1

273 17 0
                                    

"What The...??!! Gyu, liat ini banyak sekali yang minta endorse sama kamu!" ujar Vernon berteriak heboh disamping temannya, Mingyu. Sedangkan mingyu hanya liat seadanya saja dan mengabaikan namja berwajah bule di sebelahnya.

Saat ini, Edelwis cafe sedang ramai pengunjung karena kedatangan sosok model sekaligus selebgram terkenal, Kim Mingyu. Ia merupakan satu dari beberapa model pria multitalent yang digilai banyak wanita maupun pria status uke.

Berkat kepandaiannya di depan kamera sekaligus memiliki wajah super tampan, banyak perusahaan produk lokal hingga branded ternama menggunakan jasanya karena dia juga seorang model. Tidak heran kepopulerannya seimbang dengan boygroup k-pop.

Saat ini, ia sedang memainkan ponsel sambil minum capuccino guna melihat postingannya di Instagram. Ya, mingyu aktif di sosmed khususnya instagram karena dia selebgram. Mingyu melihat jumlah pengikutnya banyak sekali. Dia hanya sekedar melihat saja, kadang membalas pesan beberapa perusahaan sekaligus tempat kerjanya karena ia juga memiliki jadwal pemotretan yang padat.

Sembari menunggu temannya satu lagi, seungchol ia ingin berfoto terlebih dulu

"Vernon, fotoin gue dulu sebentar. Ambil yang keren ya"

"Untuk apa, gyu? Bukannya foto lu di hp banyak?"

"gue mau yang baru. Gue mau upload secepatnya"

"astaga, gyu. Lu gak ada berhentinya main itu"

"udah diam, cepetan ambil sebelum anak itu datang"

"issh...bener-bener"

Dan akhirmya Vernon ngeiyain permintaan mingyu

Kim_m1ngyu97

Kim_m1ngyu97

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Bonsouir....

972.856 likes

View all comments

Jennie_jane omg!! My prince, mingyu!

Nancy_990 mingyunie... sarangahe!

Jisoo_BP Demi apa coba! Dia ganteng sekali!

Somi_jeon gyu oppa..... ini dimana? Sumpah gue mau kesana nih!

Eunbi mingyu oppa T_T......

Sana2x oppa gyu....

More comments (+)

"Bwah!!! Nungguin gue ya?"

"Kampret!!!"

Seungchol baru sampai tertawa melihat mingyu berteriak tadi. Mingyu langsung membalasnya dengan menjewer telinganya.

"Aaaaa..... sakit, gyu!"

"Biarin! Siaapa suruh kek gitu tadi"

"hahaha....gitu aja merujak"

"terserah"

"oh ya, gyu barusan perusahaan Seventeen nyariin lu buat pemotretan selanjutnya"

"kenapa lagi? Aduuhh... nambah kerjaan aja"

"bukannya lu senang kerjaan ini"

"entahlah, chol. Makin hari makin banyak jadwalku."

"mau dikurangi ni?"

"maksudnya?"

"elah... jadwal lu lah... biar gue nelpon perusahaan soju itu buat re-schedule. Bentar lagi mau kuliah"

"terserahmu, chol. Yang jelas jangan bertabrakan dengan kuliahku"

"oke"

"gyu, gue mau nanya?"

"apa itu, chol?"

Seungchol langsung merapatkan tempat duduknya disamping mingyu. Ia berbisik sesuatu.

"lu main ig lagi ya?"

"tentu. Kenapa?"

"oooh.. bukan apa-apa. Tapi...."

Seungchol berbisik dekat telinga mingyu

"Gyu.. sebaiknya lu jangan main instagram dulu deh"

Sontak mingyu langsung menajuhkan wajahnya dari seungchol. Ia terkejut

"kenapa memangnya, apa ada yang aneh?"

"bukan apa-apa. Tapi sebaiknya stop dulu gyu."

"kenapa kau melarangku berhenti main?"

"kau ini masih gak sadar juga?"

"sadar apa?"

Seungchol menghela napas dengar pertanyaan mingyu yang terdengar polos. Walaupun dia ganteng dan terkenal, otaknya masih setara anak SD.

"Karena gue merasa ada yang ngawasin lu"

"jangan mengada-ngada, chol. mana ada yang ngelakuin itu"

"Gue serius, gyu. sebaiknya stop deh"

"lu kenapa sih? gak suka ya liat gue famous?"

"bukan gitu, sebenarnya gue khwatir sama lo"

"khawatir kenapa?"

"kau tidak merasa kalau belakangan ini ada yang stalkerin lu?"

Mingyu terdiam sesaat setelah pertanyaan dari seungchol. Apa benar ada yang stalker dirinya? tapi tentu saja tidak. Dia sudah ditakdirkan seperti ini karena menyambung hidupnya juga. Ia menjadi terkenal sudah biasa karena dia memang selebgram yang populer seperti artis" lainnya. Walaupun mingyu belum pernah nemuin fans seperti itu, ia berharap bahwa kehidupannya baik-baik saja.

"tenang saja, chol. Gue pasti baik-baik aja. Siapapun yang gangguin gue bahkan ngikutin gue, aku pasti laporkan ke pihak berwenang atau perusahaan sendiri agar tidak ada yang nekat melakukan itu lagi."

seungchol yang dengar juga sependapat dengan mingyu. Walaupun mingyu orangnya pandai menjaga diri, entah mengapa dia merasa harus mengawal mingyu. Firasatnya mengatakan sesuatu buruk terjadi pada mingyu nanti. Jangan sampai mingyu dalam bahaya.

"okelah, bro. yok buruan pergi ke perusahaan lu. Sebentar lagi giliran pemotretan lu.

"oke, kawan. Eh, Vernon. Bangun atau kami tinggalin lu"

Vernon yang selama ini tiduran di sebelah mingyu karena mendengarkan lagu pakai handset langsung bangkit dan pigi barengan mereka.

Semoga saja hari-hari mingyu baik-baik saja.

PSYCHO STALKER (Meanie)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang