01. terkagum

54 4 0
                                    

"Uhh...asta ganteng banget gila, gilaa gak bisa gini gak bisa" ucap gadis yang tengah menopang dagu menatap laki-laki yang duduk di depan meja nya.

"Han udah deh, capek gue denger lo ngomong gitu melulu" jawab vanesa.

Yup dia adalah HANASTA ALEXANDER gadis keturunan jerman bermata coklat terang dan rambut hitam legam nya, gadis yang sangat tergila-gila pada seorang asta sejak pertama kali menginjakan kakinya di sekolah ini, pesona asta tak pernah gagal membuat hana terpikat padanya.

"Udah kasi aja kayak gak tau dia aja lo" jawab jessica.

Hana mempunyai 2 orang teman, yang pertama VANESA SENJANA gadis berambut ikal dengan kacamata yang menjadi ciri khasnya, dan yang kedua JESSICA PUTRI gadis keturunan korea-indonesia yang memiliki nama korea park aeri, sahabat hana sejak duduk di bangku sekolah dasar, berbeda dengan vanesa mereka baru bertemu sejak masuk sma.

"Biasa aja kali, gue yang sering ketemu sama dia ngeliat b aja" jawab vanesa

"B aja mulut mu" saskas hana

"Lo suka asta gara-gara ganteng atau gimana si?" Tanya vanesa

"Lebih dari kagum nes, dia bisa buat gue gila segila-gilanya"

"Au deh serah lu nurrul" jawab jessica

"Sialan nama gue hanasta, HANASTA ALEXANDER dimana dapet nurrulnya njing"

"Serah deh, ayo ke kelas udah pada selesai kan?" Ajak jessica

"Tapi gue masih mau liat asta" jawab hana dengan merengek

"Dih cakep lo begitu?"

"Sialan, ya udah ayoo"

Hana dan kedua teman nya berjalan melewati meja tempat asta dan teman-teman nya duduk, pandangan mata hana tak pernah lepas dari wajah asta.

Asta yang di lihat begitu mendalam oleh hana pun menengok ke arahnya.

"Kenapa?" Tanya asta

"Ah..emm..gak hehehe"

Setelah menjawab hana langsung berlari keluar kantin sambil kegirangan.

"Ehh goblok tunggu" teriak jessica lalu menyusul hana dengan vanesa

"Sialan asta ngomong sama gue, astaga uhh gak bisa ni" ucap hana sambil mengipas-ngipaskan tangan nya ke wajah.

Jessica dan vanesa hanya tersenyum geli melihat tingkah teman nya satu ini.

"Ya udah ayo ke kelas lo mau nangkring di depan kantin ah?" Tanya vanesa

Mereka kemudian berjalan menuju kelas XII IPA 2, di sepanjang koridor banyak yang menyapa mereka, ya mereka termasuk salah satu most wanted karena vanesa adalah wakil dari ekstra jurnalistik, yang di ketuai oleh asta.

Sampai di kelas mereka duduk di bangku masing-masing.

Jessica dan vanesa yang melihat hana senyum-senyum sendiri dengan menopang dagu membuat mereka bergidik ngeri, takutnya ketempelan saat berjalan melewati toilet tadi.

"Han udah deh ngeri gue liat lo gitu" ucap jessica sambil mendorong bahu hana.

"Asli tadi asta bilang kenapa gitu whaaaa"

"Lo mau no wa nya ga?" Tanya vanesa

"Lo punya?" Jawab hana dengan antusias

"Punya lah bego orang gue wakil nya dia"

"Lah kenapa ga dari dua tahun lalu sih lo ngasi no nya ke gue? Percuma gue dm kaga di bales-bales"

"Ya gue kan mau lo berjuang hehe, jangan bilang gue yang ngasi awas lo bisa di makan gue sama dia"

"Waaa makasi nes, lo emang temen gue paling baik sejagat raya" ucap hana sambil memeluk leher vanesa.

"Iya seneng sih seneng tapi lo termasuk percobaan pembunuhan gue ga bisa napas goblok" teriak vanesa

"Hehehe sorry-sorry"

"Udah kan nemu no wa nya, seneng kan?" Goda jessica

"Ya seneng lah masa engga"

Kringg....

Bel pelajaran di mulai, dan beberapa saat kemudian guru masuk ke dalam kelas XII ipa 2, mereka mengikuti pelajaran dengan khusyuk.

***

"Itu hana-hana temen nya si vanesa masih suka sama lo as?" Tanya kelvin

ASTA PUTRA DIRGANTARA most wanted sma nusa negeri, yang menjadi ketua jurnalistik yang selalu mengikuti lomba dan pastinya selalu meraih kemenangan, dia di kenal sebagai sosok ramah kepada semua orang, tubuh yang tinggi dengan badan yang bagus membuat kaum hawa tergila-gila pada seorang asta.

Asta memiliki 3 teman yang pertama RICO ADINTIRA laki-laki yang memiliki badan altetis, mata biru nya yang keturunan dari sang bunda yang berasal dari london, rico telah menjadi ketua basket sejak 2 tahun kebelakang ini.

Yang kedua, PUTRA SATRIANA anak dari pembisnis terkenal yaitu ADRIAN SATRIANA yang memiliki perusahaan terbesar no 4 di asia, memiliki sifat yang cool namun kadang-kadang bobrok juga.

Yang ketiga KELVIN PRANOTO laki-laki yang memiliki tinggi 180cm dengan rambut hitam legam dan kulit putihnya membuat kaum hawa menjerit ketika melihat nya, dia tak kalah ganteng dengan asta namun kelvin adalah salah satu sadboy terkenal di sekolah karena cinta nya selalu di tolak oleh adik kelas yang sangat cantik yaitu monica.

"Iya as, gak capek apa dia ngejar lo 3 tahun" lanjut rico

"Ga tau gue, tiap hari ngedm melulu" jawab asta seada nya

"Jangan gitu lah as, hargai dikit hana juga cantik ga tertarik lo?" Tanya kelvin

"Engga" jawab asta singkat

"Jangan bilang lo suka vanesa" seru rico heboh

"Shit" umpat putra ketika kuah baksonya keluar dari mangkok ketika rico mengebrak meja

"Sorry tra ga sengaja gue serius" ucap rico sambil menunjukan dua jarinya.

"Lah bener tu si rico jangan-jangan lo suka nya sama vanesa ya? Lo kan deket banget sama tu bocah satu" lanjur kelvin

"Ngadi-ngadi, udah ah ayo ke kelas" jawab asta sambil berdiri dari tempat duduknya lalu di ikuti ketiga teman nya di belakang.

Putra hanya diam mendengarkan pembicaraan para sahabatnya, katanya bakso lebih menarik dari pada kisah cinta asta dan hana.

Saat berjalan di koridor kelas XII IPA 1 banyak siswi yang bengong menatap mereka, siapa yang bisa menolak pesona dari keempat most wanted sekolah itu.

"As, tar pulang sekolah bisa rapat bentar ga?" Tanya adi saat berpapasan di koridor.

ADIJAYA SAPUTRA salah satu anggota jurnalis yang tak kalah gantengnya dengan asta and the geng.

"Ngapain?" Tanya asta

"Ada yang perlu lo buat untuk majalah minggu ini"

"Ok deh, nanti pas bel gue langsung ke ruang rapat"

"Ok, gue duluan as"

Yang di jawab dengan angukan kepala oleh asta.

"Ngapain tumben rapat" tanya kelvin

"Ya ga tau, udah ah gue mau ke kelas"

Asta berjalan menuju kelasnya dengan tangan yang di masukan ke kantong celana yang menambah kesan coolnya.
.
.
.
.
Huaa panjang juga yaa😂
Semoga kalian suka sama cerita siofra yang satu ini🥰

Jangan lupa vote sama coment ya🥰🥰🥰

See you di bab ke 2💜

Follow juga dong akun siofra biar makin semangat nulisnya,
Follow juga ig siofra di: @s.siofraaaaa

DESTINYTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang