Hey 👋

Aku ingin memulai sesuatu yang baru yaitu, menulis. Sejak aku sudah mengenal yang namanya sosial media, handphone dan hal hal lainnya aku jadi banyak halunya.

Jadi dari pada kehaluanku hanya aku saja yang tahu, lebih baik aku bagikan untuk kalian semua. Hehe biar kita sama sama merasakan kehaluan dari cerita ceritaku :).

Tapi, gak semua ceritaku tentang haluan aku ya guys. Ada juga yang aku ambil dari kenyataan. Entah itu dari orang orang yang menceritakan kisahnya untukku atau mungkin kisahku sendiri. Ya semuanya aku tuangkan disini.

Semoga kalian menyukai cerita ceritaku yaa. Entah itu cerita hidupku yang aku ringkas menjadi cerita di wattpad maupun cerita haluku yang ingin aku bagi untuk kalian.
  • JoinedJune 27, 2020

Following


Story by Zannapuspita
Karna Dare by Zannapuspita
Karna Dare
Karena dare itu Clara harus membuang rasa malunya untuk mendekati Arlan. Mereka menjadi dekat, karna dare itu...
ranking #326 in dare See all rankings