4Brothers adalah sebuah grup yang berisikan empat orang di game Minecraft[1]. Grup ini sangat terkenal baik di kalangan pemain game Minecraft maupun di kalangan pemain game non-Minecraft.
Anggota 4Brothers
dari kiri ke kanan: BeaconCream, Erpan1140, The Dream Craft, Zenmatho4Brothers adalah sebuah grup yang berisikan empat orang di game Minecraft[1]. Grup ini sangat terkenal baik di kalangan pemain game Minecraft maupun di kalangan pemain game non-Minecraft.
4BrothersBeaconCream
Zenmatho
Erpan1140
The Dream CraftADVERTISEMENT
Sejarah
Awal Mula Pembentukan 4 Brothers
Ide pembentukan 4Brothers berawal pada tahun 2017 silam, tepatnya sewaktu game Minecraft sedang booming. Pada saat itu salah satu anggotanya, yaitu Nelson berpikir mencari teman untuk kolaborasi untuk memainkan game Minecraft. Orang pertama yang terlintas di pikiran Nelson adalah Yudha, Nelson kemudian menghubungi Yudha via Facebook. Mendengar tawaran ini Yudha pun mengusulkan Nelson untuk mengajak beberapa orang karena merasa kurang seru jika hanya dua orang saja. Hingga akhirnya setelah keduanya berdiskusi, Yudha dan Nelson sepakat untuk bermain dengan jumlah 4 orang pemain. Setelah itu, Nelson memutuskan untuk mengajak Erpan dan langsung menghubunginya. Tak perlu waktu lama bagi Erpan untuk mengiyakan ajakan Nelson. Singkat cerita, mereka akhirnya membuat sebuah multichat di Facebook untuk berdiskusi masalah game sekaligus berusaha untuk mencari personil keempat. Dalam mencari personil terakhir ini, mereka sempat ada satu orang kandidat lain. Tetapi setelah berdiskusi lagi, akhirnya dipilihlah Adit sebagai personil keempatnya. Mereka berempat kemudian membuat kesepakatan untuk melakukan record setiap malam Minggu sekaligus memutuskan untuk memilih server dan memainkan game Minecraft. Konten Youtube ini mereka beri judul "Minecraft Adventure Indonesia" dan menguploadnya setiap hari Senin jam 16.00 di channel Youtube mereka masing-masing. Dari sinilah mereka kemudian rutin untuk membuat konten bersama-sama. Selain itu, mereka juga menjadikan "Yoooww...!!!" sebagai sapaan khas mereka berempat. Karakter mereka yang beragam ternyata membuat mereka merasa cocok satu sama lain. Mereka membuat grup 4Brothers agar mereka bisa menjadi Youtuber Minecraft terbesar di Indonesia.
Kandidat Nama Grup
Sebelum nama 4Brothers, terdapat beberapa kandidat nama grup mereka meliputi
4Sekawan4Brothers4Boys4Gamers4Gamers Boysdll.
Hingga akhirnya, ditetapkanlah nama 4Brothers sebagai nama grup mereka berempat. Alasan dipilihnya nama 4Brothers ini, selain mudah diingat nama ini juga bertujuan agar tali persahabatan mereka erat layaknya sebuah tali persaudaraan. Namun karena pemilihan nama ini, tak sedikit yang salah paham dan mengira bahwa mereka adalah saudara kandung sungguhan
Pengaruh
Konten mereka menjadi salah satu konten yang ditunggu-tunggu oleh para penonton setia mereka berempat. Video mereka berhasil meraih respon positif serta menjadi daya tarik tersendiri, bahkan tak jarang pula mengundang gelak tawa. Tak sampai di situ saja, kesuksesan 4Brothers juga berhasil meningkatkan jumlah pelanggan di channel mereka berempat.
BeaconCream
NAMA ASLI
Nelson Wijaya Putra
NAMA LAIN
BluzeOG
LAHIR
25 Januari 2000 (umur 21)
JENIS KELAMIN
Laki-Laki
TEMPAT TINGGAL
Tangerang, Banten
YOUTUBE
NAMA SUBSCRIBER
CreamTeam
CHANNEL UTAMA
BeaconCream
CHANNEL KE-2
NeruNeruSon
CHANNEL KE-3
Nelson Wijaya P
Nelson Wijaya Putra (lahir: 25 Januari 2000 (umur 21)), atau biasa dikenal dengan nama BeaconCream atau BluzeOG adalah seorang YouTuber Indonesia yang terkenal dengan konten game Minecraft. BeaconCream termasuk anggota dari 4Brothers bersama Erpan1140, Zenmatho, dan The Dream Craft.
KAMU SEDANG MEMBACA
Awal Mula 4 Brother + Biodatanya
AcakMengisahkan 4 orang pemain minecraft yang terbentuk di satu Grup yaitu 4 brother Pemainnya adalah -) beaconcream -) The dream craft -) Erpan 1140 -) Zenmatho Thanks yang udah baca Jangan lupa vote Komen juga yaaaa Bye Salam dari binjai