Sebatas Pertemanan

177 4 0
                                    

Ingin rasanya memelukmu
Membiarkanmu memenuhi se-isi telingaku
Dengan suara tangis sekeras-kerasnya
Melepaskan segala sesak di dalam dada
Sehingga bisa bernafas lega
Dan kamu lekas kembali bahagia..

Meskipun kita hanyalah kenyamanan
Yang sebatas pertemanan..

Arunika dalam Aksara (Kumpulan Puisi dari Cerpen Belum Sembuh)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang