Part 2 || Kebaya Merah Muda

444 1 0
                                    

Setelah aku masuk kembali kedalam ruangan sekretariat OSIS bersama Arini dan Firda, rapat agenda Agustusan untuk sekolahan dilanjutkan kembali suasana canda dan tawa sangat terlihat sekali karena memang semua orang fokus ke diriku.

" He... he.... sudah ngeledekin Nanda dong " kata Bu Rini

" Enggak ngeledekin sih bu... " kata Ajeng

" Lho... kalau enggak ngledekin terus kenapa kalian begitu sama Nanda... " kata Bu Rini

" Gemes Bu... soalnya dia cantik banget... " kata Silvi

" Hmmm.... terus aja kalian seperti itu sama aku... " kataku

" Tuh kan... Nandanya jadi ngambek kan... " kata Bu Rini

" Iyah bu... biasanya kalau lagi Mens juga gitu... " kata Arini

" Apaan sih Rin... " kataku kepada Arini dengan sedikit jengkel kepadanya

" Udah enggak usah pakai marah - marah gitu dong Nindi... " kata Arini

" Owh... namanya sekarang Nindi yah... " kata Ajeng

" Iya Jeng... kamu lihat sendiri kan di name tagnya yang berada di dadanya... " kata Arini

" Owh iyah... Rin... " kata Ajeng sambil sedikit tertawa

" Arini... agenda setelah perlombaan apa nih... ? " tanya Bu Rini

" Baik bu... jadi untuk agenda perlombaan selanjutnya adalah gerak jalan antar sekolahan " kata Arini

" Apakah... sekolah kita sudah mengirimkan perwakilannya untuk lomba tersebut ? " tanya Bu Rini

" Sudah bu... tapi kita kurang dua orang... " kata Arini

" Kurang dua orang... " kata Bu Rini

" Iya bu... " kata Arini

" Apakah setiap kelas sudah mengirimkan perwakilannya untuk lomba ini Rin... ? " tanya Bu Rini

" Dari daftar yang diserahkan tiap kelas sudah mengirimkan wakilnya bu... tinggal perwakilan dari OSIS yang belum menyerahkan perwakilannya... " kata Arini

" Nindi... kamu jadi perwakilan OSIS yah buat lomba gerak jalan... " kata Bu Rini

" Lho... bu... kok saya sih... kan masih banyak yang lain... " protesku

" Coba kamu tanya sama yang lain ada enggak yang mau gantiin kamu... " kata Bu Rini

Akhirnya aku mulai bertanya kepada teman - temanku yang berada di ruangan sekretariat OSIS, setelah bertanya kepada mereka ternyata mereka sudah mewakili kelas masing - masing dan berada di daftar nama tersebut.

" Bagaimana Nindi... ? " tanya Bu Rini

" Hufft... mereka semua sudah mewakili kelas masing - masing bu... " kataku kepada Bu Rini

" Kalau gitu saya masukkin nama kamu yah buat lomba gerak jalan ini... " kata Bu Rini

" Baik bu... " kataku

" Yeey... kita akan bersama lagi... " seru Nindi

" Senang enggak kalau Nindi ikut lomba bersama kita... " kata Bu Rini

" Senang sekali bu... " seru teman - teman yang berada di ruangan

" Okey... kalau begitu rapat hari ini sudah selesai... Arini silahkan ditutup rapatnya... " kata Bu Rini

Tak lama kemudian rapat ditutup oleh Arini, setelah itu kami semua diarahkan oleh Bu Rini untuk makan di tempat makan yang tak jauh dari sekolah. Sebelum meninggalkan ruangan sekretariat aku bertanya kepada Arini dimana bajuku.

" Rin... bajuku dimana... ? " tanyaku

" Baju apaan... " kata Arini

" Seragamku lah... masak aku ke depan pakai ini sih... " kataku

" Pakai aja enggak apa - apa kan... " kata Arini

" Enggak apa - apa gimana... " kataku

" Udah Nin... pakai aja enggak apa - apa kok... cuman sebentar... " kata Firda

" Iya Nin... kamu cantik kok... pakai baju ini... " kata Ajeng

" Besok di kelas kamu mending pakai seragam ini aja... " kata Silvi

" Hmmm... terserah kalian aja deh... " kataku

Mendengar perkataanku semuanya menjadi tertawa terbahak - bahak, setelah itu kami semua langsung menuju ke tempat makan yang dimaksud dan tentunya aku yang masih menggunakan seragam perempuan ini. Rasa malu hingga rasa khawatir menyelimuti karena untuk pertama kalinya aku keluar dengan menggunakan seragam perempuan, jujur saja aku merasa aneh dan yang jelas rok yang aku pakai saat ini membuatku susah untuk berjalan. Tak lama kemudian kamipun sampai di tempat makan yang berada di depan sekolah. 

https://karyakarsa.com/ceritacrossdresser/part-2-kebaya-merah-muda

AgustusanWhere stories live. Discover now