Teman Masa Kecil

11 1 0
                                    

اَللّٰهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آٰلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

Happy Reading!!





Keesokan harinya..

Hawa bangun untuk melaksanakan tahajud serta tadarus,lalu solat subuh.

Pukul 06:00

Hawa turun ke bawah untuk sarapan

"Assallammualaikum selamat pagi umma"ucap hawa.

"Waalaikumussalaam pagi sayang,sini sarapan dulu" Jawab umma.

Hawa mengangguk lalu duduk di meja makan

"Abbah sama Abang mana umma?" tanya hawa.

"sebentar lagi juga turun"

Hawa hanya ber-oh ria.

Tak berapa lama kemudian Abbah Ahmad dan Azhar pun turun sambil berbincang.

"Jadi bang nge khitbah perempuan itu?" tanya Abbah

"Insya Allah bah,nanti Abbah bisa kan temenin Azhar?" tanya Azhar.

"insya Allah Abbah bisa,tapi nanti jam 9" jawab abbah.

"naam bah ga masalah"sahut Azhar.

Mereka pun segera duduk di meja makan untuk sarapan

"sebelum sarapan kita doa dulu,Azhar pimpin doa" perintah Abbah.

"Naam bah"

Mereka pun berdoa..
Lalu memakan makanan masing-masing

*selesai sarapan..


Hawa sedang menonton TV bersama abangnya dan umma,sedangkan Abbah Ahmad sudah berangkat kerja dari pukul 07:00,sekarang pukul 08:30.

"Bang" panggil hawa.

Azhar hanya berdehem

"Tadi abbah ngomong abang mau nge khitbah cewe? Siapa?" tanya hawa.

"Iya,jadi tuh gini dek.."

*flashback on*

"ustadz aldi saya mau ke kelas dulu naam,saya ada jadwal ngajar"ucap azhar.

"naam zhar thafadhol" sahut aldi.

Azhar pun segera bergegas pergi ke kelas untuk mengajar.saat diperjalanan tidak sengaja dia menabrak seseorang

*dukk..

"Aduh"

"E-eh maaf mba saya ga liat soalnya saya buru-buru"ucap azhar.

"naam laa ba'sa"

Saat azhar tidak sengaja melihat perempuan tersebut betapa kagetnya dia

"H-humeyra?" ucap Azhar ragu

Perempuan tersebut pun menoleh lalu berkata

"A-azhar? Beneran ini azhar? Azhar Al Mahdi??" tanya Humeyra ragu.

"Naam ini aku,kamu sedang apa disini mey?" tanya Azhar

"Aku jadi ustadzah disini,baru masuk hari ini" jawab Humeyra.

"oh Jadi kamu ustadzah baru itu?"

"naam"

"yaudah kalau begitu aku permisi karena ada jadwal ngajar,kamu kalau butuh bantuan bisa hubungi nomor ini aja" pamit Azhar seraya memberikan sebuah kertas berisikan nomornya.

"Naam syukron" jawab humeyra

"Assallammualaikum" ucap Azhar lalu pergi begitu saja.

"Waalaikumussalaam"jawab humey seraya tersenyum bahagia.

"apakah ini yang di namakan jodoh?" ucap humey dalam hati

*Flashback off*

"jadi gitu dek"

"jadi Humey itu siapa abang?" tanya hawa penasaran.

"teman abang sewaktu kecil" jawab Azhar

Hawa menautkan alis nya seolah-olah bertanya

"Jadi dulu itu waktu abang kecil,sekitar umur 5 tahun,dia itu pindah ke turky,karena orang tua nya ada urusan disana,jadi nya abang sama dia ga ketemu lagi tuh cukup lama,nah kemarin baru ketemu lagi setelah beberapa tahun" jelas Azhar.

"ohh jadi gitu,lucu kisahnya haha" tawa hawa.

"yaa gitu" sahut Azhar.













Segini dulu
Syukron sudah baca
Jangan lupa vote dan follow jika suka

Wassallammualaikum...

Lanjut ke Bab selanjutnya🕊


Takdir Allah Yang Terbaik [ON GOING]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang