Select All
  • Childhood Memories
    4M 220K 39

    [Published by Inari, 2018] Karena kebadungannya, Sandra harus pindah ke Bandung dan tinggal bersama neneknya yang strict abis. Pada hari pertama tinggal di rumah nenenya, tiba-tiba Sandra tersiram air oleh cowok tetangga. Cowok yang bernama Ardan ini ternyata teman masa kecil Sandra. Dengan cepat, mereka jadi sahabat...

  • Semanis Permen Kapas
    14.5K 1K 1

    Katanya sih jatuh cinta itu semanis permen kapas yang biasa gue beli, tapi gue gak percaya! Karena gue gak pernah ngerasain yang namanya jatuh cinta. Copyright © 2014 by salsabilaayus Cover by just-anny

    Completed  
  • SNOWY
    2.5K 177 19

    Kesedihan kini membuat gadis itu menutup hatinya serapat mungkin, membuang 'kunci' hatinya dan berharap tak akan ada seorang-pun yang dapat menemukan kunci itu dalam kegelisahan hatinya. Boleh saja ia terlihat sebagai gadis yang kuat dengan baju zirahnya. Namun, dibalik baju perangnya, dirinya begitu rapuh. Tak ada ya...

  • My December Wish
    7.9K 284 12

    Lo percaya sama kalimat "love at the first sight" nggak? Kalo nggak, brarti sama ama gue. Gue, Elly, menolak mentah-mentah pernyataan itu. Bagi gue, cinta itu butuh waktu. Jadi kalimat "love at the first sight" itu bullshit banget. Tapi Ricky, cowok aneh yang ketemu gue dengan cara yang absurd itu bilang "love at the...

  • Nama Pena [8/8 End]
    179K 18.9K 8

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Nggak. Gue gak pake nama pena untuk surat-menyurat dengan teman jauh melalui kantor pos. Gue bukan sedang terlibat permainan yang rasanya udah bukan masanya lagi itu. Gue...

    Completed  
  • With Me [1/1 End]
    44.6K 2.4K 1

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Cinta? Ah, lagi-lagi aku menjadi orang yang paling sok mengerti tentang cinta. Note : Cerita ini merupakan side story dari cerita @myyudith yang berjudul With You. copyrig...

    Completed  
  • Cowok Angkot [10/10 End]
    442K 10.8K 3

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Bukan! Ini bukan biografi tentang supir angkot ataupun kenek angkot. Ini cuma cerita tentang gue yang berawal dari kejadian absurd gue di angkot sama cowok itu! copyright...

    Completed  
  • Tiga Permintaan [4/4 End]
    131K 12.4K 4

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Ini bukan cerita tentang kendi ajaib dan jin. Ini cerita tentang gue yang ketiban sial karena ketemu cowok dengan tiga permintaan pemaksaannya. copyright © 2014 by just-an...

    Completed  
  • Truth or Dare
    1.6M 68.4K 23

    -Cathilin Fidela Earlena Panggilan gue Cathy, kelas 2 SMA. Kehidupan remaja gue normal. Sahabat gue absurd dan sukanya petakilan. Kena karma itu hobi dia. Gue sering berantem sama cowok sekelas yang juteknya amit-amit. Cerita romance? Jangan tanya! -Felicia Farren Elysia Gue Elys, sahabat Cathy. Gue berasal dari galak...

    Completed  
  • Kameralika [3/3 End]
    93.2K 9K 3

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Hai, panggil aja gue Alika. Mahasiswa tingkat pertama yang hobinya bawa kamera kemana-mana. Penggemar warna putih dan lagu-lagunya Mocca. Salam kenal ya. copyright © 2014...

    Completed  
  • Rabu [5/5 End]
    193K 17.6K 5

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Dia : Mau ikutan permainan gue gak? Gue : Permainan apa? Dia : Kita ngobrol aja lewat ini tiap kita di cafe ini. Lo tebak gue yang mana. Kalo lo udah yakin, bilang. Kalo b...

    Completed  
  • Melodi Nada dan Rima [5/5 End]
    109K 11.2K 5

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Ketika Rima menatap Nada, begitu pula sebaliknya. copyright © 2014 by just-anny [status: belum revisi]

    Completed  
  • Lusa
    3M 182K 39

    Kadang hati dan pikiran suka nggak berjalan seirama. Di satu sisi, Lusa nggak bisa bohong kalau ada rasa nyaman saat bersamanya. Namun, di sisi lain, Lusa masih berpegang teguh kalau ia menyukai yang lain. Sampai akhirnya, timbullah rasa bimbang. Bimbang untuk mengikuti si pikiran dengan satu nama atau si hati yang...

    Completed  
  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed  
  • Be My Star
    633K 26.9K 29

    Ini kisah tentang Ryn--gadis ceria dan ramah, tapi dibalik keceriaan itu terpendam sesuatu yang orang lain tak boleh menyentuhnya. Sesuatu yang disebut 'rahasia'. Rahasia menyakitkan yang membuatnya menyembunyikan jati diri sebenarnya. Akankah satu-persatu rahasia itu terkuak? Siapa Ryn sebenarnya? Dan apakah ada 'ses...

    Completed  
  • ST [5] - Heartbreaker
    2.2M 169K 29

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [5] : Kiera Flockheart Bagaimana mungkin, aku, seorang heartbreaker selama satu tahun, baru bertemu Rafadinata yang notabene player terpopuler di sekolah? Seharusnya aku tahu dia, untuk dijadik...

    Completed  
  • Theola [14/14 End]
    444K 10.7K 4

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Cerita ini mulai dipublikasikan tanggal 30 Agustus 2014. Jika ada yang menemukan cerita yang awalannya sama dengan cerita ini, silakan lihat dulu tanggal penulis t...

    Completed  
  • Look At Me!
    7.2M 356K 50

    COMPLETED!! [DALAM PROSES PENERBITAN] **** Tujuan awal Kenneth hanya ingin membuat Klarisa jatuh hati padanya agar gadis itu move on dari bayang-bayang mantan kekasih. Bukannya Klarisa yang semakin tertarik dengan Kenneth, justru cowok itu yang ternyata jatuh. Jatuh cinta. ===== WARNING!! Susunan kata bagian awal buku...

    Completed  
  • Troublemaker [Published]
    3.8M 184K 42

    Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unj...

    Completed  
  • ST [6] - Teach Me About Love
    1.3M 95.6K 21

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [6] : Danies Arta Dinata Karena Danies Arta Dinata harus belajar akting seorang gadis yang sedang jatuh cinta untuk drama paling penting bagi karirnya. Dengan terpaksa, dia harus berurusan deng...

    Completed  
  • [F1] Ruby's Heart
    1.5M 20K 6

    Ruby, cewek biasa berumur 17 tahun yang terbiasa sendiri harus rela dirusuhin sama Sev yang sifatnya kaya bocah. Karena suatu kejadian, ayah Ruby mengizinkannya tinggal bersama Sev! Gila! Tidak hanya berurusan dengan Sev, dia juga dikejar-kejar oleh Zico [sang adek kelas] yang sifatnya kaya Sev. Selamat bersenan...

    Completed  
  • MGS [2]: She's Natasha
    1.3M 73.9K 35

    [Sudah diterbitkan Moka Media, tahun 2016] Ketika kamu terlambat menyadari bahwa kamu benar-benar menginginkannya, ketika itu juga, dia pergi selama-lamanya darimu. Selamanya, tanpa kembali. *** [My Girl Series Book 2] / My Piano Girl / She's Natasha *** Dilarang memplagiat/merubah/menambahkan/memakai/mengambil ide da...

    Completed  
  • MGS [4] Photograph
    1.2M 18.5K 5

    Pindah ke Dreame, link in bio. "Apa lo pernah berpikir, tentang apa arti cinta itu sendiri sebenarnya?" "Cinta itu memang gak bisa dipaksakan, tapi cinta itu pantas untuk di hargai." "Kalau memang pada akhirnya kita akan di persatukan kembali," "Cinta gue, atau cinta lo akan bertemu dengan sendirinya. Bertemu dengan c...

    Completed  
  • NerdStar
    798K 49.8K 24

    Mollista Maudy-atau biasa dipanggil Molly, cewek paling unseen di SMA Jaya Bangsa, merasa hidupnya baik-baik saja asalkan tidak ada yang tahu menahu tentang identitasnya yang selama ini ia tutup-tutupi. Hingga akhirnya ia dipertemukan oleh Tristan Darmawan, the most wanted guy di SMA Jaya Bangsa yang berjanji untuk m...

    Completed  
  • Beautiful Mind (FINISH)
    2.7M 121K 34

    Madeleine Autumn murid pindah baru harus berhadapan dengan Daniel Davis yang playboy. Jika suatu ketika kedua orang ini ditemukan secara tidak sengaja. Daniel menganggap Maddy menarik saat mereka bertemu pertama kali. Sedangkan Maddy menganggap Daniel seperti pria kebanyakan yang selalu memainkan hati perempuan lain...

    Completed  
  • Diary Of An Unpopularity
    10.8M 432K 48

    [Sudah diterbitkan ] Cameyla Atwood, gadis kikuk yang ditindas teman-temannya, ternyata salah satu anggota dari sebuah keluarga selebriti. Tak ada yang tahu hingga acara premiere film terbaru ayahnya yang memaksanya untuk datang. Semua terkejut dan merasa bersalah. Ternyata selama ini orang yang membela Cameyla bukan...

    Completed  
  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • [F4] Luckiest Snowfall
    1.7M 47.1K 15

    *Kisah anak-anak dari cerita Sparkly Butterflies & Because I Love You!* Panggil gue Nefa, gue hobi bolos kelas dan selalu kena sial dimanapun kapanpun. Banyak yang bilang itu bakat turunan, karna Mama gue yang hobi nyungsep dari bocah. Fausta, cowok beruntung dengan segala perilakunya yang selalu bikin gue penasaran...

    Completed