kegagalan bukan berarti kamu harus berhenti untuk mencoba sesuatu.
kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda
lebih baik kamu gagal karena sudah mencoba
dibanding kamu gagal namun kamu tidak berani untuk mencoba
jangan iri dengan keberhasilan orang lain
jadikan keberhasilan orang lain sebagai motivasimu untuk mencoba sesuatu hal
teruslah mencoba
gagal berkali kali tidak ngaruh
never give up, always smile
~Ponorogo, 22 Februari 2024~
KAMU SEDANG MEMBACA
selalu ada hal Yang Baik Tiap hari
RomanceApapun yang terjadi hari ini. Jangan terpuruk dan tetap tersenyum