Select All
  • He Called Me, "Buluk"
    120K 8.7K 12

    Aku benci Faris Bayu Pambudi, dia selalu memanggilku dengan sebutan buluk. Aku tahu, aku jelek. Namun, kenapa harus diperjelas dengan embel-embel "Buluk". Apakah semua pria tampan menyebalkan seperti dia. -Elina Key Anjeli- Dari banyak perempuan hanya dia yang paling merepotkan, semua kerusuhan selalu berasal darinya...

  • Last Mission
    2.4M 339K 51

    |WARNING: MEMBACA CERITA INI MEMBUATMU SUSAH MOVE ON| GENRE: ACTION-ROMANCE [Story 12] "Blood Roses" orang-orang memanggilnya begitu. Layaknya sebuah mawar yang indah dan menarik perhatian mata, tapi jangan lupa bahwa mawar pun memiliki duri yang tajam. Sst, dia bisa membuat tanganmu berdarah. Mawar darah adal...

    Mature
  • Perempuan Kedua (TAMAT)
    316K 18.9K 12

    Ini tentang Sebti, seorang istri berusia 28 tahu yang tak pernah tahu bagaimana rasanya di peluk suami. Ini tentang Agra, seorang suami berusia 28 tahun yang tak pernah mencintai Istrinya. Dua anak manusia disatukan dalam ikatan suci pernikahan. Yang satu ingin bertahan dan yang lain ingin melepaskan. Jika terus se...

    Completed  
  • Cewek Ndeso
    407K 28.7K 27

    "Mass...iki corone pake piye toh??" ~ Asri Larasati "Gilaa...bini gua ndeso banget!!" ~ Aksa Delano Hendrawan 16/01/2019

  • untukmu, yang disana
    3.5M 102K 122

    sajak-sajak sederhana yang didedikasikan untuk? jika kau merasa, maka itu untukmu. 21/07/16 #1 in poetry (05-11-16) jika ingin digunakan untuk caption, jangan lupa credits yak

    Completed  
  • Beating Heart
    6.6M 416K 24

    [SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.

    Completed  
  • Theory of 'Bucin'
    4.1M 317K 49

    [Story 10] Sinopsis Bucin. Siapa yang tidak tau satu kata ini? Banyak yang bilang kalau bucin itu singkatan dari budak cinta. Calvin Samudera Pramesta selebgram hits dengan ratusan ribu followers Instagram. Tipe cowok yang sangat narsis dan penganut 'Love your self' secara berlebihan. Cowok berparas tampan dengan ke...

  • Happy Birth-die (SUDAH TAYANG SERIESNYA)
    3.4M 382K 47

    Serial adaptasi sudah tayang di Vidio! Kematian dan kelahiran adalah dua hal yang memiliki korelasi. Jika keduanya terjadi bersamaan, apa kalian bisa mencegah satu di antaranya? *** Mahesa Putra Pradana, biasa dipanggil Heksa. Definisi cowok dengan pahatan paling sempurna di SMA Rising D...

  • Iya, Pak! [available at bookstores]
    4.4M 50.9K 13

    Pertemuan kita biasa saja, tapi ada rasa yang tak biasa. *** "Nanti selesai kelas kamu ke ruangan saya!" "Iya, Pak." "Jangan telat, langsung selesai kelas ke ruangan saya." "Iya, Pak." "Jangan lupa Adeeva, nanti selesai kelas ke ruangan saya." "Iya ... sayang." *all pictures from Pinterest

    Completed  
  • Rain Sound
    5.2M 402K 42

    (Telah Diterbitkan) Aku bingung kenapa banyak orang yang menyukai hujan. Saat kutanya, sebagian dari mereka mengatakan bahwa hujan itu romantis, beberapa berkata bahwa hujan itu menyejukkan, yang lainnya mengungkapkan bahwa hujan membawa ketenangan. Ada juga yang bilang bahwa hujan membawa keluar semua kenangan yang l...

    Completed  
  • True Stalker
    33.7M 1.2M 32

    Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo...

    Completed  
  • The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable
    6.6M 364K 35

    Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbic...

    Completed  
  • The Prince's Escape [Completed]
    9.8M 1.2M 58

    [SUDAH DITERBITKAN - TERSEDIA DI TOKO BUKU] Peristeria Elata berada diambang kematian karena diam-diam mengikuti les musik tanpa sepengetahuan orang tuanya. Seolah itu belum cukup berdosa, Elata mempertaruhkan namanya akan dicoret dari daftar keluarga karena berurusan dengan cowok berambut abu-abu yang 'katanya' baru...

    Completed  
  • Married With A Mute Girl [PINDAH KE DREAME]
    4M 39K 7

    GENRE : GENERAL FICTION, DRAMA [Story 1] "Ini gila, bagaimana bisa gue harus menikahi seorang gadis bisu hanya karena taruhan konyol yang gue buat saat SMA dulu?" - Shakir Tidak akan ada kebakaran jika tidak ada api sebagai penyulutnya. Mungkin begitulah perumpaan yang tepat untuk Shakir Andrian Ayah. Bayangkan saj...

    Completed  
  • Jelek, Bodo Amat. (Completed)
    10.1M 483K 23

    Dulu di bully sekarang berubah jadi bidadari. Yak iyalah bgst karena cantik itu butuh proses dan waktu, makanya jangan ninggalin yang baik demi sesuatu yang menarik. karena bunga butuh waktu buat mekar. Cover by @NabilNp

    Completed  
  • Pendamba Jari Manis
    795K 92.1K 48

    Baron Prawiratama bukan orang baik. Dia kerap menjadi dalang keributan, dia pun pernah dipenjara atas kasus pembunuhan. Tak terhitung jumlah musuhnya sampai detik ini. Mulai dari sesama fotografer, pejalan kaki, hingga aktris, hampir semua pernah berurusan dengannya. Suatu hari, salah satu musuh mengajaknya bekerjasam...

    Completed   Mature
  • Video Chats
    194K 24.4K 35

    "Met malam, Sayang." "Sayang? Drew, kita kan...udah putus. Dari kapan tau." "Eh, sorry. Kepencet. Eh, BTW, like foto baru gue di Instagram, dong." © 2016 by Hilly Ecclesiana. All rights reserved. #3 in short story (12/21/16)

    Completed  
  • kutukan cinta Mbak KUNTI
    3.2M 347K 35

    GENRE : GENERAL FICTION [Story 7] "Lu tau gak? Kalo lu natap mata Si Kunti, itu artinya lu dalam masalah besar!" "Kenapa?" "Bahaya coy! Itu pertanda tidak baik!" "Hah? " "Lu tau mitos kutukan Si Kunti kan ?" Gila kali ya? Hari gini masih percaya sama mitos picisan gitu? " Kalo lu natap mata dia, lu bakal jadi pe...

  • Heart of Gold | ✓
    1.2M 178K 23

    Seorang siswi teladan berkenalan dengan anak badung satu sekolah yang sudah rajin mengisi catatan guru BK, hanya untuk mengetahui bahwa orang yang dia kira buruk, ternyata tak seburuk yang dia duga. Copyright by Crowdstroia 2018

    Completed  
  • Tips Berburu Pacar di SMA! [END]
    117K 23.2K 18

    [Sekuel Panduan Bersosialisasi Untuk Anak Kuper!] "Kamu nggak aseksual kan?" Kembali lagi bersama Mama yang selalu terlalu perhatian dengan masa remajaku yang (katanya) adalah masa-masa terindah dalam hidup. Setelah berhasil menjalankan misi mencari teman darinya, lagi-lagi Mama masih belum puas juga. Aku. Harus. Men...

  • Kenapa Kamu Pacaran? [TAMAT]
    162K 12K 18

    Seri #6 Humaniorama [untuk usia 15 tahun ke atas] Buku ini berisi alasan-alasan klasik kenapa orang memilih untuk berpacaran. Kalau kamu?

    Completed  
  • Embara Sangkala [TAMAT]
    30.1K 3.8K 14

    Seri #5 Humaniorama [untuk usia 15 tahun ke atas] Seandainya kamu bisa memutar waktu, apa kamu benar-benar ingin kembali ke masa lalu untuk memperbaiki kesalahanmu? Kalau jawabannya ya, tulisan ini dipersembahkan khusus untukmu.

    Completed  
  • Pelet Online [SUDAH pernah TERBIT]
    3.7M 320K 34

    GENRE : FANTASI / HUMOR [Story 8] Psstt ~ masih cerita pernikahan. SINOPSIS Kata orang " Cinta di tolak, dukun bertindak" OK sip! Udah bertaun-taun suka sama doi tapi malah bertepuk sebelah tangan? Biar mbah dukun yang turun tangan. Salmonella, biasa di panggil Salmon si bakteri. Gadis awut-awutan yang cintan...

  • Masih Menikah Muda
    1M 4.3K 2

    Sebelum baca ini wajib baca Menikah Muda. Soalnya kalo nggak baca dulu entar bingung sama jalan ceritanya. Masih tentang kehidupan Nazilla beserta segala permasalahan bersama pria beku, fresh from freezer, Balok es yang notabene suaminya. yup siapa lagi kalo bukan Alif. Masih dengan segala konflik menikah muda, tahap...

  • I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA]
    31.5M 1.1M 54

    "Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beas...

  • Hear My Voice
    2.6M 180K 58

    [COMPLETE]Flora Callia Valerie, atau sering dipanggil Flora. Cewek populer, cantik, tapi ditakuti cowok. Cewek tomboy yang jagonya berantem. Tapi kalau urusan pelajaran, dia mundur. Bukan karna gak pinter, hanya karna malas. Walaupun terkenal serem sama cowok, tetep banyak yang ngantri pengen jadi pacarnya. Ada tantan...

    Completed  
  • Istri Super Mini!
    3.2M 428K 37

    Genre : FANTASI [Story 9] Ini cerita tentang istri super mini bukan istri daus mini! Hidup Malika yang tadinya baik-baik aja mendadak berubah 180 derajat hanya karena sebuah pil obat. Namanya pil kaget. Pil super aneh, tiap pilnya punya efek kejutan tersendiri. Katanya sih ya, ada yang bisa bikin cakep mendadak, s...

  • Don't Call Me Dora! [Cinta Lama Belum Kelar]
    1.5M 213K 40

    Genre :TEENFICTION [Story 2] Semua berawal ketika masa orientasi sekolah dulu. Anjali--gadis dengan rambut mirip seperti Dora--tak pernah menyangka bahwa surat cinta yang ia buat akan menjadi pembuka cerita untuknya. Ia tak pernah menyangka bahwa surat cinta yang ia buat ketika MOS akan di bacakan di depan kelas plu...

    Completed  
  • Menikah Muda
    11.8M 52K 7

    Sumpah demi apapun gue jadi istri d umur 17th dan masih kelas 2 SMA, ya Tuhan bold di kata KELAS 2 SMA. padahal baru aja kemaren ulang tahun di beliin mobil baru tapi hari ini gue di suruh nikah dan parah nya calon suami yang dalam hitungan minggu jadi suami gue (hiks gini amat nasib gue) itu kakak kelas menyebalkan...

    Completed  
  • Imam Pilihan Ayah (SUDAH TERBIT)
    5.6M 213K 65

    "Wanita yang baik untuk lelaki yang baik dan lelaki yang baik untuk wanita yang baik pula." ??? Aku tidak percaya kalimat diatas. Mana mungkin sih laki-laki baik dengan wanita baik jika aku sendiri jahat dan harus dijodohkan dengan laki-laki sebaik dan sesempurna dia? "Ayah bercanda dengan wasiatnya! Seriously? Menji...

    Completed