keringat membasahi cadar yang di kenakan oleh gadis yang baru saja selesai dengan tumpukan sampah yang ia bakar .
namanya syakira santriwati yang tidak pernah melakukan kesalahan namun berbeda dengan apa yang ia lakukan selama 2bulan trkahir ini , yang berakhir membawa gadis itu untuk menerima berbagai hukuman sperti yang baru selesai ia lakukan .
"sya ,kena hukum lagi ya?? "
yasmin memasang wajah penuh penyesalan nya karna ia tidak bisa menjadi sahabat yang cukup baik untuk syakira
"gabole cemburut gitu geh, lagian salah ana juga gamau dengerin nasehat anti .,maap yaaa "
yasmin tersenyum tulus setelah mendengar ucapan dari sahabatnya itu .
"na'am labatsa "senyum yasmin .
○○°•
22.00 >>>
syakira merebahkan tubuh nya dengan nikmat setelah melepas rasalelah nya, ia tidak melepaskan pandangannya pada langit langit kamar bersama dengan isi pikirannya .
tokk tokk
"masuk ajaaa "
seseorang dari luar sana yang baru saja mengetuk pintu asrama syakira, ia mulai masuk setelah mendapat persetujuan dari sang empu sendiri .
"assalamuallaikum syaa "
"waallaikumuasallam ,laila "
orang yang mengetuk pintu kamar asrama syakira tak lain adalah laila tetangga kamar nya , tanpa laila memberitahu lagi tentu syakira sudah tahu apa tujuan laila menemui nya sekarang .
"ikut ga anti ??" tho the poinst laila lngsung
"tunggu tempet biasa aja, ana ngecek temen² ana dulu., udah pada tidur semua belum "
laila mengangguk dan pergi meninggalkan kamar syakira .
syakira sudah benar² memastikan ke 3 teman asrama nya yang sudah tertidur nyenyak dan ini lah saat nya syakira melakukan aksi nya untuk kesekian kalinya .
esok harinyaa ..
yasmin sama sekali tidak ingin menatap mata sahabatnya yang sudah sangat membuatnya kecewa .
"demiinn ,maapin ana dong "
"masa anti mau kita pisah nya cemberut cemberutan gini .,"
bujuk syakira kesekian kali nya, pada sahabat nya yang masih enggan menatap nya barang sedikit pun .
"banjir ni pesantren., kalo tu air mata tumpah " ejek syakira yang juga manahan perasaan sedihnya
"siapa juga yang mau nangisin anti "
namun air mata yasmin langsung turun setelah melontar kan ucapan nya .syakira langsung memeluk sahabat nya itu .
"udah yaa, semua nya udah tertulis di sknario Nya "
"kita saling do'a in aja .,mungkin sukses nya ana bukan disini "
syakira mengucapkan kalimat perpisahan nya itu disertai air mata yang tanpa sadar sudah sangat membasahi bahu yasmin yang tertutup hijab syar'i nya .
"tetep jadi sahabat ana ya.,ana gabisa marah sama anti"
"jangan lupain ana ,yaa.."
tangisan kedua sahabat itu pecah bersama pelukan hangat perpisahan yang sedang mereka rasakan .
°°°°•○
sudah 1 bulan berlalu semenjak syakira di drop out dari pesantren miftahul khair .
KAMU SEDANG MEMBACA
OBSTACLE
Teen Fiction"ih kak?! kok muka lo kayak tuyul gitu sih?ngaca gih sana hahaha " "kan emang tuyul syaa.. " "ha? " "tuyul luss mencintai mu hehe " ▪︎•°°••☆°° "lagi berusaha keras buat ngilangin ke gak mungkinan buat kita bersatu " -syakira jannatul haffsah "apa y...