Lalu setelah mereka pergi dari tempat makan tersebut, mereka pun melanjutkan perjalanan untuk pulang ke rumah.Ketika sedang di perjalanan, Siena melihat seorang laki laki, yang sedang bersama seorang perempuan
Namun orang itu mirip dengan orang yang dia kenali, dan ketika Siena ingin melihat lebih jelas, Arjun malah membawa motornya dengan kecepatan yang tinggi.
Dan alhasil orang itu tidak terlihat jelas oleh Siena
Siena pun berbicara didalam batinnya.
"Eh itu kan mirip, mirip siapa ya?"
"Aku kenal dia deh kayanya"
"Aku mau lihat lebih jelas tapi gimana caranya?"
"Orang bang Arjun aja tiba tiba ngebut".
Hal itu semakin membuat Siena kepikiran.
Lalu pertanyaan pun muncul di benak nya.
"Aku sampai sekarang masih penasaran"
"Mereka berdua tadi sedang membicarakan apa?"
"Sampai sampai membuat ku ingin melihat nya lebih dekat"
Ucap Siena.
Mereka pun sampai dirumah.
"Assalamualaikum ibuu"
"Waalaikumsalam, sebentar bang, adek"
Ibu pun membukakan pintu untuk mereka berdua.
"Ibuu Ena udah pulangg"
"Sayangg, gimana belajarnya lancar?"
"Lancar kok buu"
"Kalo abang gimana?"
"Alhamdulillah buk, lancar"
"Hebat anak anak ibu"
"Iya dong buuk"
"Yaudah kalian ganti baju dulu ya"
"Iya buuk"
Sahut Siena dan Arjun.
Lalu Siena pun masuk kedalam kamar nya.
Dan mengganti baju sekolah, menjadi baju rumah.
"Aduh aku takut deh"
"Kalo nanti aku di ancem sama dia,karena aku telat"
"Aku minta anterin abang aja deh, siapa tau mau"
Lalu Siena pun keluar dari kamarnya dan berlari menuju kamar Arjun.
...
Jangan lupa vote nya ya. Semoga kalian suka sama cerita ku.
KAMU SEDANG MEMBACA
Keluarga Abaskara
Ficción General𝐊𝐞𝐥𝐮𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐀𝐛𝐚𝐬𝐤𝐚𝐫𝐚 🎀jangan lupa vote nya yaa🎀🌷 Sebuah keluarga kecil yang tinggal di kota bandung, mereka keluarga yang sangat amat bahagia. Memiliki 2 orang anak perempuan dan laki laki, mereka sangat beruntung mempunyai kedua...