IlmiDalnimhyuk

Andai hatiku mudah untuk berpaling. 
          	Maka aku tak akan sesakit ini.
          	Namun sayang, hatiku lebih memilih bertahan. 
          	Biarpun merasakan sakit yang tak tertahan. 
          	Hanya Karena..
          	Hatiku tlah memilihmu.

IlmiDalnimhyuk

Jika cinta bisa memilih. 
          Maka pasti tak akan ku berikan padamu. 
          Tapi aku bisa apa jika hatiku yang memilihmu? 
          Andai hati ini mudah untuk berbelok.
          Maka ketika kau berada didepanku aku akan dengan senang hati menghindarimu.
          Tapi lagi2 aku bisa apa jika hatiku memilih untuk mendatangimu?