatinya. Menghempaskan segala impiannya ke d...

    Completed  
  • Cinta Dalam Diam | END
    9M 312K 28

    Sudah Terbit | Sebagian Part Sudah Dihapus | Seindah cinta yang dimiliki oleh Ali dan Fatimah. Mereka menyimpan cinta mereka dalam diam, hanya doalah yang menjadi jalan agar rasa itu tetap dapat terjaga kesuciannya. Dapatkah aku mencintaimu seperti Fatimah yang mencintai Ali dalam diam. Atau dapatkah aku seperti Ali y...

    Completed   Mature
  • HALF SOUL [ REPOST ]
    145K 7.6K 12

    Jatuh cinta itu egois, itu yang dirasakan Bulan saat kali pertama jatuh cinta. Dia tidak peduli harus membuat dunia Bumi yang tenang menjadi porak-poranda. Cinta ibarat candu yang membuatnya buta hanya untuk bersama Bumi. Hingga, sebuah kejadian meluluhlantakkan fondasi rumah tangga mereka yang dibangun di atas...

  • Sillage (Doctor Soldier Romance)
    9.4M 789K 36

    "Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one...

    Completed  
  • NADA-NADA HUJAN
    776K 18K 5

    "Saya anak hukum, saya termasuk orang yang nggak mudah percaya dengan orang yang nggak saya kenal. Termasuk, kamu." --Yoga "Gue ini anak psikolog. Tapi kenapa sih, di antara semua orang yang gue kenal, cuma elo yang nggak bisa gue baca pikirannya!" --Nada Yoga itu dingin, Nada itu cerewet, Yoga kaku, Nada sok tahu. Ba...

  • Not The Wrong Choice [TERBIT]
    809K 71.2K 32

    Mereka tidak menjalani sebuah keterpaksaan. Mereka hanya jiwa-jiwa lelah. Cukup dengan kesepakatan kecil maka jalinan sebagai pasangan sah pun menaut. Sekuel Revenge

    Completed  
  • The Bodyguard (DIHAPUS UNTUK PROSES PENERBITAN)
    2.3M 286K 34

    Sebagian part di private khusus followers Hera..... adalah nama Dewi Yunani yang merupakan Dewi Pernikahan yang digambarkan sebagai sosok yang cantik jelita. Begitupula dengan Hera Paula Rodez, gadis berusia 22 tahun yang cantik dan seksi. Hera lahir sebagai anak tunggal, terbiasa hidup manja dan bergelimang harta...

    Completed   Mature
  • Gigi Koko
    1.2M 82.6K 27

    [ CERITA INI DI-PRIVATE ] Ketika umur anaknya menginjak usia 25 Tahun dan belum pernah terlihat memiliki pacar, Mifta--ibunda dari Jeysia Rianggita--alias Gigi, mulai sibuk mencarikan jodoh untuk anak bungsunya. Segala macam cara ia gunakan, mulai dari membidik anak-anak lelaki sekomplek, menghubungi teman-teman lama...

  • Buy One Get (Me) One
    454K 44K 24

    Dijual cepat! Beli rumah bonus istri. Info lebih lanjut hubungi: Garnetha (081xxxxxxxxx) ** Anesh dan Netha terpaksa menjual rumah milik keluarga mereka, satu-satunya harta yang mereka miliki. Semuanya untuk membayar utang-utang Netha, yang bangkrut setelah kasus penipuan yang menimpanya. Tidak ingin meng...

    Completed  
  • Menikah Muda
    11.8M 52K 7

    Sumpah demi apapun gue jadi istri d umur 17th dan masih kelas 2 SMA, ya Tuhan bold di kata KELAS 2 SMA. padahal baru aja kemaren ulang tahun di beliin mobil baru tapi hari ini gue di suruh nikah dan parah nya calon suami yang dalam hitungan minggu jadi suami gue (hiks gini amat nasib gue) itu kakak kelas menyebalkan...

    Completed  
  • Dikejar Jodoh
    67.8K 2.9K 5

    Sekuel 'Menikah Muda'. Tapi kalo mau langsung baca yang ini juga nggak papa. Tak ada angin tak ada hujan tak ada badai tiba tiba saja seorang pria melamar dirumahnya. seketika itu juga rumah keluarga Wira Arya Atmaja menjadi gempar karena tak pernah diprediksi akan lamaran dadakan ini. Banyak typo bertebaran dimana m...

  • Ben and Becca (Terbit)
    1.5M 93.3K 15

    Dua orang yang terjebak dalam friendzone. Nyaman bersama, tetapi tidak pernah berpikir untuk menjalin hubungan yang lebih. Perbedaan prinsip dan gaya hidup membuat hubungan sebatas teman lebih mudah dijalani. Bersahabat selalu mudah dan menyenangkan sampai cinta hadir. Karena cinta bisa membuatmu mendapatkan semuany...

  • I Choose You
    357K 14.6K 20

    Caliandra Caliandra menutup pintu kamarnya agak keras, dan duduk di depan meja riasnya, " Apa? Lo pikir lo siapa tuan Rayhan? Karena sejujurnya gue sudah punya pacar dan gue gak mungkin juga suka sama lo," Caliandra mencoba menirukan gaya bicara Rayhan, " Maksud lo gue cewek apaan emang? lo gak bisa suka sama cewek ma...

    Completed  
  • A Bride Without Virtue
    6.3M 573K 58

    Karena dekrit dari Raja mereka berdua terikat dalam pernikahan. Bagi Yeonhee, yang terpenting adalah menikmati hidupnya dengan santai. Karena itu, ketika di malam pernikahan mereka suaminya berkata, "Aku bisa memberikanmu semua yang kau inginkan. Tapi aku tak bisa mencintaimu dan memperlakukanmu selayaknya istri...