awal kisah, di suatu sekolah menengah pertama seorang siswa bernama Ariel , menjalani hari pertama di sekolah menengah pertama ,ia berada di kelas 7A , dimana kelas ini cukup di kagumi karena terdapat siswa dan siswi yang berbakat, Ariel sangat senang setelah menjalani hari pertamanya dengan sangat baik.
Setelah menjalani hari pertamanya dengan baik, Ariel kemudian teringat oleh salah satu siswi dari kelasnya yang bernama Layla, untuk pertama kalinya Ariel merasakan suasana hati yang sangat berbeda setelah melihatnya.
Di hari selanjutnya Ariel mengikuti kegiatan MPLS, di kegiatan ini Ariel di pilih sebagai ketua kelas oleh salah satu guru agar bisa membantu dalam mengatur kelas,
Guru: "Ariel kamu saya tunjuk jadi ketua kelas ya"
Ariel : " ya Bu "dalam hati Ariel :" anjay ketua kelas , bisa nyuruh nyuruh dong"
Setelah itu Bu guru pun menyuruh untuk membentuk kelompok yang masing masing terdiri dari 5 orang siswa maupun siswi.
Guru: " Ariel kamu langsung buat kelompok ya , nanti klo ada teman kamu yang masih kesulitan buat kelompok kamu bantu ya".
Ariel: " siap Bu"
Ariel: " teman teman kalian langsung buat kelompok ya"
Teman2 : " siapp pak ketua "Ariel pun lalu mengumpulkan beberapa teman teman untuk membentuk kelompok dengannya , tanpa ia sadari Layla ternyata ikut kelompoknya.
Ariel : " langsung aja aku tulis nama kalian yang ikut kelompokku ya 1,
Dimas: "aku"
Ariel : " yang ke 2
Beni:" aku
Ariel : " yang ke 3"
Laras : "aku pak ketua"
Ariel : " yang terakhir?"
Layla: " aku Layla"
Ariel pun lalu menoleh ke arah suara tsb dan ternyata benar kalo Layla ikut kelompoknya.
Ariel:" beneran nih , kamu mau ikut kelompokku"
Layla:" iya "
Dalam hati Ariel:" wih asik ada Layla klo gini kan jadi semangat "
Setelah pembentukan kelompok bel istirahat pun berbunyi" kring kring kring " .
Ariel dan teman teman pun istirahat
Ariel:" teman teman kalian istirahat aja dulu , aku mau bikin tugas masing-masing untuk keliling lingkungan sekolah nanti , Klo kalian nyari aku aku ada di kelas yaa."
Teman²: " okey boss"
Setelah teman teman Ariel pergi , Ariel di kelas sendirian dan sedang merasa kebingungan tiba tiba ada salah satu siswi yang menghampiri Ariel , dan ternyata yang menghampirinya adalah Laras , yang merasa kasian setelah melihatnya kebingungan.
Laras: " gimana rill kok kayak bingung gitu sih"
Ariel: " iyaa nih aku rada bingung 😕"Ariel: " Ras kamu bisa bikin laporan gak ,sama kesimpulannya "
Laras:" Bisa aja ril"
Ariel :" oke ,bagus KLO gitu"
Ariel: " Kalo si Layla yang nulis bisa gak ya"
Laras : " Bisa dia , tulisan bagus trus rapih "
Ariel: " ouh bagus dong Klo gitu , jadi ini tinggal nyari yang bisa ngedit nya ya"
Laras :" yang video si beni aja terus pake hp si Dimas "
Ariel:" okey kalo gitu Ras , makasih ya"
Laras :" oke boss"
Setelah itu bel masuk pun berbunyi, para siswa dan siswi pun lalu masuk ke dalam kelas .
Ariel : " teman teman sini kumpul, aku mau tanya tentang tugas kalian ini yang sudah ku buat , kalian keberatan atau enggak."
Teman²:" gak keberatan?"
Guru: " Rill kamu sama kelompokmu ikut saya ya "
Ariel: " Ya a a Bu"Ariel :" oke langsung kita kerjakan aja ya"
Teman²: " ayok"
Setelah Ariel dan kelompoknya berkeliling mereka mulai mengerjakan laporan di kelas, namun karena waktu sudah memasuki jam pulang mereka pun berencana untuk mengerjakan laporan di rumah, BENI.
Ariel: " kalo laporannya belum selesai kita kerjain di rumah BENI aja gimana , sekalian main ke sana.
Teman²:" ayok aja"
Setelah merencanakan untuk kerja kelompok di rumah BENI , Ariel pun mulai menentukan Jam nya yaitu jam 1 siang .
Namun Layla tampak masih kebingungan, Ariel pun mencoba menanyakan apa yang masih di bingukan oleh Layla.
Ariel: " La kamu kok kayak masih bingung"
Layla:" iya nih rill , aku tuh gak tahu di mana rumah BENI terus aku gak ada yang anterin"
Ariel: "Aku tahu kok , mau kesana bareng? "
Layla:" beneran nih gak ngerepotin rill"
Ariel :" gak lah ,masa cuma ke rumah BENI ngerepotin"
Layla: " oke rill makasih"
Setelah mendapatkan jawaban dari Layla yang mau diajak ke rumah BENI bareng , suasana hati Ariel entah kenapa merasa senang . Karena hal itu Ariel pun memberanikan diri untuk meminta no wa dari Layla.
Ariel :" La , biar aku bisa ngabarin kamu nanti aku minta nomor wa kamu ya"
Layla: " oke rill"
Dalam hati Ariel; " yes , dapat nomor Wa nya Layla"
Cerita BAB 1 kali ini telah berakhir
KAMU SEDANG MEMBACA
I'm not the first
Storie d'amoreI'M NOT THE FRIST , menceritakan tentang seorang siswa laki laki bernama Ariel yang merasakan masa remaja dan mulai merasa jatuh cinta untuk pertama kali , dengan seorang siswi yang bernama Layla, Layla adalah seorang siswi yang cukup populer di kel...