Select All
  • ST [1] - (Fat)e
    3.8M 272K 38

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [1] : Taylor Hana Anderson Setiap perempuan selalu menjadi putri yang menunggu pangeran sejatinya datang. Taylor percaya kata-kata itu, kata-kata yang Mama ucapkan disaat dia berumur enam tahu...

    Completed  
  • Maps (SELESAI)
    6.9M 84.5K 6

    Gellar dan Gita tak hanya bersahabat, namun juga menghayati hubungan mereka sebagai tali yang tidak akan putus. Bertahun-tahun hidup berdampingan setelah lahir di hari yang sama membuat keduanya semakin dekat dan erat. Kini, mereka telah menginjak usia remaja dan duduk di bangku SMA, dan penghayatan mereka terhadap hu...

    Completed  
  • Annoying Boy (SUDAH TERBIT)
    6.4M 13.6K 7

    Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek ya...

  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • Beating Heart
    6.6M 416K 24

    [SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.

    Completed  
  • Insecurity
    3.4M 86K 23

    (PUBLISHED) Hi, aku bukan orang yang percaya diri. Aku bukan orang yang cantik, bukan orang yang punya badan ideal. Aku cuma orang biasa yang punya masalah dengan kepercayaan diriku. Tapi, saat aku menemukan seseorang yang dapat membuatku mulai percaya diri, aku harus merelakannya untuk orang lain.

    Completed  
  • Me with No You
    155K 7.8K 20

    Disaat kamu harus mengikuti satu-satunya pilihan yang ada dan mulai menyadari jika menghindar adalah jalan satu-satunya. Alexandra Azura benar-benar tak menyangka jika dia akan terjebak dalam hubungan 'main-main' dengan cowok aneh di sekolahnya, Givan Zachary Hasyim. Pada akhirnya mereka benar-benar terjebak dalam hub...

    Completed  
  • Curiosity
    6.2M 152K 27

    (SUDAH DAPAT DITEMUKAN DI GRAMEDIA) Hari pertama sekolah, Karin sudah membuat satu sekolah heboh. Dan yang membuat heboh adalah Davin, ketua kelas yang cuek pada semua perempuan, menggendongnya ke uks. Sejak saat itu, Karin mulai penasaran dengan semua hal tentang Davin. Sampai-sampai ia tidak menyadari bahwa rasa pen...

  • A Lesson For Us
    92.7K 5.6K 26

    Kata maaf kadang menjadi pelajaran untuk Bianca dan Dion. Pelajaran untuk lebih tahu apa yang harus dilakukan dan tidak dilakukan oleh keduanya. Hidup dua orang remaja memang tidak akan begitu kompleks. Akan tetapi waktu terus berjalan. Tak ada yang bisa menghentikan. Semakin tumbuh dewasa, ujung dari jalan yang diamb...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • MGS [4] Photograph
    1.2M 18.5K 5

    Pindah ke Dreame, link in bio. "Apa lo pernah berpikir, tentang apa arti cinta itu sendiri sebenarnya?" "Cinta itu memang gak bisa dipaksakan, tapi cinta itu pantas untuk di hargai." "Kalau memang pada akhirnya kita akan di persatukan kembali," "Cinta gue, atau cinta lo akan bertemu dengan sendirinya. Bertemu dengan c...

    Completed  
  • ROLANDARA
    14.2M 947K 50

    ⚠️PART MASIH LENGKAP Roland Gideon. Bad boy tapi suka susu strawberry. Emosian tapi pas dimarahin sama Adara malah kicep. Wajah nyalat tapi hati hello kitty. Liat Adara nangis malah sok ikutan nangis, sambil bilang, "gue rela nangis demi lo, Dar. Tolong jangan bikin kejantanan gue hilang, berenti nangis ya?" ©2016 [Pe...

    Completed  
  • Shereen's Tears
    1.4M 20.6K 5

    ❝karena perasaan seorang gadis serumit menghitung kelopak bunga krisan❞ created by winterinnight . 2014

    Completed  
  • (It's about) Rain [SUDAH TERBIT]
    2M 83.7K 35

    [Available on gramedia dan toko buku terdekat lainnya] Ini bukan cerita tentang hujan. Ini cerita tentang sebuah keadaan, yang sulit terbantahkan. Hingga mampu melenyapkan, sebuah harapan, yang akan menjadi kenyataan. *** Cover by : lisazhr (2)

    Completed  
  • Moment: Moment, Time, End
    3.1M 225K 62

    Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sam...

    Completed  
  • LANGIT untuk SENJA [FINISHED]
    294K 16.1K 30

    Ketika teman masa kecil semakin menjauh dan menyisakan ruang hampa pada hati. Ketika cobaan lain dari Tuhan datang untuk membuat kita semakin kuat. Itulah yang harus dihadapi Senja, semua berubah saat Langit jatuh cinta kepada siswa baru, Nana. Tak ada lagi Langit untuk Senja seperti dulu. Hati Senja semakin sakit s...

    Completed  
  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • [F1] Ruby's Heart
    1.5M 20K 6

    Ruby, cewek biasa berumur 17 tahun yang terbiasa sendiri harus rela dirusuhin sama Sev yang sifatnya kaya bocah. Karena suatu kejadian, ayah Ruby mengizinkannya tinggal bersama Sev! Gila! Tidak hanya berurusan dengan Sev, dia juga dikejar-kejar oleh Zico [sang adek kelas] yang sifatnya kaya Sev. Selamat bersenan...

    Completed  
  • 10 Years Ago
    1M 59.8K 21

    Young Adult. Sepuluh tahun lagi, aku akan membuatmu bertekuk lutut di hadapanku.

    Completed  
  • TRS (6) - A
    4.5M 195K 57

    TELAH DITERBITKAN The Rules Series (6) : Alvaro Radyana Putra Ini cerita tentang Alvaro Radyana. Si Kasanova terpopuler di SMA National High. Juga Ketua OSIS yang dikagumi oleh banyak orang. Alvaro yang 'Segalanya'. Ini juga cerita tentang Anggia Serenia Quinindha. Si Rajin dari yang paling rajin di SMA Nati...

    Completed  
  • Rain Sound
    5.2M 402K 42

    (Telah Diterbitkan) Aku bingung kenapa banyak orang yang menyukai hujan. Saat kutanya, sebagian dari mereka mengatakan bahwa hujan itu romantis, beberapa berkata bahwa hujan itu menyejukkan, yang lainnya mengungkapkan bahwa hujan membawa ketenangan. Ada juga yang bilang bahwa hujan membawa keluar semua kenangan yang l...

    Completed  
  • Different Love (editing)
    474K 12.7K 30

    "Aku memang bodoh, aku bodoh karena aku berfikir kalau kamu sayang sama aku, padahal nyatanya enggak, dan enggak akan." Ini sebuah kisah dimana seorang gadis memendam sakit hati selama 3 tahun setia mencintai seorang pria yang dari segala segi berbeda dengannya, pria yang bahkan tidak sedikitpun mencintainya. Ini sebu...

    Completed  
  • Troublemaker [Published]
    3.8M 184K 42

    Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unj...

    Completed  
  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed  
  • Shades of Blue
    2.2M 162K 41

    Punya ayah yang super duper sibuk itu enggak enak. Kalian sebagai seorang anak bakalan merasa diabaikan. Terlebih ketika ibu tercinta sudah pergi ke tempat yang jauh di sana. Itulah yang selama ini dirasakan oleh Kara, cewek berumur 15 tahun yang baru memasuki masa SMA-nya. Sebisa mungkin, Kara selalu melakukan berbag...

    Completed  
  • If You Know Who [TELAH DITERBITKAN]
    6.5M 424K 36

    [Tersedia di toko buku seluruh Indonesia] Saquel of If You Know Why Deja vu Mungkin itu pilihan kata yang tepat jika aku bertemu dengan pria bermata hazel dengan wajahnya yang sedingin es. Bagaimana tidak? Setiap apa yang dilakukannya selalu membuatku merasa bahwa aku pernah melakukan hal itu sebelumnya. Terkadang jik...

    Completed  
  • Tomfoolery
    6.1M 395K 55

    •Completed• Devano Michiavelly. Cowok cuek yang ternyata bisa memasak dan hobi menulis diary. Apapun rela dilakukannya agar rahasianya aman, termasuk menjadi pacar gadungan dari cewek paling menyebalkan seantero sekolah, disaat ia masih dalam masa transisi atau move on. Demetria Vallen Frasela. Cewek tomboy yang ju...

    Completed  
  • Bitter than Sugar
    227K 11K 26

    [Cerita di PRIVATE, hanya followers yang bisa baca] Klise. Kedua insan dipertemukan dengan cara perjodohan. Kedua insan dipaksakan untuk saling mencintai. Kedua insan berpura-pura untuk berbahagia disaat hatinya masih meraung-raung, masih menolak mentah-mentah perjodohan karena hatinya yang masih terisi penuh oleh pas...

    Completed  
  • 150 CM
    2M 179K 28

    140 cm. Iya, gue tahu gue enggak tinggi dan gue selalu sadar akan hal itu. Tetapi gue selalu bersyukur kok. Gue selalu berterima kasih sama Tuhan, walaupun gue enggak dilahirin setinggi Taylor Swift. Terus apalagi yang salah? Yang salah adalah saat gue menembak cowok idaman gue, dan dia dengan seenak udelnya ngomong: ...

    Completed  
  • Revan & Reina
    8.9M 168K 16

    [TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheninga...

    Completed