Select All
  • Stand Up
    1.2M 19.4K 8

    Highest Rank #1 in Science Fiction [10-10-2017 - dst ] Kotaku hancur. Dihancurkan sekelompok orang tak bertanggung jawab. Mereka yang katanya cerdas dan punya kekuasaan penting dalam negara telah memporak-porandakan kotaku. Sebuah kegagalan pembuatan virus baru dan penawarannya membuat kehidupan kami jungkir balik. Vi...

    Completed  
  • RED CITY : ISOLATION
    1.4M 197K 54

    Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang ter...

    Completed  
  • RED CITY : ANNIHILATION
    773K 139K 76

    Sequel of RED CITY : ISOLATION Aku sudah pernah dengar tentang ramalan itu. Ramalan bahwa akan terjadinya Perang dunia ketiga dalam waktu dekat. . Sialnya, ramalannya kurang lengkap. Karena tidak memberitahu sama sekali bahwa perangnya itu bukanlah melawan manusia, tapi melawan zombie.

  • TRAPPED : "The Runic Forest" (2013)
    558K 41.2K 48

    [ BUKU SATU ] Completed ☑ Entah bisa dikatakan sebagai sebuah kesialan atau bukan, empat remaja terperangkap di sebuah hutan yang tidak terdata di peta mana pun di dunia. Seseorang dari van di tengah hutan menceritakan sebuah kisah yang menunjukkan awal terperangkapnya mereka. Pertemuan dengan dua saudari yang bermu...

    Completed  
  • After The Third
    1M 151K 56

    (Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal ak...

    Completed  
  • Crimson
    91.3K 12.3K 30

    Crimson Harlow menemukan sesuatu yang aneh di perpustakaan sekolah, banyak sekali hal janggal yang terjadi secara berkala setelah itu. Mrs. Jeanice yang ramah dan sedikit aneh dengan hewan-hewan peliharaannya terlihat ketakutan ketika Crimson menunjukan sesuatu yang menjadi penyebab segala keanehan yang akhir-akhir in...

  • SKY TRAIN (END)
    41.1K 7.5K 17

    TERJEBAK DI DIMENSI LAIN BERSAMA PRIA YANG KAU BENCI ! ! ! Carlin dan Lucas saling membenci satu sama lain, semua orang tau tentang hal itu. Namun disuatu hari saat tur wisata, mereka berdua terjebak disebuah tempat antah berantah yang ternyata adalah dimensi lain dari dunia! mereka terpaksa mau tak mau harus bekerja...

    Completed  
  • [END] Timun Mas - Twisted Indonesian Folktales
    33.3K 5.1K 7

    WINNER OF THE WATTYS 2018 - [Fantasy 15+ | Contain Harsh Language] Seorang remaja harus bertanggung jawab atas sebuah janji yang diucapkan oleh sang ibu belasan tahun silam. Janji yang membuat nyawanya berada di ujung tanduk, berhadapan dengan raksasa yang menginginkan dirinya sebagai persembahan. Apakah dia mampu mel...

    Completed  
  • 5 Prince
    11.4M 770K 59

    _Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar...

    Completed  
  • Mantra Kingdom
    4.9K 1K 10

    Menceritakan enam anak penuh imajinasi, Dirga, Tirta, Andis, Tama, Ajay dan Uchul yang masih duduk di bangku sekolah dasar. Semua yang mereka alami selalu mereka balut dengan sebuah kejadian fantasi.

  • Fallen Angel (END)
    213K 12.4K 33

    Mustahil untuk percaya. Dirinya pun tak mempercayainya. Namun, itu terjadi di depan matanya. Seorang malaikat yang jatuh ke bumi. Hei, kau bergurau saja bukan? Semesta lucu sekali pikirnya. Pertemuan tak disengaja itu membuka rahasia kelam dalam hidupnya. Genre : Fantasi | Romance

    Completed  
  • Karma For A Werewolf Prince
    38.9K 4.3K 31

    Post Traumatic Stress Disorder adalah ganguan mental yang dapat terjadi jika seseorang mengalami kejadian traumatis, seperti tindakan kekerasan yang di lakukan secara berulang-ulang di saat usia anak-anak, pelecehan seksual dan kasus bullying. Ada ratusan bahkan jutaan anak di seluruh penjuru dunia yang pernah mengal...

  • KOTA MATI
    685K 78.6K 40

    Indira serta guru dan kedelapan temannya melakukan perjalanan untuk piknik disebuah pantai. Namun mereka malah tersesat dan sampai di Kota Mati. Awalnya Indira dan kedua temannyaㅡ Uzilla dan Indahㅡ telah memperingati teman-temannya akan bahaya yang menunggu mereka di Kota Mati itu. Namun tak ada yang mau mendengar. ...

    Completed  
  • Where Are We?
    80.9K 6.4K 32

    [COMPLETED] (Seluruh cerita telah di revisi) Lorong penghubung dimensi waktu yang membuat mereka terjebak disini. Terjebak pada kurun waktu seratus tahun mendatang. Akankah mereka dapat kembali kepada masa mereka yang sebenarnya? ©2015/2016 by HafifahKomariah

  • GARDA - The Series
    283K 54K 54

    (Completed) (BOOK 1 & 2) Diawali penjarahan dan pembunuhan berantai di Jakarta. Kalea, mantan kadet pembunuh terlatih, bergabung dengan organisasi rahasia untuk menangani kasus ini. Seiring ia mendalaminya terkuaklah berbagai fakta dan kejadian di luar logika yang membuatnya tersadar ini bukan sekedar kasus kriminal...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    859K 144K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed  
  • LFS 1 - Air Train [END]
    1.1M 145K 26

    [Little Fantasy Secret 1] Pertama kali Tyara merasakan keberadaan kereta api itu adalah setelah malam tahun baru, tepat setelah Kakek dan Nenek-nya tewas karena kecelakaan. Lalu, gadis itu melihat wujud kereta api spiritual yang hanya bisa dilihat olehnya seorang diri. Kereta api itu terus menghantuinya, sampai akhir...

    Completed  
  • Avenir [END]
    265K 18.7K 25

    🏆 Reading List WIA Indonesia Periode 1 Setelah selamat dari ledakan di sebuah laboratorium Kota Moorevale, Chloe Wilder dihantui dengan penglihatan-penglihatan yang tidak bisa dimengertinya. Dylan Grayson, putra semata wayang dari seorang ilmuwan terkemuka di Vortex Laboratory, hidup dengan rasa bersalah akibat ledak...

    Completed  
  • Lazarus's Heart (COMPLETED)
    96K 12.6K 32

    PEMENANG WATTYS 2020 KATEGORI SCIENCE FICTION. Perang Dunia, dan virus mematikan menyebar dan membuat sejarah kelam terulang. Mereka yang selamat berusaha tetap hidup meski harus memelas pada sisa-sisa jejak kehidupan. Mereka yang kehilangan masih berduka. Lainnya berusaha menciptakan dunia yang lebih layak. Namun, ta...

    Completed  
  • 2276
    113K 7.8K 19

    Keadaan di dunia ini sudah sangat canggih. Manusia sudah menciptakan banyak penemuan yg merubah dunia ini. Semua yg dahulu dianggap tidak mungkin, saat ini semua itu sudah diciptakan. NASA ( National Aeronautics and Space Administration ) saat ini sudah mengembangkan suatu alat yg dapat menyimpan data seputar bumi ini...

    Completed  
  • Silent: The Cursed Voice [HIATUS]
    4.7K 1.7K 46

    Waktu itu umurku masih 3 tahun saat Perang Dunia III terjadi. Papa dan Mama meninggal dalam insiden itu, tepat di depan mataku dan Kak Rafa. Dan, pada insiden itu, aku hampir kehilangan kepalaku. Sebuah tebasan menggorok leherku, memutus pita suara dan hampir memutus nadi dan jalur napasku. Kata dokter, aku akan menja...

  • 3141 : The Dark Momentum [Selesai]
    65.1K 10K 35

    [Sci-fi/Mystery/Thriller] 3141, tahun di mana akan tercatat sejarah perubahan dunia. Sebuah alat teleportasi akan ditemukan. Para ilmuwan Indonesia berhasil mencuri rahasia proyek yang diberhentikan 80 tahun lalu. Mereka mengembangkannya, termasuk Aksara, seorang ilmuwan muda ahli fisika kuantum modern, sehingga terci...

    Completed  
  • OLIVER'S PUZZLE [COMPLETED]
    592K 64.5K 88

    [Ambassador's Pick Oktober 2024] [Cerita ini akan tersedia gratis pada 6 Agustus 2021] *** Pembunuhan berantai di Andromeda City mengincar nyawa para Anak Spesial. Oliver harus menemukan kembali ingatannya yang hilang agar dapat menghentikan aksi seorang pembunuh berantai itu. *** Tiga minggu berlalu sejak kematian or...

    Completed  
  • Bumi Asing
    189K 6.2K 6

    (((TERSEDIA VERSI BARU DI GRAMEDIA MULAI TANGGAL 29 APRIL 2019))) Boris yang terdampar di pulau antah berantah berhasil keluar dan kembali lagi ke peradaban, hanya untuk menemukan bahwa peradaban yang ia dambakan telah lama mati.

    Completed  
  • Black Cat
    918K 19.6K 5

    Semua berawal dari Tyaga yang memberi makan kucing hitam kelaparan di taman dekat rumah. Setelah itu, dia selalu diikuti oleh gadis berambut hitam panjang yang tak bisa berbicara selain "Nyaaa". Bahkan ketika ditanyakan nama, ia tak menjawab. Pemuda itu benar-benar tak tahu harus melakukan apa untuk mengembalikan si g...

    Completed  
  • GADIS DUA DUNIA (Revisi)
    531K 48K 40

    DALAM PROSES REVISI ⚠FIKSI ⚠HALU-HALUAN SEMATA Kecelakaan maut dua tahun lalu kembali diangkat oleh media, kasus kecelakaan yang merenggut nyawa seorang gadis SMA. Mulai : 25 Desember 2019 Selesai : 20 Desember 2020 By : Dede Viandra Aprilliani Ratiwi Instagram: @viandraaprillraa

    Mature
  • My Queen
    2.3M 193K 24

    Semua berawal dari May, yang memaksa Sienna untuk ikut mencari makhluk- makhluk imortal itu, bahkan berniat mengelilingi Eropa agar dia bisa melihat mereka. Sienna awalnya ragu, namun karena sudah terikat janji dia pun akhirnya ikut menemani May. Sienna berdoa agar apa yang mereka cari benar-benar hanyalah mitos belak...

    Completed  
  • Mendadak jadi Permaisuri (Terbit)
    6M 543K 81

    Terbit @anonymous.publisher _SHOPEE: Demostlem store Yuk.. Yuk 😍😍 Sejarah negaranya saja dia lupa-lupa ingat apa lagi sejarah negara lain. Oh Tuhan!! Dimana AKU!!! Kisah Lisa pegawai Bank swasta di Indonesia yang entah bagaimana bisa berada di zaman dimana orang-orang memanggilnya permaisuri.

  • Mirror, Mirror | ✓
    949K 89.5K 58

    ​Victoria bersama adiknya terjebak di dalam dunia antah berantah berisi makhluk yang hanya mereka dengar di dongeng bernama Esarant, begitu melewati sebuah cermin magis. Keduanya lalu berusaha menemui Ratu Verity, ibu dari pangeran berhati batu bernama Lazarus untuk bisa kembali pulang. *** Victoria da...

    Completed  
  • Wingless (World with Fantasy Character) Tamat✓
    42K 3K 53

    Sebuah dunia tanpa kesedihan. Apakah itu ada? Layria, seorang gadis yang dulunya memiliki hidup yang sempurna. Tiba-tiba berbalik hidup penuh kesepian dan kekosongan. Bagai dunia tak menginginkannya lagi. Suatu malam, seekor kucing datang padanya. Dia menyebut dirinya seorang peri penghubung antar dunia. Dan dia memb...