Select All
  • SERAPHIM AND THE NEPHALEM √
    3.3M 117K 25

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 25 April] Seraphina Chase seorang Demigod yang dapat melihat makhluk supernatural lainnya harus menyelamatkan umat manusia dari ramalan Armageddon yang membawa kehancuran. Tetapi, kunci dari semua itu ada pada Xander, Nephalem yang ditakdirkan untuk membunuhnya. ...

    Completed  
  • Heart Like Yours
    13.7M 846K 33

    [SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL] David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam s...

    Completed  
  • The King's Bride | ✓
    2.9M 75.9K 20

    Setelah bertahun-tahun mendekam di penjara bawah tanah Kerajaan Selencia, Verity akhirnya diberikan kesempatan bebas dengan syarat harus berpura-pura menjadi Putri Clementine Selencia, pengantin Raja Alastair Austmarr yang tidak pernah terlihat sebelumnya. Berbekal sebilah belati dan misi membunuh Raja Alastair, Verit...

    Completed  
  • DUNKELHEIT [COMPLETED]
    1.9M 44.3K 12

    Pernah bergabung dalam program Paid Stories Wattpad dari 27 Mei 2020 sampai dengan 8 Juni 2021. Julio Harding adalah seorang petarung misterius yang kemudian diangkat menjadi panglima kerajaan Mazahs untuk melindungi kerajaan dari para penyihir, sekte pemuja setan, iblis, dan hutan Dunkelheit yang penuh godaan. Namun...

  • The Familiar-Rank Agis : ~ Twin Wolf Honour ~
    51.3K 3K 77

    Menyamar dan berjalan diantara orang-orang adalah sebuah unit khusus yang menyimpan banyak rahasia. Kekacauan di Kontinen Ardonia membuat perang antara kerajaan yang tunduk pada perjanjian Aliansi beberapakali terancam terjadi, penduduk menghilang secara misterius dalam semalam, altar yang penuh darah, dan suara tangi...

  • Tale of Distant Land - Land of the Fairies [ON HOLD]
    19.8K 1.7K 22

    Ater dan sang naga Arkan sudah dikalahkan. Lyon dan teman-temannya melanjutkan perjalanan mereka menuju Arfeim, benua para peri, serta memulai pelajaran Lyon soal sihir. Namun Eadred mengirimkan empat orang jenderal terkuatnya untuk melanjutkan perburuan. Sementara Elric yang telah berkumpul bersama para ksatria yang...

  • Reigns: The Crown
    16.1K 1.5K 21

    Ribuan gerhana telah berlalu. Era yang dinantikan telah tiba. Puisi kuno mengubah segalanya. Akibat kedatangannya. Semua berawal dari seorang gadis yang datang di masa yang ditentukan. Gadis yang telah terpilih. Gadis yang menerima hadiah dari sang Takdir. Era sang Putri Ketiga. "Takdir memang lucu. Bagaimana bisa ia...

  • Para Pendatang (The Outsiders)
    23.8K 2.7K 28

    ~Ketika tangan takdir merengkuh, yang bisa kau pegang hanyalah harapan~ Platina dan Aren adalah teman sejak kecil yang selalu berharap bisa pergi dari dunia nyata dan bertualang di dunia fiksi. Harapan ini perlahan memudar ketika mereka beranjak dewasa. Sampai saat usia 19 tahun, mereka dibawa ke sebuah dunia yang ber...

  • The Cursed [END]
    63.9K 9.2K 25

    - Winner of The Heroes on Wattys 2018 - Ketika sebuah permainan menjadi lebih dari sekadar permainan. Benarkah yang terakhir bertahan akan tetap selamat? #474 on Horror || March, 28 2018 #227 on Horror || March, 30 2018 #161 on Horror || April, 9 2018 #157 on Horror || April, 13 2018 #153 on Horror || April, 14 2018

    Completed  
  • PANDORA: Iris
    83K 10.8K 44

    Keping mimpi, bekas luka di tangannya, dan sebuah penyerangan di malam ulang tahunnya yang ke-19. Pemandangan terakhir yang Iris lihat adalah kepergian orang-orang misterius itu dengan membawa serta paman dan bibinya. Setelah terbangun di markas Elpis Commander, Iris memulai penyelamatannya yang penuh sihir atas kelua...

    Completed  
  • ASPHALTUM: Ğolđ 'ęn Blød
    9.3K 577 10

    Ğolđ 'ęn Blød diciptakan untuk memegang kendali keseimbangan Universum. Namun, warisan wewenang peradilan Galdalium Bladium mulai disalahgunakan. Terbunuhnya pewaris Ğolđ 'ęn Blød; keturunan Galdalium Langka yang akan menjaga para siluman dalam kerangkeng, membuat Langit Merah gelisah dan siap menjatuhkan malapetaka. ...

    Mature
  • LUKEWARM [END]
    124K 22.7K 123

    Fully dedicated to @NPC2301 "Sebelum perasaan ini menjadi dingin, setidaknya aku ingin memberitahumu banyak hal." *** Cindyana H Batch 1: 1st Aug 2018 - 30th Aug 2018 Batch 2: 1st Nov 2019 - 30th Nov 2019 Batch 3: - Batch 4: 1st Feb 2021 - 28th Feb 2021 Batch 5: 1st Feb 2022 - 28th Feb 2022

  • The Adventure Of Girls (Magic Academy)
    136K 8.5K 26

    *WARNING* No copas karya orang. Typo bertebaran dimana-mana. Baca, harus voment :v. Maklumin kalo banyak kesalahan kata dan tidak sesuai dengan KBBI ****************************** 10 gadis manusia yang terpilih dari bumi, para manusia yang masuk kedalam dunia sihir, dunia penuh keajaiban. Salah satu dari mereka ad...

  • The Magic Stone: Crystalball [END]
    1.2M 82.3K 74

    Cover by: @dimasprayoga_ Ketika dia merasakan pahitnya kehidupan, dirinya terlempar ke sebuah dunia yang mengharuskannya menerima kenyataan aneh yang tak bisa dijelaskan dengan teori ilmiah, dimana sihir bukanlah khayalan yang hanya ada di film fantasi. Yang lebih tak masuk akal, disana dia menemukan apa yang belum pe...

    Completed  
  • Elverthea : The Calamity Girl
    34.4K 2.1K 11

    Lilithea adalah seorang gadis manusia yang diterima di sekolah sihir Elverthea Academy. Elverthea sendiri adalah sekolah sihir yang terletak di atas pulau melayang, yang murid-muridnya kebanyakan adalah ras bukan manusia. Meskipun manusia jarang sekali bisa berbakat sihir, Lilithea memiliki bakat dalam sihir. Karena i...

  • "Magic" The Princess Of The Moon
    82.4K 5.7K 23

    (Fantasy + [minor]romance + action) Aimi Rinti Akihiro, ia tidak menyangka jika dirinya bisa tertarik ke dalam ruangan rahasia yang ada di perpustakaan rumahnya. Ia dipaksa untuk membuka matanya ketika sampai di sebuah tempat layaknya negeri dongeng. Di sana Rinti akan bertemu 3 Hidden dalam misi menyelamatkan negeri...

  • FALCON
    2M 93.4K 23

    © copyright 2017 #Harap Follow dulu sebelum baca! (Trailer Falcon : lihat di Ig : @uwakiya4) Falcon sebutan bagi makhluk legendaris penghuni istana es. Mereka merupakan prajurit tangguh dan diyakini sebagai perwujudan dari dewa perang. Dan keberadaannya telah dikatakan musnah. Namun yang tidak diketahui seluruh bangsa...

    Mature