Assalamualaikum
Halo semua selamat membaca yaa
Sebelum baca jangan lupa di vote dulu
Happy reading
***
"Kayla," teriak salah satu gadis dalam asrama tersebut.
"Shutt, jangan teriak teriak," nasihat Kayla sembari berjalan mendekati teman temannya, yang diikuti Nadhira di belakangnya
"Hehe, lagian kita kangen banget sama lo," jawab salah satu teman sekamarnya
"Eh, kay Lo mau tau ga," tanya salah satu temannya
"Apa," tanya Kayla balik
"Masa kemarin, ga lama lo pulang karena ada acara, dateng anak pemilik pondok ini, dari Mesir," jawab teman Kayla "Abangnya Nadhira ya," lanjut temannya dengan di akhiri pertanyaan.
"Iya kak, itu Abang aku yang kuliah di Mesir," jawab Nadhira
"Oh, peduli apa aku sama dia," sahut Kayla menuju dengan jawaban temannya
"Ganteng tau Kay," jawab temannya
"Oh aja si," sahut Kayla lagi
"Susah ngomong sama yang paham agama dari kecil," ujar temannya
"Bukan susah, tapi aku ga mau dosa karena menatap laki laki yang bukan mahram," sahut Kayla
"Iya iya, maaf ya Kayla," jawab temannya--Azalea nadisha
"Ngapain minta maaf sama aku," sahut Kayla "minta maaf sama diri kamu," lanjut Kayla. Azalea hanya bisa mengangguk saja.
Teman teman sekamar Kayla memang begitu, saat melihat lelaki yang ganteng sedikit ditatap lama sekali.
"Kak, aku pamit pulang ya," ujar Nadhira
"Iya ra, hati hati," jawab Kayla
"Iya kak, Assalamualaikum," sahut Kayla
"Wa'alaikumusalaam," jawab Kayla dan teman temannya
Setelah itu Nadhira beranjak pergi dari kamar asrama itu, untuk menuju ndalem.
***
"Lea aku mau minjam kitab kamu boleh," tanya Kayla
"Boleh," jawab Azalea
"Minjam ya lea, aku mau nambal yang kemarin ketinggalan," ujar Kayla
"Iya Kayla, ambil aja kemarin pas kamu pulang, itu kita tambal halaman selanjutnya," sahut Azalea
"Oke lea, makasii ya" jawab Kayla "yauda aku minjam, mau aku bawa ke perpus," lanjut Kayla. Azalea hanya mengangguk.
Setelah itu Kayla mengambil kitab Azalea tak lupa juga ia mengambil kitabnya untuk menambalnya di perpustakaan.
"Yaudah, aku ke perpustakaan dulu ya, assalamualaikum," ucap Kayla
"Iya, wa'alaikumusalaam," jawab semua teman teman Kayla yang berada di kamar itu.
Setelah itu Kayla beranjak pergi dari asramanya menuju ke perpustakaan pondok untuk menambal kitabnya.
***
Setelah berjalan kurang lebih 5 menit dari asramanya menuju perpustakaan pondok, akhirnya Kayla sampai di perpustakaan pondok dan memasuki nya
KAMU SEDANG MEMBACA
menikahinya Dalam Diam (REVISI)
Teen FictionZaki Keenan Mahendra adalah anak ke 2 dari 3 bersaudara, ia sempat menuntut ilmu di Mesir selama 3 tahun, Zaki itu orang yang sangat cuek dan dingin kepada perempuan kecuali dengan keluarganya. Zaki memiliki satu Abang yang sudah menikah juga sudah...