Bab 3 - Begining

42 27 6
                                    

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Recommend song: Rainbow-Nct Dream✨

🌆🌆🌆

Setelah penantian lama akhirnya Hanaka memiliki seorang teman, kehidupannya sudah berubah dia menjadi sosok periang dan lebih suka melempar candaan ketimbang melempar tatapan tajam lagi.

Teman-temannya juga rela pindah kesekolah Hanaka karena ingin menghabiskan waktu lebih banyak dengan Hanaka. Bayangkan saja anak-anak orang kaya datang ke sekolah Hanaka yang bisa terbilang kecil. Itu membuat seisi sekolah langsung heboh.

Tapi disamping itu, mereka itu juga punya masalah masing-masing. Ga semua dari mereka itu kaya, gasemua dari mereka itu bahagia, ga semua yang mereka perlihatkan adalah mereka. Mereka banyak menyimpan segudang rahasia dan juga kenyataan pahit di balik senyuman manis mereka.

Dari mereka Hanaka belajar,bahwa dia ga sendiri punya masalah,orang lain bahkan punya masalah lebih berat dari dirinya. Dan orang yang hanya hidup berkecukupan itu tidak selamanya buruk bahkan orang kaya sekali pun hidupnya belum tentu bahagia.

🌆🌆🌆

Sekolah (10.00)

"Kalian semua suka sunset ga?" Tanya Hanaka

"Gua suka cuma rada gasuka" jawab Haikal

"Alasan Lo ga suka sunset apa?" Jenova yang kepo pun bertanya

"Gua gasukanya dia cuma Dateng sebentar, ngasih kita keindahan sekejap mata. Setelah itu pergi di tengelemin malam" kata Haikal

"Bener sih... Sunset emang gitu ya... Bawa keindahan sesaat habis itu pergi" kata Jenova menanggapi

"Tapi disamping itu sunset juga banyak bawa kebahagiaan kok buat kita" kata Hanaka

"Kebahagiaan apa?" Tanya Devan dan Arjuna barengan

"Kalian mau ikut ga liat sunset?" Tanya Hanaka

"Boleh ayok kita liat. Kapan?" Tanya Arkan

"Pulang sekolah tempat Arjuna hampir bunuh diri. Itu tempat favorit gua sih, tapi kalau kalian gamau ikut gapapa juga" kata Hanaka

"Kita ikut kok, karena bagi kita kebahagiaan salah satu dari itu adalah hal yang harus kita utamakan" kata Haikal yang di angguki yang lainnya.

"Makasih gua bersyukur punya temen kayak kalian" kata Naka

🌆🌆🌆

Sekarang hari pulang sekolah telah tiba, mereka ingin melihat sunset yang indah seperti yang dikatakan Hanaka. Tapi jika tidak seindah itu maka Haikal akan dengan senang hati memukul kepala kecil seorang Hanaka.

"Naka, ini masih jauh ga sih?" Kata Arkan. Dia sudah greget sendiri dari tadi pagi dialah yang paling Excited dengan keberadaan sunset itu. Ya karena dia jarang melihat sesuatu yang indah seperti itu mungkin?

SUNSET// Nct Dream (Slow update)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang