Bergantung pada Allahﷻ

5 1 0
                                    

Prinsip para ulama dalam dunia ilmu: tawakkal kepada Allahﷻ; meminta pertolongan kepada Allahﷻ dan mengembalikan segala urusan kepada Allahﷻ. Mereka tidak hanya mengandalkan kepintaran & kemampuan dalam bertindak, melainkan sangat bergantung pada kekuatan Allahﷻ. Salah satu contoh, setiap Imam Al Bukhari ingin menulis hadits dalam kitabnya, beliau shalat istikharah terlebih dahulu. Beliau tidak hanya mengandalkan pemahamannya semata, tapi meminta petunjuk Allahﷻ. Mungkin secara pemahaman beliau benar, tapi qadarullah salah dalam penempatan hadits tersebut. Oleh karena itu, beliau meminta bantuan Allahﷻ. Jika dibandingkan dengan kita, para ulama sangat banyak melibatkan Allahﷻ di dalam menuntut ilmu (untuk membuat satu kitab saja, sudah berapa shalat istikharah yang dikerjakan oleh Imam Al Bukhari), dibandingkan kita. Inilah yang membedakan keberkahan ilmu mereka dengan kita.

ADAB PENUNTUT ILMUWhere stories live. Discover now