Select All
  • The Tale of Rain [RE-POST]
    622K 89.3K 49

    Tentang Levant Elenio Devara, yang melemparkan payung. Si bos berhati es yang membenci semua orang, termasuk hidupnya sendiri. Tentang Rintik Hafa, yang dilempari payung. Gadis yang mempertahankan hidup demi adiknya. Gadis yang mencintai hujan. Tentang dongeng yang tersimpan, cinta pertama yang belum usai, dan...

    Completed  
  • Yang Patah Tumbuh [END]
    610K 36.7K 20

    "Aku cinta kamu, dari dulu sampai sekarang aku cinta kamu," tukas Ariska. "Waktu nggak bisa merubah perasaanku, Ryan." Ryan menelan salivanya dengan serat saat melihat mata Ariska yang berkaca-kaca. Rasanya ia ingin merengkuh tubuh wanita itu ke dalam pelukannya dan menenangkannya. Persis seperti yang ia lakukan dulu...

    Completed  
  • My Jealousy Boyfriend
    307K 19.7K 43

    Cemburuan? Awalnya biasa saja. Namun semakin hari, dia semakin manjadi saja. _______________________ "Aku bukan badut bodoh yang bisa kamu bohongin." Potong Elora yang berhasil membuat Nezar terdiam dengan tangan yang mengepal kuat. Nezar menatap Elora cukup lama. Bukan tatapan kemarahan, justru menyiratkan sebuah ras...

  • I'M NOT STUPID! [TELAH TERBIT] ✓
    1.4M 178K 52

    Book 1 "Ada di belakangmu, tampak di matamu, namun buta dalam pikiranmu. Siapakah aku?" Wiraha Dwi Kuncoro. Tidak bisa dipungkiri kalau ucapannya yang hanya sebatas ingin mendemo sekolah lantaran 8 peraturan aneh yang diterapkan di Magnesium High School itu, membuatnya dipertemukan dengan Asfa. Sosok gadis berambut pe...

    Completed  
  • ZUCO's Obsession
    972K 77.3K 49

    Zulleon Corner, seorang pemuda yang terobsesi pada seorang gadis yang menghentikan aksi bunuh dirinya. Awalnya ia mengira, dirinya hanya merasakan kesepian lalu nyaman dengan gadis yang dengan senang hati menjadi temannya. Ternyata perkiraannya salah, semakin hari ia semakin takut untuk kehilangan gadis itu. "Aish...

  • Dependency ✓ [Sudah Terbit]
    5.6M 494K 46

    17 tahun Leane hidup di ranjang rumah sakit tanpa mengenal dunia luar. Setiap hari, ia hanya tahu rasa sakit karena keadaan tubuhnya yang lemah. Pada akhirnya, ia mati dengan damai tanpa pernah merasakan apa itu kebahagiaan. Bangun di tubuh dan tempat yang asing, Leane menyadari bahwa dirinya masuk ke dunia novel yang...

    Completed  
  • Simbiosis Romantisme [TAMAT]
    1.2M 133K 41

    Pita butuh seseorang yang bisa membantu memperbaiki ekonomi keluarganya. Dan Pras memenuhi syarat itu. Karenanya, Pita berani menerima lamaran Pras -dibanding menunggu Bara yang beberapa bulan ini dekat dengannya. Pita telah merencanakannya matang-matang. Ketika ia menikah, seluruh gajinya bisa ia berikan pada Mama da...

    Completed  
  • sara (END)
    6.5M 377K 57

    Sara geram dengan perlakuan Alfian. "Apa mau mu?" Geram Sara Alfian memajukan wajahnya kemudian berbisik "Apa lagi? Aku ingin sarapan karena Istriku sangat tidak bertanggung jawab. Aku tidak pernah diurusnya"Kata Alfian dengan gurat sedih yang dibuatnya. Cover Source: pinterest Start : 8 Mei 2020

    Completed   Mature
  • POSSESSIVE EX
    1.7M 93K 37

    SEQUEL EX! Vector Cover By : @sgrcndxx "Ayo balikan!" Ajak Kevin tiba-tiba saat mereka sedang jalan di tepi sungai. "Nggak!" Balas Citra cepat dan tegas. "Balikan atau gue tenggelemin lo ke sungai?!" Ancam kevin tidak main-main. . . . Jakarta, 25 Februari 2021 Rank : 02.04.21 #4 in Teenfiction

    Completed  
  • EX [TERBIT]
    16.8M 1.3M 100

    SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** 03.08.18 #1 in Fiksiremaja 11.11...

  • SINGLE MOTHER (End)
    3.5M 196K 63

    Masa putih abu yang seharusnya cerah kini berubah menjadi gelap karena seseorang telah merenggut kehormatannya. Kisah dimana seorang gadis desa yang harus memulai kehidupannya kembali karena satu kejadian yang menimpanya. (Part 1 - end lengkap!! Ekstra Chapter ada di Karyakarsa @RosianaSalma07) [Cerita 4] Up sesuka ha...

    Completed  
  • Anagapesis
    9M 911K 58

    "Di dunia ini gak dijual obat untuk sembuhin penyesalan. Jadi rasa itu akan terus ngebayangin lo sampai mati."

  • Childish Aman [End]
    2.9M 358K 43

    Ganteng sih, manja juga, tapi sayang pasien RSJ. Aman Janitra, didiagnosa memiliki penyakit mental akut yang mengharuskan dirinya dirawat di RSJ Kota. Apa itu cinta? Aman tak tau. Tapi semua dia dapatkan saat perawat barunya datang, Alena si gadis cuek yang membuat kejiwaan Aman perlahan kembali. Si manja cengeng nya...

    Completed   Mature
  • Take You Back
    4.1M 240K 41

    Meninggalkan Indonesia dengan hati yang patah, Ana memulai kehidupannya lagi di Amerika. Melupakan urusan cinta, perasaan dan hatinya. Ahh apa sih cinta itu selain membuat luka? 7 tahun berlalu Ana nyaris berhasil melupakan sosok yang membekukan hatinya. Dan ketika ia merasa mulai bisa menerima keadaan dan menaruh ha...

    Completed  
  • 01.00
    8.7M 1M 48

    "𝙷𝚞𝚓𝚊𝚗 𝚓𝚞𝚐𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚎𝚛𝚝𝚒 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚙𝚊 𝚑𝚊𝚛𝚞𝚜 𝚝𝚞𝚛𝚞𝚗." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, 01.00 ••• "Kematian yang mencintai kehidupan." - 01.00 ••• "Akan aku jadikan kamu tokoh terfavorit dalam hidupku." - Lengkara Putri Langit ••• "Kamu adalah penulis favoritku, satu-satunya dan tidak ada duanya. Punyaku. Milikk...

    Completed  
  • ELDIKSA [End]
    9.9M 920K 55

    [Komedi-Romantis] Bagaimana jadinya jika seorang Duda muda kaya raya tertarik pada gadis SMA? "Saya suka susu kamu." "Hah?!" "Eh--maksudnya susu buatan kamu." Penasaran dengan kelanjutannya? Mari intip kelakuan si bucin tolol, Aldiksa Diningrat. [Follow dulu sebelum membaca] ‼️PLAGIAT JAUH-JAUH DARI LAPAK GUE‼️Sampe...

    Completed  
  • Second Life Changes Everything
    10.2M 1.1M 60

    🔥 belum sempat revisi dan cerita ini termasuk cerita pertama saya. Mohon dimaklumi kalau ada banyak kesalahan dalam penulisan. Air mata terus mengalir deras kala mengingat bagaimana dirinya difitnah dan dipermalukan. Ia telah mengecewakan papanya, dianggap menjijikan oleh semua orang dan akan diceraikan suaminya kar...

    Completed  
  • SHERENA (Sudah Terbit)
    2.7M 178K 52

    FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA!! "𝓚𝓪𝓶𝓾 𝓪𝓭𝓪𝓵𝓪𝓱 𝓽𝓲𝓽𝓲𝓴 𝓪𝓴𝓾 𝓫𝓮𝓻𝓱𝓮𝓷𝓽𝓲, 𝓭𝓲𝓶𝓪𝓷𝓪 𝓼𝓮𝓶𝓮𝓼𝓽𝓪𝓴𝓾 𝓫𝓮𝓻𝓹𝓸𝓻𝓸𝓼 𝓭𝓮𝓷𝓰𝓪𝓷 𝓼𝓪𝓽𝓾 𝓷𝓪𝓶𝓪. 𝓢𝓱𝓮𝓿𝓪𝓷𝔂𝓪." ✎ᝰ. ⋆˚✿˖°♡₊˚ 🦢・₊✧ Reynand pikir, semua perempuan menyukainya hingga dia tidak perlu repot mengejar siapa pun karna terbiasa dikej...

  • ALEAGRA [END]
    1.2M 152K 74

    Nyasar di jalan emang udah biasa, tapi kalo nyasar ke raga orang pernah nggak? [BUKAN CERITA GAY!] Aleagra Renathan, pemuda tampan yang memiliki sifat bad boy, dingin, dan ketus. Pemuda tersebut selalu mengharapkan kasih sayang orang tuanya tiba-tiba jiwanya masuk ke raga orang yang tidak sama sekali ia kenal. Kejadia...

    Completed  
  • Ossesione Alymer ( SELESAI )
    269K 22.4K 31

    ~ Karya Ke - 7 ~ "Kenapa kau kembali ?" Ucap seorang perempuan sambil menatap pria yang tengah menghembuskan asap rokoknya. Pria itu mendongakkan wajahnya dan mematikan rokok dengan cara menekannya di dinding. "Karena aku sudah bosan di penjara" ucap Pria itu dengan senyum liciknya. "Pergilah, Aylmer. Pergi!" Pria itu...

    Completed   Mature
  • Faragenta [END]
    755K 24.6K 17

    Tentang Fara yang gak pernah bahagia. Dan Genta yang semakin membuatnya menderita. "Ta, di mana?" "Kenapa?" "Bisa anter aku ke apotek? Uang aku habis. Aku gak punya uang." "Kirim no rekening lo, gue transfer." "Kamu lagi sibuk?" "Gue lagi jagain Eva." *** "Besok jadi kan?" "Ke mana?" "Kamu lupa? Katanya mau ngajak ak...

  • bukan GADIS TANPA PERAN [Complete]
    726K 117K 72

    Namaku El. Usiaku 16 tahun. Hidupku seolah dikekang oleh penulis jahat. Berkali-kali aku bertemu dengan orang jahat di sekitarku, tidak ada satu pun yang memihakku. Aku El. Aku memiliki masa lalu yang terus membayangiku sampai sekarang. Siapa yang tau jika nanti aku akan bertemu mereka lagi atau tidak. Aku El. Si din...

    Completed  
  • ELANG [End]
    71.4K 11.2K 24

    Kehidupan Elang, awalnya berjalan layaknya seorang remaja. Nongkrong, sekolah, pulang. Namun, semuanya berubah 180° semenjak hari di mana ia datang ke acara makan malam keluarga. Kejadian masa lalu yang menimpanya, ternyata belum bisa diterima oleh keluarga besarnya. Semenjak saat itu, luka lama kembali menyerang ing...

    Completed  
  • ARCHERON ✓
    2.3M 348K 55

    [SUDAH TERBIT | PART LENGKAP] Shaquilla Lioraca Naraya mengalami amnesia retrograde yang menyebabkannya melupakan 2 tahun belakangan. Dia tidak mengerti mengapa sahabatnya Rezi membencinya, mengapa nilainya anjlok di bangku SMA, dan mengapa dia sebelumnya ingin merusak hubungan Rezi! Dengan serangkaian sifat buruk yan...

    Completed  
  • Langit Dara [End]
    1.9M 221K 50

    Bahkan, hubungan yang awalnya baik-baik saja pun akan berubah tanpa pernah diminta, disadari, dan diharapkan. Kehadiran orang-orang baru di lingkungannya, akan membuat mereka lupa pada lingkungan lama yang pernah ia tempati juga. Setelah orang itu hilang, barulah dia akan tersadar. Semuanya hanya perihal waktu. Melupa...

    Completed  
  • Terima Kasih, Benua ✓
    91.2K 10.7K 38

    [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Hidup aku rapuh ketika terdiagnosa kanker hati tiga tahun yang lalu. Dua tahun yang lalu pacarku memutuskan hubungan dengan alasan tidak ingin memiliki kekasih yang penyakitan. Natesa. Itu namaku. Awalnya aku sudah tidak memiliki harapan, tujuan hidupku seolah hanya untuk menghitung hari kem...

    Completed  
  • The Mysterious Prince {TAMAT}
    287K 19.7K 52

    [Sekuel I MADE YOU MINE] Angela Virginia Kathleen. Dia baru saja masuk di Universitas paling bergengsi di New York karena beasiswa. Namun, sehari setelah dia bersekolah di sana, Angela selalu mendapat kiriman barang-barang mewah dari pria misterius yang mengaku sebagai pangeran. Siapa yang mengiriminya barang-barang...

    Completed  
  • Sorry, Lily (TAMAT)
    70.6K 11.1K 39

    (Cerita ini ikut serta dalam Event GMG Hunting Writers 2021) "Kalau kamu mau berteman denganku, kamu gak boleh gunain kekuasaan kamu. Aku mau kamu janji, kamu akan menjadi seorang manusia biasa jika berada didekatku." Sebuah janji yang membuat seorang Davier tidak bisa melakukan apapun. Pria itu bukanlah apa-apa tanpa...

    Completed  
  • L'amour de Paris (TELAH TERBIT) ✅️
    357K 19K 83

    [SEBAGIAN CHAPTER TELAH DIHAPUS] Tari dan Devan sama-sama dikhianati pasangan mereka, membuat mereka akhirnya memutuskan untuk menikah. Tanpa rasa cinta. Mereka menjalani kehidupan rumah tangga yang hampa, namun memilih untuk tetap bertahan atas dasar rasa kecewa karena sudah dikhianati oleh pasangan mereka sebelumnya...

    Completed   Mature
  • ECCEDENTESIAST
    15.5M 220K 8

    Sudah terbit

    Completed