Lelaki Impian
Romance Ayara percaya dengan cinta pertama dan barang kali ia juga yakin jika do'a akan mengalahkan segalanya. Ayara juga memiliki cinta pertama. Nyata dan bukan halusinasi. Ayara mencintai lelaki itu atau lebih tepatnya sangat mencintai karena sosok itu adalah cinta pertama dalam hidupnya. Ayara tau jika berharap pad...