Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh.
_*🗣️PERSIAPKAN BEKAL UNTUK MENJEMPUT AJALMU.*_
Bismillahirrahmanirrahim...
Dalam Al-Qur'an telah Allah gariskan secara eksplisit menerangkan jika waktu kita harus menghadap Allah, maka kita tidak dapat menundanya lagi ataupun mendahulukannya. Allah telah melukiskan dalam Ayat-ayatnya.*↗️Allah Ta'ala berfirman :*
Katakanlah: “Sesungguhnya kematian yg kamu lari daripadanya, maka sesungguhnya kematian itu akan menemui kamu, kemudian kamu akan dikembalikan kepada (Allah), yg mengetahui yg ghaib dan yg nyata, lalu Dia beritakan kepadamu apa yg telah kamu kerjakan”. (QS. Al-Jumu’ah [62]: 09).↗️“Maka jika datang waktu kematian mereka, tidak bisa mereka tunda dan dan mendahulukannya sedetikpun”. (QS. An-Nahl [16]: 61).
*Dan hal tersebut dapat ditemukan juga isyaratnya dalam ayat Al-Quran :*
“Dialah Allah yg menciptakan kematian dan kehidupan, untuk menguji siapa diantara kalian yg terbaik amalnya”. (QS. Al-Mulk [67]: 02).*✍️Kesimpulannya :*
Bahwa meskipun menghabiskan miliaran dolar untuk dapat menunda umur lebih panjang sampai usia yg diinginkan, tetap saja tidak akan membuahkan hasil, bila waktunya tiba*↗️ Inilah yg pernah diisyaratkan oleh Nabi Muhammad :* “Berobatlah wahai hamba-hamba Allah, karena Allah tidak pernah memberikan suatu penyakit kecuali Allah berikan penawarnya kecuali satu masa tua”. (HR. Ahmad).
↗️"Jadikan akhirat di hatimu, dunia di tanganmu, dan kematian di pelupuk matamu." - Imam Syafi’i
*Selamat menjalankan ibadah shalat TAHAJUD...!™️👣*
KAMU SEDANG MEMBACA
Dari Budi di sepertiga malam
Spiritualberisi tausiyah yang saya sayangi karena Allah.